Pendalaman Sekilas Tentang Sablon

D esain Gr afis K omunikasi 241 Gambar 8.32: Kanan bawah Gelap-terang dalam bangunan memberikan kesan ada kedalaman atau ruang Gambar 8.31 Kiri bawah Bayangan akan membuahkan karya tampak tiga dimensi dan berbobot x Kekontrasan gelap-terang sangat penting, karena untuk memperoleh persepsi sisi- sisi dan sudut-sudut. x Permukaan yang terkena bayangan, biasanya tidak padat agar terjadi adanya gelap-terang.

D. Pendalaman

1. Gambarlah sebuah kubus dengan lebar sisi 5 cm bersudut pandang 30º da- lam perspektif satu titik mata dan dua titik mata. 2. Gambarlah sebuah balok dengan lebar sisi 5 cm, panjang 7 cm, tebal 5 cm bersudut pandang 60º dalam perspektif tiga titik mata. Di unduh dari : Bukupaket.com D esain Gr afis K omunikasi 242

A. Sekilas Tentang Sablon

Cetak Sablon Screen Printing merupakan cetakan sederha- na yang menghasilkan produk cetakan yang bisa diandalkan. Bila orang haus akan ke- majuan, cetak Sablon akan berkembang seiring dengan kemajuan cetak yang lain. Bila dikerjakan dengan penuh ke- sabaran dan ketelitian dengan melahirkan desain-desain baru tentu akan dapat diandalkan sebagai tambahan ekonomi keluarga. Dalam prakteknya, cetak Sa- blon melalui beberapa tahapan pengerjaan, antara satu de- ngan yang lain saling berhu- bungan dan mempengaruhi. Tahapan dalam cetak Sablon meliputi perancangan desain yang berupa sketsa, pembu- atan klise, pengafdrukan hing- ga pencetakan dengan alat dan bahan yang telah diten- tukan. Berhasil atau tidaknya suatu produk cetak Sablon dapat dilihat dari desain akhir yang ditampilkan, baik mengenai huruf yang ditampilkan, ilus- trasi yang dihidangkan, layout yang diterapkan, juga kompo- sisi secara keseluruhan. Bagi seorang desainer yang kreatif dalam pengolahan dan penataan unsur-unsur tersebut tidak banyak mengalami kesu- litan. Tetapi kalau bagi calon desainerpemula hal tersebut merupakan suatu problem tersendiri yang harus terse- lesaikan dengan kerja keras, meskipun hasilnya masih diba- wah standar. Bila pemula terus mencoba dan mencoba lagi dengan desain-desain baru tentu akan lebih lancar dan berhasil. Dalam pembuatan desain ha- rus mengetahui fungsi juga proses pengerjaannya, karena hal ini cukup penting untuk mengukur kemampuan desain dengan kegunaan fungsi dan proses yang akan dikerjakan. Misalnya desain cetak undang- an mempunyai teknik dan proses yang berbeda dengan cetak tekstil atau yang lain. Langkah awal dalam proses pembuatan desain merupakan roda dari semua proses cetak Sablon. Karena pertama kali melangkah untuk bergerak adalah membuat merancang desain. Desain yang baik akan baik pula hasil akhir produk yang dicetaknya dan memberi kega- irahan untuk berbuat lebih banyak dan maju dengan teknik-teknik yang rumit. De- sain yang baik orang akan senang melihatnya dan ingin memilikinya. Dalam produk ce- tak Sablon seperti itu merupa- kan promosi tanpa biaya.

IX. TEKNOLOGI CETAK PRINTING SABLON

Di unduh dari : Bukupaket.com