Penghitungan SPSS Rendemen Nata de cassava

B. Penghitungan SPSS Rendemen Nata de cassava

Descriptives Rendemen Nata N Mean Std. Deviation Std. Error 95 Confidence Interval for Mean Minimum Maximum Lower Bound Upper Bound Nata A 3 61.667 14.4338 8.3333 25.811 97.522 45.0 70.0 Nata B 3 48.333 7.6376 4.4096 29.360 67.306 40.0 55.0 Nata C 3 70.000 .0000 .0000 70.000 70.000 70.0 70.0 Nata D 3 62.333 31.0859 17.9475 -14.888 139.555 30.0 92.0 Total 12 60.583 17.0425 4.9197 49.755 71.412 30.0 92.0 Test of Homogeneity of Variances Rendemen Nata Levene Statistic df1 df2 Sig. 3.332 3 8 .077 ANOVA Rendemen Nata Sum of Squares df Mean Square F Sig. Between Groups 728.917 3 242.972 .788 .534 Within Groups 2466.000 8 308.250 Total 3194.917 11 Post hoc Multiple Comparisons Rendemen Nata LSD I Perlakua n J Perlakua n Mean Difference I-J Std. Error Sig. 95 Confidence Interval Lower Bound Upper Bound Nata A Nata B 13.3333 14.3353 .380 -19.724 46.391 Nata C -8.3333 14.3353 .577 -41.391 24.724 Nata D -.6667 14.3353 .964 -33.724 32.391 Nata B Nata A -13.3333 14.3353 .380 -46.391 19.724 Nata C -21.6667 14.3353 .169 -54.724 11.391 Nata D -14.0000 14.3353 .357 -47.057 19.057 Nata C Nata A 8.3333 14.3353 .577 -24.724 41.391 Nata B 21.6667 14.3353 .169 -11.391 54.724 Nata D 7.6667 14.3353 .607 -25.391 40.724 Nata D Nata A .6667 14.3353 .964 -32.391 33.724 Nata B 14.0000 14.3353 .357 -19.057 47.057 Nata C -7.6667 14.3353 .607 -40.724 25.391 Lampiran 3 KUISIONER UJI ORGANOLEPTIK NATA Nama : Jenis Kelamin: Umur : MerokokMinum Kopi: Petunjuk Pengisian Saudara diminta untuk memberikan penilaian dengan mencoba langsung mengenai rasa, tekstur kekenyalan, warna , aroma terhadap 4 sampel nata. Nilai yang diberikan diantara 1-5. Pengisian dilakukan dengan memberikan tanda silang X pada pilihan yang mewakili penilaian anda. Langkah uji organoleptik : 1. Ambilah nata secara acak pada setiap nampan yang mewakili kelompok uji dalam penelitian ini. 2. Saat melakukan pengamatan warna diusahakan tepat di bawah sinar cahaya matahari atau cahaya ruangan yang terang. 3. Panelis harus minumberkumur dahulu dengan air putih sebelum dan setelah pengujian organoleptik mengenai rasa. Kode Warna 1 = Sangat tidak menarik 2 =Tidak menarik 3= Kurang menarik 4=Menarik 5= Sangat menarik P1 P2 P3 G Tekstur 1 = Tidak kenyal 2= Kurang Kenyal 3= Kenyal 4= Sangat Kenyal 5= Keras P1 P2 P3 G Aroma 1= Sangat tidak menarik 2= Tidak menarik 3= Kurang menarik 4=Menarik 5= Sangat menarik P1 P2 P3 G Rasa 1= Sangat tidak enak 2= Tidak Enak 3= Kurang Enak 4 = Enak 5= Sangat Enak P1 P2 P3 G Kesukaan Perlakuan Penilaian 1 =Amat sangat tidak suka 2 =Sangat tidak suka 3 =Tidak suka 4 = Agak tidak suka 5 =Netral 6 =Agak suka 7 =suka 8 =Sangat suka 9 =Amat sangat suka P1 P2 P3 G Lampiran 4 Tabel Panelis Uji Organoleptik Nata de cassava No Inisial Nama Jenis Kelamin Usia MerokokMinum Kopi 1 AK L 22 Merokok 2 VJ L 22 Merokok minum kopi 3 KY L 21 Minum kopi 4 FS L 23 Tidak merokok tidak minum kopi 5 DN L 22 Merokok minum kopi 6 TH L 20 Tidak merokok tidak minum kopi 7 AS L 19 Merokok dan minum kopi 8 MS L 20 Merokok 9 AD L 21 Tidak merokok tidak minum kopi 10 BY L 22 Merokok minum kopi 11 AK P 20 Tidak merokok tidak minum kopi 12 HM P 20 Tidak merokok tidak minum kopi 13 BY P 21 Tidak merokok tidak minum kopi 14 KK P 20 Tidak merokok tidak minum kopi 15 MV P 20 Minum kopi 16 KP P 21 Tidak merokok tidak