Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan pada jembatan gantung pejalan kaki, di dapati kesimpulan sebagai berikut : 1. Pengurangan luas penampang elemen struktur baja akibat korositerjadi hampir diseluruh penampang kabel, dengan pengurangan luasterbesar dialami oleh kabel utama jembatan sebesar 19.0375 . 2. Pengurangan luas penampang lantai dan gelagar kayu jembatan akibat lapuk dan retaknya elemen tersebut mengalami pengurangan luas sebesar 1.33 pada lantai jembatan dan 11.765 pada gelagar penahan lateral jembatan. 3. Kemampuan menara dalam menahan beban yang bekerja padanya berkurang sebesar 14,28. 4. Faktor keamanan terendah dimiliki oleh kabel utama yaitu sebesar 1,16. Sedangkan untuk kabel backstay sebesar 1,34. 5. Lendutan Δ yang terjadi mengalami peningkatan yaitu menjadi 49.46 cm stetelah terjadi pengurangan volume. Tetapi masih masuk dalam Universitas Sumatera Utara persyaratan lendutan maksimum yang terjadi pada jembatan gantung yaitu sebesar 60 cm. 6. Pada pembebanan maksimum diperoleh bahwa beberapa elemen jembatan sudah tidak mampu menahan beban yang bekerja yaitu seperti pada gelagar memanjang, melintang, kabel backstay dan kabel utama jembatan.

5.2 Saran

Saran rekomendasi untuk struktur jembatan gantung eksisting sebagaiberikut: 1. Untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan saat melewatijembatan perlu dilakukan penggantian papan lantai dan gelagar penahan lateral jembatan 2. Untuk mengurangi defleksi jembatan perlu dilakukan perkuatan kabelutama dan kabel hanger pada jembatan gantung pejalan kaki eksisting dengan cara menambah jumlah masing-masing kabel. 3. Meningkatkan pemeliharaan, khususnya pada kabel hanger jembatan yaitu dengan memperbaiki sambungan hanger jembatan terhadap gelagar dan kabel utama jembatan dengan baut atau las, tidak hanya di ikatkan dengan kawat atau dengan paku. Saran yang dapat diberikan untuk Tugas Akhir ini sebagai beikut: 1. Perlu dilakukan penelitian terhadap struktur bawah jembatan. 2. Perlu dilakukan pengukuran defleksi dan frekuensi natural padajembatan di lapangan. Universitas Sumatera Utara

BAB II TINJAUAN PUSTAKA