Variabel Dependen a. Kualitas Hasil Audit Internal

59

c. Pemanfaatan Teknologi Informasi X

3 TI merupakan salah satu alat untuk mengatasi perubahan Laudon dan Laudon, 2006: 14. Definisi TI secara lengkap dinyatakan oleh Martin et al. 2002: 1, yaitu teknologi komputer yang digunakan untuk memproses dan menyimpan informasi serta teknologi komunikasi yang digunakan untuk mengirimkan informasi. Variabel ini diukur dengan menggunakan skala interval likert 5 poin dari sangat tidak setuju 1, tidak setuju 2, netral 3, setuju 4 sampai sangat setuju 5.

2. Variabel Dependen a. Kualitas Hasil Audit Internal

Variabel dependen merupakan variabel yang dipengaruhi atau yang menjadi akibat karena adanya variabel independen Sugioyono, 2005:33. Menurut Jonathan Sarwono 2006:38 variabel dependen adalah variabel yang memberikan reaksirespon jika dihubungkan dengan variabel independen. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah kualitas hasil audit internal yang merupakan jumlah respon yang benar yang diberikan seseorang dalam menyelesaikan sebuah pekerjaan yang dibandingkan dengan standar hasil atau kriteria yang telah ditetapkan sebelumnya. Kualitas hasil audit internal merupakan variabel dependen yang diukur dengan menggunakan skala interval likert 5 poin dari sangat tidak setuju 1, tidak setuju 2, netral 3, setuju 4 sampai sangat setuju 5. 60

D. Tabel 3.1. Tabel Operasionalisasi Variabel

No. Variabel Sub-Variabel Indikator No.Pert anyaan Skala Ukur 1. Pengalaman Auditor X 1 Kemampuan Performance 1.Lamanya waktu bekerja sebagai auditor 2.Banyaknya tugas pemeriksaan 3. Melakukan pekerjaan dengan baik dan akurat 4. Dampak yang signifikan terhadap kinerja 5. Pengalaman dapat mengembangkan pola dan tingkah laku yang baik 6. Dapat mengatasi permasalahan yang ada 1,2,3,4 5,6,7 8 9 10,11,12 13 Interval 2. Keahlian Auditor X 2 1. Komponen Pengetahuan 1. Latar belakang pendidikan 2. Pengetahuan terhadap metode audit 3. Pengetahuan terhadap teknik audit 5 6 7 Interval bersambung ke halaman selanjutnya 61 Tabel 3.1.Lanjutan 2. Ciri Psikologis 3. Kemampuan Berpikir 4.Strategi Penentuan Keputusan 4. Pengetahuan terhadap prosedur audit 5. Pengalaman audit 6. Pelatihan teknis yang memadai 1. Kepercayaan pada keahlian 2. Kemampuan komunikasi 3. Kemampuan bekerjasama 4. Kreatifitas 1. Berpikir secara cepat dan terperinci 2. Kemampuan memfokuskan pada fakta-fakta yang relevan 3. Kemampuan mengabaikan fakta yang tidak relevan 4. Kemampuan untuk menghindari tekanan-tekanan yang mengganggu obyektivitas hasil audit 5. Kemampuan beradaptasi pada situasi baru 1. Kemampuan membuat keputusan secara sistematis 2. Kemampuan membuat keputusan sendiri tanpa tekanan 8 9 10 1 2 11 12 13 14 3 4 bersambung ke halaman berikutnya 62 Tabel 3.1.Lanjutan 5.Analisis Tugas 1. Berpartisipasi dalam desain aktivitas 2. Penilaian terhadap kesulitan tugas 3. Evaluasi tugas 15 16 3. Pemanfaatan Teknologi Informasi X 3 1. Sistem informasi 2. Teknologi Informasi 1. Intensitas pemanfaatan 2. Frekuensi pemanfaatan 3. Aplikasi perangkat lunak yang digunakan 4. Kematangan teknologi informasi 1 2 3,4 5,6 Interval 4. Kualitas Hasil Audit Internal Y 1.Individu auditor 2.Pekerjaan auditor 1. Intelegensi 2. Kepercayaan diri 3. Gaya berpikir kognitif 1. Pekerjaan yang membingungkan 2. Kurangnya pemahaman terhadap pekerjaan 3. Tidak adanya informasi yang dibutuhkan 4. Auditor mengetahui kemampuannya dalam meyelesaikan pekerjaan tertentu 5. Kurangnya pengalaman menjalani pekerjaan tertentu 1,3,5,7,8 2,4,6,9, 11, 12,13,14, 15 Interval bersambung ke halaman selanjutnya 63 Tabel 3.1.Lanjutan 3.Lingkungan auditor 6. Keterbatasan waktu dalam menyelesaikan pekerjaan 1. Struktur pekerjaan E. 2.Feedback 10,16,17 ,18,19, 20 Sumber: data yang diolah 64

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

A. Sekilas Gambaran Umum Objek Penelitian 1. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di Yayasan Pelatihan Internal Audit YPIA yang beralamat di Jalan Raya Pasar Minggu Kavling 34 Gedung Graha Sucofindo lantai 3 Jakarta Selatan 12780. Pengumpulan data penelitian ini dilakukan melalui metode penyebaran kuesioner penelitian yang dibagikan secara langsung kepada para responden. Penyebaran kuesioner dilakukan sepanjang pertengahan bulan Mei 2010 sampai Juni 2010, dengan pembagian kuesioner sebanyak 85 buah.

2. Sejarah YPIA

Dokumen yang terkait

Pengaruh akuntabilitas, pengetahuan audit dan gender terhadap kualitas hasil kerja auditor internal : studi empiris pada Inspektorat Wilayah Provinsi DKI Jakarta

7 95 142

Kontribusi pengendalian internal dan keahlian auditor terhadap pemeriksaan (fraud Auditing) : studi empiris pada auditor internal dan eksternal di jakarta dan bandung

1 10 90

PENGARUH PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL PENGARUH PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL INSPEKTORAT DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 4 13

KUALITAS AUDIT INTERNAL, PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS PENGARUH PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL INSPEKTORAT DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 3 36

PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL TERHADAP INDEPENDENSI DAN KUALITAS AUDIT AUDITOR Pengaruh Faktor Internal Dan Eksternal Terhadap Independensi Dan Kualitas Audit Auditor (Studi Empiris Pada KAP di Surakarta dan Yogyakarta).

1 3 15

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Keterandalan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada D

0 2 15

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Keterandalan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada D

0 2 15

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada

0 3 14

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada

0 3 15

PENGARUH DUKUNGAN MANAJEMEN SENIOR, KUALITAS AUDIT INTERNAL DAN PENGALAMAN AUDITOR INTERNAL TERHADAP EFEKTIVITAS AUDIT INTERNAL DENGAN KEBERANIAN MORAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris pada Perbankan di Kota Lubuklinggau Provinsi Sumatera Selatan)

0 3 30