Hasil Pengujian Regresi Linier Berganda

73  Pada kolom R Square atau R2 koefisien determinasi sebesar 0,030 yang berarti 3 dari seluruh pengamatan menunjukkan variabel bebas mampu menjelaskan variasi variabel terikat.

4.2.6 Hasil Pengujian Regresi Linier Berganda

Hasil pengujian regresi linier berganda diperoleh persamaan regresi sebagai berikut : Tabel 4.8 Hasil Uji Regresi Linier Berganda Sumber: lampiran Coefficien s t a Berdasarkan pada tabel tersebut, dapat diketahui persamaan regresi linier berganda sebagai berikut : Y = β + β 1 X 1 + β 2 X 2 + β 3 X 3 + e Y = 0,031 – 0.033 X 1 + 0,419 X 2 - 0,005 X 3 Dari persamaan regresi linier berganda di atas dapat diuraikan sebagai berikut:  Konstanta sebesar 0,031 menyatakan bahwa jika variabel bebas dianggap konstan, maka variabel Y sebesar 0,031.  Koefisien variabel X1 sebesar -0,033 menyatakan bahwa setiap penambahan X1 sebesar satu satuan dan variabel bebas lainnya konstan, akan menurunkan Y sebesar 0,033. Namun perlu diperhatikan bahwa .031 .099 .310 .758 -.033 .158 -.027 -.211 .833 -.027 .969 1.032 .419 .308 .176 1.361 .179 .173 .966 1.035 -.005 .026 -.025 -.194 .847 -.025 .985 1.015 Constant Financial Leverage X1 Operating Leverage X2 Asset Growth X3 Model 1 B Std. Error Unstandardized Coefficients Beta Standardized Coefficients t Sig. Partial Correla tions Tolerance VIF Collinearity Statistics Dependent Variable: Beta Saham Y a. 74 secara statistik X1 tidak signifikan, yang berarti sebetulnya tidak ada pengaruh X1 terhadap variabel Y.  Koefisien variabel X2 sebesar 0,419 menyatakan bahwa setiap penambahan X2 sebesar satu satuan dan variabel bebas lainnya konstan, akan meningkatkan Y sebesar 0,419. Namun perlu diperhatikan bahwa secara statistik X2 tidak signifikan, yang berarti sebetulnya tidak ada pengaruh X2 terhadap variabel Y.  Koefisien variabel X3 sebesar -0,005 menyatakan bahwa setiap penambahan X3 sebesar satu satuan dan variabel bebas lainnya konstan, akan menurunkan Y sebesar 0,005. Namun perlu diperhatikan bahwa secara statistik X3 tidak signifikan, yang berarti sebetulnya tidak ada pengaruh X3 terhadap variabel Y. 4.2.7 Uji Hipotesis Dengan Uji t 1. Financial Leverage X1 tidak berpengaruh terhadap Beta Saham Y, hipotesis tidak dapat diuji kebenarannya, tidak dapat diterima dengan tingkat [Sig. 0,833 0,05: tidak signifikan [negatif]. 2. Operating Leverage X2 tidak berpengaruh terhadap Beta Saham Y, hipotesis tidak dapat diuji kebenarannya, tidak dapat diterima dengan tingkat [Sig. 0,179 0,05: signifikan [Positif]. 3. Asset Growth X3 tidak berpengaruh terhadap Beta Saham Y, hipotesis tidak dapat diuji kebenarannya, tidak dapat diterima dengan tingkat [Sig. 0,847 0,05: tidak signifikan [negatif]. 75

4.2.8 Uji Hipotesis Dengan Uji F