Besarnya Pengaruh Variabel Eksogen Terhadap Variabel Endogen Pengujian Koefisien Jalur

Keterangan: kofaktor dari kolom ke-i baris ke-j, dan 5. Menghitung semua koefisien jalur dimana k = 1,2, . . . , k, melalui rumus:

2.2.8 Besarnya Pengaruh Variabel Eksogen Terhadap Variabel Endogen

Pengaruh yang diterima oleh sebuah variabel endogenus dari dua atau lebih variabel eksogenus, dapat secara sendiri maupun secara bersama-sama. Pengaruh secara sendiri atau parsial, bisa berupa pengaruh langsung, bisa juga berupa pengaruh tidak langsung, yaitu melalui variabel eksogen yang lainnya. Menghitung besarnya pengaruh langsung, pengaruh tidak langsung serta pengaruh total variabel eksogenus terhadap variabel endogenus secara parsial, dapat dilakukan dengan rumus: 1. Besarnya pengaruh langsung variabel eksogenus X u terhadap variabel endogenus X k 2 2. Besarnya pengaruh tidak langsung variabel eksogenus X u terhadap variabel endogenus X i melalui hubungan korelasi dari variabel X k 3. Besarnya pengaruh tidak langsung variabel X u terhadap variabel X k melalui variabel X i Universitas Sumatera Utara 4. Besarnya pengaruh total adalah pengaruh langsung dijumlahkan dengan variabel tidak langsung. 5. Besarnya pengaruh simultan variabel eksogen terhadap variabel endogen adalah: Keterangan: 1. adalah koefisien determinasi total terhadap atau besarnya pengaruh variabel eksogen secara bersama-sama gabungan terhadap variabel endogen. 2. adalah koefisien jalur. 3. adalah koefisien variabel eksogen dengan variabel endogen .

2.2.9 Pengujian Koefisien Jalur

Menguji kebermaknaan test of significance setiap koefisien jalur yang telah dihitung, baik secara tersendiri maupun secara bersama-sama, serta menguji perbedaan besarnya pengaruh masing-masing variabel eksogenus terhadap variabel endogenus, dapat dilakukan dengan langkah-langkah sebagai berikut: 1. Nyatakan hipotesis statistik hipotesis operasional yang akan diuji. Universitas Sumatera Utara H o : = 0 , Artinya tidak terdapat pengaruh variabel eksogenus X u terhadap variabel endogenus X k H 1 : ≠ 0 , Artinya tidak terdapat pengaruh variabel eksogenus X u terhadap variabel endogenus X k 2. Gunakan statistik uji yang tepat, yaitu: a. Untuk menguji setiap Koefisien jalur Keterangan: i = 1, 2, …, k = Banyaknya variabel eksogenus yang dalam sub-struktur yang diuji. = Mengikuti tabel distribusi t , dengan derajat kebebasan = n - k - 1 Kriteria Pengujian : Ditolak Ho jika nilai hitung lebih besar dari nilai tabel dan sebaliknya. b. Untuk menguji koefisien jalur secara keseluruhan atau bersama-sama: Keterangan: i = 1, 2, …, k = Banyaknya variabel eksogenus yang dalam sub-struktur yang diuji. F = Mengikuti tabel distribusi F, dengan dk = V 1 , V 2 dengan F αk, n – k – 1 Universitas Sumatera Utara Kriteria pengujian: Ditolak H O jika nilai F hitung lebih besar dari F tabel atau F o F tabel .

2.3 Konsep Pembangunan Manusia

Dokumen yang terkait

Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Angka Indeks Pembangunan Manusia Di Sumatera Utara Tahun 2012

0 38 63

Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Angka Indeks Pembangunan Manusia (Ipm) Di Kabupaten Tapanuli Tengah Tahun 2006-2014”

5 20 82

APLIKASI ANALISIS JALUR DALAM MENGANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA KABUPATEN TAPANULI UTARA.

0 3 18

Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Angka Indeks Pembangunan Manusia (Ipm) Di Kabupaten Tapanuli Tengah Tahun 2006-2014”

0 0 11

Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Angka Indeks Pembangunan Manusia (Ipm) Di Kabupaten Tapanuli Tengah Tahun 2006-2014”

0 0 1

Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Angka Indeks Pembangunan Manusia (Ipm) Di Kabupaten Tapanuli Tengah Tahun 2006-2014”

0 0 7

Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Angka Indeks Pembangunan Manusia (Ipm) Di Kabupaten Tapanuli Tengah Tahun 2006-2014”

0 0 19

Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Angka Indeks Pembangunan Manusia (Ipm) Di Kabupaten Tapanuli Tengah Tahun 2006-2014”

0 0 1

BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Sejarah dan Perkembangan Analisis Jalur - Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Faktor Yang Mempengaruhi Angka Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Di Kabupaten Tapanuli Utara Periode Tahun 2003-2012

0 1 21

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Aplikasi Analisis Jalur Dalam Menganalisis Faktor Yang Mempengaruhi Angka Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Di Kabupaten Tapanuli Utara Periode Tahun 2003-2012

0 0 9