Penelitian Terdahulu TINJAUAN PUSTAKA

33 menanggung biaya tersebut. Kondisi inilah yang menyebabkan pasar bereaksi positif. Perusahaan yang tidak mempunyai prospek yang baik, yang mencoba memberi sinyal lewat stock split , bukanlah stock split yang akan meningkatkan harga sahamnya, tapi justru menurunkannya.

2.2 Penelitian Terdahulu

Beberapa penelitian terdahulu yang dijadikan sebagai rujukan dalam penelitian ini antara lain: 1. I Gusti Ayu Janiantari dan I Dewa Nyoman Badera 2014 melakukan penelitian untuk menganalisis perbedanaan bid ask spread dan abnormal return saham sebagai dampak dari pengumuman stock split . Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat perbedaan signifikan antara bid ask spread sebelum dan sesudah pengumuman pemecahan saham. Hal yang sama juga ditunjukkan oleh variabel abnormal return saham. 2. Kt Mas Trisna Yanti Switriyani dkk. 2014 meneliti pengaruh kebijakan stock split terhadap volatilitas harga saham, volume perdagangan saham dan return saham pada perusahaan go public yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2014. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara volatilitas harga saham, volume perdagangan saham, dan return saham sebelum dan sesudah melakukan stock split . 3. Muhammad Ajib Irwansyah dkk. 2014 melakukan penelitian untuk menganalisis perbedaan tingkat harga pasar saham, return saham, dan volume perdagangan saham perusahaan sebelum dan sesudah stock split Universitas Sumatera Utara 34 studi kasus pada perusahaan yang melakukan stock split periode 2008- 2012. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tidak terdapat perbedaan tingkat harga pasar saham sebelum dan sesudah melakukan stock split , tidak terdapat perbedaan return saham sebelum dan sesudah melakukan stock split , dan terdapat perbedaan volume perdagangan saham perusahaan sebelum dan sesudah melakukan stock split . 4. Ni Luh Damayanti dkk. 2014 menganilisis pengaruh pemecahan saham stock split terhadap tingkat keuntungan return saham dan likuiditas saham studi pada perusahaan yang go public di Bursa Efek Indonesia periode 2008-2013. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peristiwa pemecahan saham tidak menyebabkan adanya perbedaan abnormal return saham sebelum dan sesudah peristiwa pemecahan saham, peristiwa pemecahan saham menyebabkan adanya perbedaan volume perdagangan saham sebelum dan sesudah pemecahan saham yang dilakukan oleh perusahaan yang go public di Bursa Efek Indonesia pada periode 2008- 2013. 5. Gow-Cheng Huang et al . 2013 melakukan penelitian untuk menganalisis pengaruh stock split terhadap likuiditas saham. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat pengaruh stock split secara signifikan terhadap likuiditas saham. 6. Hanif Prakoso Islamiyahya 2013 melakukan penelitian untuk menganalisis pengaruh kebijakan stock split terhadap abnormal return , volume perdagangan saham dan bid ask spread pada perusahaan go public Universitas Sumatera Utara 35 yang terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan yang tidak signifikan pada abnormal return dan terdapat perbedaan yang signifikan pada volume perdagangan dan bid-ask spread sebelum dan sesudah stock split . 7. Dr.Wissem Daadaa 2011 melakukan penelitian tentang implikasi stock splits dan stock dividens terhadap komponen bid ask spread pada Tunisia Stock Exchange TSE. Hasil menunjukkan peningkatan dalam penyebaran absolut dan relatif setelah hari efektif pemecahan saham. Peningkatan penyebaran ini melibatkan peningkatan biaya perdagangan investor, degradasi likuiditas jangka pendek dan jatuhnya kualitas pasar. Reaksi tidak dicatat untuk dividen saham. Tabel 2.1 Daftar Penelitian Terdahulu No Peneliti Tahun Judul Penelitian Variabel Teknik Analisis Data Hasil Penelitian 1 I Gusti Ayu Janiantari dan I Dewa Nyoman Badera 2014 Analisis Perbedaan Bid Ask Spread dan Abnormal Return Saham sebagai Dampak dari Pengumuman Stock Split 1. Bid ask spread 2. Abnormal return Paired Sample t-test Terdapat perbedaan signifikan antara bid ask spread sebelum dan sesudah pengumuman pemecahan saham. Hal yang sama juga ditunjukkan oleh variabel abnormal return saham. 2 Kt Mas Trisna Yanti Switriyani, dkk 2014 Pengaruh Kebijakan Stock Split terhadap Volatilitas Harga Saham, Volume Perdagangan Saham dan Return Saham pada Perusahaan Go Public yang 1. Volatilitas Harga Saham 2. Volume Perdagangan Saham 3. Return Saham Paired Sample t- test Tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara volatilitas harga saham, volume perdagangan saham, dan return saham sebelum dan sesudah melakukan stock split . Universitas Sumatera Utara 36 Lanjutan Tabel 2.1 No Peneliti Tahun Judul Penelitian Variabel Teknik Analisis Data Hasil Penelitian Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013 3 Muhammad Ajib Irwansyah, dkk 2014 Analisis Perbedaan Tingkat Harga Pasar Saham, Return Saham, dan Volume Perdagangan Saham Perusahaan Sebelum dan Sesudah Stock Split 1. Tingkat Harga Pasar Saham 2. Return Saham 3. Volume Perdagangan Paired Sample t-test Tidak terdapat perbedaan tingkat harga pasar saham dan return saham sebelum dan sesudah melakukan stock split dan terdapat perbedaan volume perdagangan saham perusahaan sebelum dan sesudah melakukan stock split. 4 Ni Luh Damayanti, dkk 2014 Analisis Pengaruh Pemecahan Saham Stock Split terhadap Tingkat Keuntungan Return Saham dan Likuiditas Saham Studi pada Perusahaan yang Go Public di Bursa Efek Indonesia Periode 2008-2013 1. Return Saham 2. Likuiditas Saham Uji Beda Dua Rata- Rata Peristiwa pemecahan saham tidak menyebabkan adanya perbedaan abnormal return saham, peristiwa pemecahan saham menyebabkan adanya perbedaan volume perdagangan saham yang dilakukan oleh perusahaan yang go public di Bursa Efek Indonesia pada periode 2008- 2013. 5 Gow-Cheng Huang et al . 2013 The Effects of Stock Splits on Stock Liquidity 1 . Turnover Ratio 2 . Amihud Illiquidity Ratio 3 . Zeros 4 . Dollar Spread 5 . Relative Spread Sample t-test Hasil menunjukkan bahwa stock split dapat menyebabkan perbedaan yang signifikan pada likuiditas saham. 6 Hanif Prakoso Islamiyahya 2013 Pengaruh Kebijakan Stock Split terhadap Abnormal Return , Volume Perdagangan Saham, dan Bid Ask 1. Abnormal Retur n 2.Volume Perdagangan Saham 3. Bid Ask Spread Paired Sample t-test Terdapat perbedaan yang tidak signifikan pada abnormal return dan terdapat perbedaan yang signifikan pada volume perdagangan dan bid ask spread sebelum dan sesudah stock split . Universitas Sumatera Utara 37 Lanjutan Tabel 2.1 No Peneliti Tahun Judul Penelitian Variabel Teknik Analisis Data Hasil Penelitian Spread pada Perusahaan Go Public yang Terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia 7 Dr.Wissem Daadaa 2011 Stock Splits and Stock Dividends: Implications for Bid Ask Spread Components Bid Ask Spread Components Sample t-test Hasil menunjukkan peningkatan dalam penyebaran absolut dan relatif setelah hari efektif pemecahan saham. Peningkatan penyebaran ini menunjukkan peningkatan komponen-komponen bid ask spread .

