Penyajian Data Identitas Informan

4.1.2 Penyajian Data

Penelitian ini dilakukan selama kurang lebih 6 enam bulan di kota Surabaya. Sebagaimana telah peneliti tuliskan sebelumnya, subjek penelitian yang dijadikan informan tidak dapat dibatasi atau ditentukan karena analisis yang digunakan adalah kualitatif. Dalam penelitian ini peneliti berusaha menggambarkan Persepsi Perempuan Terhadap Pesrta Perempuan di dalam Tayangan Acara “Take Him Out Indonesia” di Indosiar, khusunya yang berusia 17 tahun keatas. Data diperoleh dengan melakukan observasi pengamatan dan In Depth Interview wawancara mendalam terhadap perempuan yang berusia 17 tahun ke atas yang pernah menonton tayangan “ Take Him Out Indonesia” di Indosiar. Wawancara mendalam dilakukan untuk menggali informasi sebanyak- banyaknya dari informan, sedangkan observasi dilakukan untuk mengamati perilaku dan perkembangan dari situasi yang diteliti.. Data yang diperoleh tersebut akan disajikan secara deskriptif dan dianalisa secara kualitatif, sehingga akan didapatkan gambaran jawaban, serta kesimpulan dari pokok permasalah yang diangkat.

4.1.3 Identitas Informan

Dalam penelitian ini yang akan dijadikan informan adalah perempuan Surabaya yang berusia 17 tahun ke atas yang pernah atau sering menonton Tayangan “ Take Him Out Indonesia” di Indosiar. Karena seperti yang telah dijelaskan pada usia ini mempunyai ciri-ciri antara lain yaitu mempunyai inisiatif, mempunyai minat yang luas, mempunyai kebebasan dalam berpikir, mempunyai kepercayaan diri yang kuat, penuh semangat, berani mengambil resiko, berani mengemukakan pendapat dan memiliki keyakinan. Desmita, 2005 : 179 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana persepsi sosial dari perempuan yang berusia 17 tahun keatas terhadap tayangan “Take Him Out Indonesia“ di Indosiar. Dimana setiap informan pasti memiliki pengalaman, pendapatan, informasi yang akan diperlukan peneliti dalam menyusun penelitian ini. Berikut ini peneliti mencantumkan tabel dari informan-informan yang telah diwawancarai Tabel Nama-nama Informan No NAMA IFORMAN JENIS KELAMIN USIA PENDIDIKAN TERAKHIR P E K E R J A A N INTENSITAS MENONTON DALAM SATU BULAN 1 ANGGUN PEREMPUAN 21 Th MAHASISWA MAHASISWA SALES MARKETING BANK 2 KALI 2 IBU SIYANAH PEREMPUAN 48 Th SMA IBU RUMAH TANGGA 2-3 KALI 3 WULANDARI PEREMPUAN 26 Th S1 PEKERJA EKSPEDISI 2 KALI Sumber : wawancara pada tanggal 02-03 November 2010 Dari tabel diatas diketahui bahwa informan-informan dengan usia yang berbeda antara yang satu dengan yang lainnya akan menghasilkan jawaban- jawaban yang berbeda pula tergantung pada tingkat pengetahuan, kebiasaan, dan pengalaman masa lalu.

4.2 Analisis Data

4.2.1 Persesi Perempuan Surabaya Terhadap Peserta Perempuan Di Dalam Tayangan “Take Him Out Indonesia” Di Indosiar

Dokumen yang terkait

Tayangan “Take Me Out Indonesia” Dan Persepsi Karyawan USU(Studi Korelasional Tentang Tayangan “Take Me Out Indonesia” di Indosiar Dan Persepsi Karyawan Biro Rektor USU Medan Dalam Pemilihan ‘Pasangan Hidup’)

3 99 154

PERSEPSI ANGGOTA POLWIL TENTANG PROGRAM ACARA DATING SHOW ”TAKE ME OUT INDONESIA“ DI INDOSIAR(Studi pada Anggota Samapta Polwil Malang Angkatan 2007)

0 4 2

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PEREMPUAN BERTATO (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Persepsi Masyarakat Terhadap Perempuan Bertato).

4 8 92

PERSEPSI REMAJA SURABAYA TERHADAP TAYANGAN KOREAN WAVE DI INDOSIAR (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Persepsi Remaja Surabaya Terhadap Tayangan Korean Wave Sebagai Budaya Populer di Indosiar).

1 3 129

PERSEPSI REMAJA SURABAYA TERHADAP TAYANGAN KOREAN WAVE DI INDOSIAR (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Persepsi Remaja Surabaya Terhadap Tayangan Korean Wave Sebagai Budaya Populer di Indosiar).

0 0 129

OPINI MASYARAKAT TENTANG TAYANGAN BERITA KRIMINALITAS PADA TAYANGAN “PATROLI” DI INDOSIAR (Studi Deskriptif Opini Masyarakat Di Surabaya Tentang Berita Kriminalitas Pada Tayangan Patroli di Indosiar).

0 1 81

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PESERTA PEREMPUAN DI DALAM TAYANGAN ACARA TAKE HIM OUT INDONESIA DI INDOSIAR (Studi Deskriptif Tentang Persepsi Perempuan Surabaya Terhadap Peserta Perempuan Dalam Tayangan Acara Take Him Out Indonesia Di Indosiar)

0 0 20

OPINI MASYARAKAT TENTANG TAYANGAN BERITA KRIMINALITAS PADA TAYANGAN “PATROLI” DI INDOSIAR (Studi Deskriptif Opini Masyarakat Di Surabaya Tentang Berita Kriminalitas Pada Tayangan Patroli di Indosiar) SKRIPSI

0 0 18

PERSEPSI REMAJA SURABAYA TERHADAP TAYANGAN KOREAN WAVE DI INDOSIAR (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Persepsi Remaja Surabaya Terhadap Tayangan Korean Wave Sebagai Budaya Populer di Indosiar)

0 0 25

PERSEPSI REMAJA SURABAYA TERHADAP TAYANGAN KOREAN WAVE DI INDOSIAR (Studi Deskriptif Kualitatif Tentang Persepsi Remaja Surabaya Terhadap Tayangan Korean Wave Sebagai Budaya Populer di Indosiar)

0 0 25