Pengujian Hipotesis HASIL DAN PEMBAHASAN

IV.5 Pengujian Hipotesis

Setelah analisis data tabel tunggal dan analisis tabel silang dilakukan, maka peneliti akan melakukan langkah selanjutnya yaitu melakukan pengujian hipotesis. Pengujian hipotesis dilakukan untuk mengetahui apakah hipotesis dalam penelitian ini diterima atau ditolak. Hipotesis ini meliputi variabel bebas X yaitu tayangan Bang One Show di TVOne dan variabel terikat Y yaitu Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Fakultas Hukum USU. Hipotesis dalam penelitian ini adalah: Ho: Tidak terdapat hubungan antara tayangan Bang One Show di TVOne dalam meningkatkan Pengetahuan mahasiswa Fakultas Hukum USU. Ha: Terdapat hubungan antara tayangan Bang One Show di TVOne dalam meningkatkan Pengetahuan mahasiswa Fakultas Hukum USU. Sebelum melakukan pengujian hipotesis, terlebih dahulu menguji tingkat hubungan antara variabel yang dikorelasikan dengan menggunakan rumus koefisien relasi oleh Spearman, yaitu: 6 - ∑ d Rho = 1 - 2 N N 2 – 1 Pengujian hipotesis korelasi Spearman ini menggunakan peranti lunak SPSS Versi 15.0. Hasil uji korelasi bivariat Spearman diperoleh sebesar: Universitas Sumatera Utara Tabel 37 Hasil Uji Korelasi Correlations Tayangan Bang One Show di TVOne Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Spearmans rho Tayangan Bang One Show di TVOne Correlation Coefficient 1.000 .507 Sig. 2-tailed . .000 N 89 89 Tingkat Pengetahuan Mahasiswa Correlation Coefficient .507 1.000 Sig. 2-tailed .000 . N 89 89 Correlation is significant at the 0.01 level 2-tailed. Berdasarkan hasil korelasi Spearman pada tabel 37 di atas, maka diketahui besar korelasi Spearman rho adalah 0,507. Berdasarkan nilai koefisien korelasi, hasil 0,507 menunjukkan hubungan yang cukup berarti. Untuk melihat besarnya kekuatan pengaruh Kp yang ditimbulkan tayangan Bang One Show di TVOne dalam meningkatkan pengetahuan mahasiswa Fakultas Hukum USU, maka digunakan rumus: Kp = rs 2 Kp = 0,507 x 100 2 Kp = 0,2570 x 100 x 100 Kp = 25,70 Kp = 26 Universitas Sumatera Utara Maka dapat disimpulkan, bahwa kekuatan dari tayangan Bang One Show di TVOne adalah 26 dalam meningkatkan pengetahuan mahasiswa Fakultas Hukum USU. Hal tersebut bermakna bahwa hanya 26 pengetahuan mahasiswa Fakultas Hukum USU dipengaruhi oleh tayangan Bang One Show di TVOne. Selebihnya, yaitu 74 pengetahuan mahasiswa Fakultas Hukum USU dipengaruhi oleh faktor lain seperti pengaruh lingkungan sekitar.

IV.6 Pembahasan

Dokumen yang terkait

Pembawa Acara Dan Minat Menonton (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Pembawa Acara Radio Show Tv One Terhadap Minat Menonton Mahasiswa FISIP USU)

5 82 84

Opini Mahasiswa Dan Tayangan Pemberitaan Kinerja KPK (Studi Deskriptif Tentang Opini Mahasiswa Fakultas Hukum USU Terhadap Tayangan Pemberitaan Kinerja KPK Terkait Kasus Korupsi Nazaruddin di TV One)

4 46 95

Tayangan Variety Show Cinta Juga Kuya Dan Minat Menonton (Studi Korelasional Pengaruh Tayangan Variety Show Cinta Juga Kuya di SCTV terhadap Minat Menonton di Kalangan Mahasiswa Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 38 116

Media Literacy Dan Tayangan Reality Show (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Media Lietracy Terhadap Pemilihan Tayangan Termehek-Mehek Di Trans TV Pada Siswa SMP Santo Thomas 1 Medan)

5 93 144

Talk Show Dan Sikap Mahasiswa (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Tayangan “Apa Kabar Indonesia Malam” di tvOne terhadap Sikap Mahasiswa FISIP USU)

0 71 232

“Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne dan Peningkatan Pengetahuan Mahasiswa Studi Korelasional tentang Pengaruh Tayangan Talkshow “Satu Jam Lebih Dekat” di TvOne dan Peningkatan Pengetahuan Mahasiswa FISIP USU terhadap Public Figure di Indonesia.

1 80 96

Tayangan Rossy Di Global TV Dan Peningkatan Pengetahuan (Studi Korelasional tentang Pengaruh Tayangan Rossy di Global TV terhadap Peningkatan Pengatahuan Mahasiswa FISIP USU tentang Tokoh-Tokoh di Indonesia)

0 48 132

MOTIF MAHASISWA MENONTON TAYANGAN RADIO SHOW DI TV ONE ( Studi Pada Mahasiswa Komunikasi Audio Visual Angkatan 2009 Universitas Muhammadiyah Malang )

0 19 57

Tingkat Pengetahuan Masyarakat Tentang Tayangan Talk Show Lobby (Studi Deskriptif Tingkat Pengetahuan Masyarakat Surabaya Tentang Tayangan Talk Show “Lobby” Di Arek Televisi).

0 0 75

Tingkat Pengetahuan Masyarakat Tentang Tayangan Talk Show Lobby (Studi Deskriptif Tingkat Pengetahuan Masyarakat Surabaya Tentang Tayangan Talk Show “Lobby” Di Arek Televisi)

0 0 14