Sejarah YPIA Analisis pengaruh pengalaman, keahlian, dan pemanfaatan teknologi Informasi terhadap kualitas hasil audit internal;studi empiris pada auditpor internal di Jakarta

64

BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN

A. Sekilas Gambaran Umum Objek Penelitian 1. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan di Yayasan Pelatihan Internal Audit YPIA yang beralamat di Jalan Raya Pasar Minggu Kavling 34 Gedung Graha Sucofindo lantai 3 Jakarta Selatan 12780. Pengumpulan data penelitian ini dilakukan melalui metode penyebaran kuesioner penelitian yang dibagikan secara langsung kepada para responden. Penyebaran kuesioner dilakukan sepanjang pertengahan bulan Mei 2010 sampai Juni 2010, dengan pembagian kuesioner sebanyak 85 buah.

2. Sejarah YPIA

Yayasan Pelatihan Internal Audit YPIA adalah yayasan yang didirikan pada tanggal 17 April 1995 oleh unsur pemerintah Kepala BPKP, Dirjen Pembinaan BUMN Departemen Keuangan RI, beberapa Direksi BUMN Telkom, Pupuk Sriwijaya, Merpati Nusantara Airlines, Jasa Raharja, BUMNIS dan Pengurus FKSPI BUMNBUMD periode 1992-1995 Ketua Umum, Sekretaris Umum, Ketua IV, dan Bendahara. Tujuan didirikannya YPIA adalah untuk meningkatkan profesionalisme dan mutu auditor internal Indonesia. Hal yang mendorong didirikannya lembaga yang khusus melatih internal auditor Indonesia ini 65 adalah didasari bahwa profesionalisme dan mutu internal auditor masih jauh bila dibandingkan dengan standar kualifikasi internal auditor tingkat internasional sehingga peran dan fungsi departemen internal audit kurang efektif dalam member nilai tambah kepada perusahaan. YPIA dengan visi “mencetak internal auditor unggulan kelas dunia” dan misi “menyelenggarakan pelatihan dan konsultasi di bidang internal audit yang berfokus pada manajemen risiko dan good corporate governance dengan segala aspeknya”. Dengan jasa yang diberikan YPIA diharapkannya mampu membantu Satuan Departemen Internal Audit, Komite Audit, Direksi, dan Dewan Komisaria dalam proses pengelolaan perusahaan menjadi lebih baik.

B. Hasil Penelitian

Penelitian ini dilakukan kepada auditor internal perusahaan yang sedang menempuh pelatihan di Yayasan Pendidikan Internal Auditor YPIA Jakarta. Pengumpulan data dilaksanakan dengan menyebarkan kuesioner penelitian secara langsung kepada responden yang dituju. Penyebaran kuesioner ini dilakukan selama tanggal 16 Mei-10 Juni 2011. Kuesioner yang disebarkan berjumlah 85 buah dan jumlah yang memenuhi syarat dan dapat diolah adalah sebanyak 60 buah atau 70. Jumlah kuesioner yang tidak memenuhi syarat dan tidak dapat diolah adalah 7 buah atau 8. Data sampel ini dapat dilihat dalam tabel 4.1. 66 Tabel 4.1 Data Sampel Penelitian C. No. Keterangan Auditor Persentase 1. Jumlah kuesioner yang disebar 85 100 2. Jumlah kuesioner yang tidak memenuhi syarat dan tidak dapat diolah 7 8 3. Jumlah kuesioner yang terisi, memenuhi syarat dan dapat diolah 60 70 Sumber: Data primer yang diolah

1. Karakteristik Responden

Dokumen yang terkait

Pengaruh akuntabilitas, pengetahuan audit dan gender terhadap kualitas hasil kerja auditor internal : studi empiris pada Inspektorat Wilayah Provinsi DKI Jakarta

7 95 142

Kontribusi pengendalian internal dan keahlian auditor terhadap pemeriksaan (fraud Auditing) : studi empiris pada auditor internal dan eksternal di jakarta dan bandung

1 10 90

PENGARUH PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL PENGARUH PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL INSPEKTORAT DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 4 13

KUALITAS AUDIT INTERNAL, PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS PENGARUH PENGALAMAN DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT INTERNAL INSPEKTORAT DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA.

0 3 36

PENGARUH FAKTOR INTERNAL DAN EKSTERNAL TERHADAP INDEPENDENSI DAN KUALITAS AUDIT AUDITOR Pengaruh Faktor Internal Dan Eksternal Terhadap Independensi Dan Kualitas Audit Auditor (Studi Empiris Pada KAP di Surakarta dan Yogyakarta).

1 3 15

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Keterandalan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada D

0 2 15

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Keterandalan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada D

0 2 15

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada

0 3 14

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL TERHADAP Pengaruh Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Pengendalian Internal Terhadap Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada

0 3 15

PENGARUH DUKUNGAN MANAJEMEN SENIOR, KUALITAS AUDIT INTERNAL DAN PENGALAMAN AUDITOR INTERNAL TERHADAP EFEKTIVITAS AUDIT INTERNAL DENGAN KEBERANIAN MORAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Empiris pada Perbankan di Kota Lubuklinggau Provinsi Sumatera Selatan)

0 3 30