Materi Pelajaran Kegiatan Pembelajaran

Yumike Mose, 2014 Penerapan Model Pembelajaran Predict-Observe-Explain POE Pada Materi Koloid Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis dan Keterampilan Proses Sains Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP KELAS EKSPERIMEN PERTEMUAN I Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas SMA Madrasah Aliyah MA Mata Pelajaran : Kimia Pokok Bahasan : Sistem Koloid Kelas Semester : XI IPA 2 Alokasi Waktu : 2 x 45 menit I. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa mampu menganalisis sifat efek Tyndall melalui latihan prediksi 2. Siswa dapat merencanakan percobaan sifat efek Tyndall berlandaskan prediksi yang dikemukakan sebelumnya 3. Siswa dapat mengelompokkan sistem koloid berdasarkan fase terdispersi dan medium pendispersi melalui observasi yang dilakukan. 4. Siswa dapat menyimpulkan sifat koloid efek Tyndall melalui observasi percobaan secara tepat 5. Siswa dapat membuat definisi sifat efek Tyndall dengan benar berdasarkan argumentasi yang logis 6. Siswa dapat menerapkan sifat efek Tyndall dalam kehidupan sehari-hari seperti kabut, debu, asap berdasarkan argumentasi yang logis.

II. Materi Pelajaran

 Pertemuan I  Materi Prasyarat o Campuran homogen dan heterogen Campuran homogen adalah campuran yang serbasama diseluruh bagiannya dan membentuk satu fasa. Campuran heterogen adalah campuran yang tidak serbasama membentuk dua fasa dan terdapat batas yang jelas diantara fasa-fasa tersebut. Lampiran A.4 Yumike Mose, 2014 Penerapan Model Pembelajaran Predict-Observe-Explain POE Pada Materi Koloid Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis dan Keterampilan Proses Sains Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu  Materi yang dikembangkan  Sistem koloid Koloid, larutan, dan suspensi memiliki perbandingan sifat campuran, misalnya perbedaan ukuran partikel, fasa campuran, penembusan cahaya, penyaringan, dan kestabilan larutan. Koloid adalah suatu sistem campuran yang berada diantara larutan dan suspensi. Jenis koloid digolongkan berdasarkan fase terdispersi dan medium dispersinya dan berdasarkan ketertarikan terhadap medium dipersi. Jenis koloid berdasarkan fase terdispersi dan medium dispersi adalah aerosol cair, aerosol padat, sol, sol padat, emulsi, emulsi padat, buih, dan buih padat  Sifat koloid Efek Tyndall adalah peristiwa penghamburan cahaya oleh partikel koloid. Gerak Brown adalah gerakan acak dari partikel-partikel koloid dalam mediumnya. Adsorpsi adalah kemampuan partikel koloid untuk menyerap ion pada permukaan membentuk partikel bermuatan Koagulasi adalah peristiwa penggumpalan partikel koloid.  Elektroforesis adalah migrasi partikel koloid dalam medan listrik  Dialisis adalah suatu teknik pemurnian koloid berdasarkan perbedaan ukuran partikelnya. Catatan : Bahan Ajar Terlampir

V. Kegiatan Pembelajaran

 Model Pembelajaran : Predict-Observe-Explain  Pendekatan Pembelajaran : Keterampilan berpikir kritis dan keterampilan proses sains  Metode Pembelajaran : Eksperimen, Diskusi, Tanya Jawab Yumike Mose, 2014 Penerapan Model Pembelajaran Predict-Observe-Explain POE Pada Materi Koloid Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis dan Keterampilan Proses Sains Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

III. Skenario Pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN POE ( PREDICT – OBSERVE – EXPLAIN) BERBANTUAN LKS UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA

6 37 168

Pengaruh Model Pembelajaran POE (Predict-Observe-Explain) Terhadap Keterampilan Proses Sains Siswa Pada Konsep Sistem Pencernaan

24 88 194

Analisis keterampilan proses sains siswa pada model pembelajaran predict, observe, explain (poe) pada materi asam basa

3 12 218

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN (POE) DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SD.

0 0 22

PENERAPAN MODEL PREDICT OBSERVE AND EXPLAIN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI DAUR AIR.

0 4 45

PENERAPAN STRATEGI “POE” (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS V PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA.

0 0 37

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) UNTUK MENINGKATKAN PENGUASAAN KONSEP DANKETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA SUBKONSEP PENCEMARAN AIR.

0 7 36

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN (POE) PADA MATERI KOLOID UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA - repository UPI T IPA 1103987 Title

0 0 2

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN POE (PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA PADA MATERI LARUTAN PENYANGGA

0 0 8

PENINGKATAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN PREDICT-OBSERVE-EXPLAIN MATERI HIDROLISIS GARAM

0 0 11