2.3 Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

Pengaruh Return Saham, Volume Perdagangan dan Volatilitas Harga Saham Terhadap BID – ASK Spread Pada Perusahaan Manufaktur Yang Melakukan Stock split di Bursa Efek Indonesia

3 76 92

Analisa pengaruh risiko sistematis, likuditas, dan stock split terhadap return saham

0 10 120

Analisis Perbedaan Likuiditas Saham, Return Saham, dan Bid Ask Spread Sebelum dan Setelah Stock Split pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 15 121

ANALISIS LIKUIDITAS SAHAM YANG DIUKUR DENGAN BID-ASK SPREAD DENGAN MEMBANDINGKAN SEBELUM DAN SETELAH STOCK SPLIT PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 7

Analisis Perbedaan Likuiditas Saham, Return Saham, dan Bid Ask Spread Sebelum dan Setelah Stock Split pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 11

Analisis Perbedaan Likuiditas Saham, Return Saham, dan Bid Ask Spread Sebelum dan Setelah Stock Split pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 1

Analisis Perbedaan Likuiditas Saham, Return Saham, dan Bid Ask Spread Sebelum dan Setelah Stock Split pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 9

Analisis Perbedaan Likuiditas Saham, Return Saham, dan Bid Ask Spread Sebelum dan Setelah Stock Split pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 1 30

Analisis Perbedaan Likuiditas Saham, Return Saham, dan Bid Ask Spread Sebelum dan Setelah Stock Split pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 3

Analisis Perbedaan Likuiditas Saham, Return Saham, dan Bid Ask Spread Sebelum dan Setelah Stock Split pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 6