minum kopi 17 PT P 22 Tidak merokok tidak minum kopi 18 RT P 20 Tidak merokok tidak minum kopi 19 ER P 22 Tidak merokok tidak minum kopi 20 FY P 20 Tidak merokok tidak minum kopi Lampiran 5 SILABUS PEMINATAN MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM MATA PELAJARAN BIOLOGI SMA Satuan Pendidikan : SMA Pangudi Luhur Yogyakarta Kelas :XII MIA Total JP :15 JP Kompetensi Inti : 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Kompetensi Dasar Materi Pokok Pembelajaran Penilaian Alokasi Waktu Sumber Belajar 10. Bioteknologi 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses Bioteknologi • Konsep dasar Bioteknologi • Jenis Bioteknologi • Bioteknologi Konvensional • Produk Bioteknologi Konvensional • Bioteknologi modern • Produk Bioteknologi modern Mengamati • Mengkaji gambar-gambar produk bioteknologi dari literatur Menanya • Bagaimana produk tersebut dapat dihasilkan ? • Apa itu bioteknologi ? • Apakah perbedaan bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern ? Mengumpulkan Data • Mengidentifikasi produk bioteknologi yang beredar di masyarakat berdasarkan prinsip perbedaan bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern. • Melaksanakan praktikum Tugas Membuat peta konsep tentang bioteknologi Observasi Observasi guru Fortofolio Laporan praktikum pembuatan nata de cassava Tes Pemahaman prinsip bioteknologi dalam 3 minggu x 5 JP • Buku paket siswa kelas XII • Artiket dari media online maupun media cetak 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manifestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya 2.1 Berperilaku ilmiah: teliti, tekun, jujur terhadap data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI berkerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelaslaboratorium maupun diluar kelaslaboratorium. • Dampak pemanfaatan bioteknologi bagi masyarakat pembuatan nata de cassava • Melakukan uji organoleptik dan mengukur ketebalan dari nata yang dihasilkan Mengasosiasi • Membuat kesimpulan tentang prinsip bioteknologi konvensional dan bioteknologi modern • Menyusun laporan hasil praktikum pembuatan nata de cassava • Membuat kesimpulan hasil diskusi tentang dampak penggunaan prinsip bioteknologi di masyarakat • Mengkomunikasikan • Mempresentasikan hasil diskusi berdasarkan praktikum pembuatan nata de cassava • Memaparkan hasil diskusi tentang dampak penggunaan prinsip bioteknologi di masyarakat. berbagai produk di masyarakat 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekitar 3.10 Memahami tentang prinsip-prinsip bioteknologi yang menerapkan bioproses dalam menghasilkan produk baru untuk meningkatkan kesejahteraan manusia dalam berbagai aspek kehidupan. 4.10 Merencanakan dan melakukan percobaan dalam penerapan prinsip- prinsip bioteknologi konvensional untuk menghasilkan produk dan mengevaluasi produk yang dihasilkan serta prosedur yang dilaksanakan PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Lampiran 6 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan Pendidikan :SMA Mata Pelajaran :Biologi KelasSemester :XII2 Materi :Bioteknologi Sub Materi :Bioteknologi Konvensional Alokasi waktu :3 minggu x 3JP 1 JP x 45 menit A. Kompetensi Inti KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya KI 2 :Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentangilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

A. Kompetensi Dasar dan Indikator