Bank Sindikasi Syndicated banks

PT TOBA BARA SEJAHTRA TBK DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM KONSOLIDASIAN TIDAK DIAUDIT 30 September 2014 dan 31 Desember 2013 dan Periode Sembilan Bulan yang berakhir pada Tanggal-tanggal 30 September 2014 dan 2013 Disajikan dalam Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain PT TOBA BARA SEJAHTRA TBK AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS UNAUDITED September 30, 2014 and December 31, 2013 and Nine Months Period ended September 30, 2014 and 2013 Expressed in United States Dollar, unless otherwise stated 66 19. UTANG BANK lanjutan 19. BANK LOANS continued a. Bank Sindikasi a. Syndicated banks Pinjaman sindikasi merupakan utang Perusahaan yang diperoleh berdasarkan Perjanjian Fasilitas “Perjanjian” tertanggal 2 Agustus 2011, antara Perusahaan, ABN dengan beberapa pihak, antara lain BNP Paribas, cabang Singapura “BNP Singapore” yang bertindak sebagai agen sehubungan dengan pemberian fasilitas pinjaman revolving sebesar US35.000.000 kepada Perusahaan. Perjanjian tersebut di atas telah beberapa kali diubah, perubahan terakhir dituangkan didalam Perjanjian Perubahan tertanggal 18 November 2011 untuk menaikkan jumlah fasilitas menjadi US70.000.000 dan masuknya PT ANZ Panin Indonesia “ANZ” dan Citibank N.A. “Citibank”, sebagai pemberi pinjaman. Syndicated banks borrowing represents the Company’s borrowing which was obtained under a Facility Agreement “the Agreement” dated August 2, 2011, between the Company, ABN and several parties, among others, BNP Paribas, Singapore Branch “BNP Singapore” acting as an agent in relation to a revolving borrowing facility of US35,000,000 provided to the Company. This Agreement has been amended several times, with the latest amendment dated November 18, 2011 increasing the facility to US70,000,000 and the inclusion of PT ANZ Panin Indonesia “ANZ” and Citibank N.A. “Citibank”, as lenders. Sebagaimana disebutkan dalam Perjanjian, pinjaman ini digunakan untuk pendanaan: As stated in the Agreement, this borrowing will be used for: 1. Pinjaman kepada TMU untuk keperluan belanja modal. 1. On-loaned to TMU for the capital expenditures require`ment. 2. Pinjaman kepada TS. 3. 2. On-loaned to TS. 3. Modal kerja, akuisisi serta proyek lainnya yang disetujui oleh agen. 4. 3. Working capital, acquisition or other projects as approved by the agent. Dengan batasan maksimal pinjaman untuk penggunaan sebagai pinjaman ke TMU dan TS masing - masing tidak melebihi AS20.000.000 dan AS50.000.000. Provided that the amount for borrowing to TMU and TS individually shall not exceed US20,000,000 and US50,000,000, respectively. Sejak tanggal 30 Maret 2012, BNP Singapore telah mengalihkan kepesertaannya pada sindikasi ini kepada PT Bank BNP Paribas Indonesia “BNP Indonesia”. Effective on March 30, 2012, BNP Singapore has transferred its participation in this sydicated to PT Bank BNP Paribas Indonesia “BNP Indonesia”. Pinjaman ini dikenakan bunga tahunan sebesar London Interbank Offered Rate “LIBOR” ditambah persentase tertentu. This borrowing is charged annual interest at the London Interbank Offered Rate “LIBOR” plus a certain percentage. Berdasarkan ketentuan di dalam Perjanjian tersebut, Perusahaan dan ABN harus memenuhi beberapa persyaratan, antara lain i menjaminkan secara fidusia saham Perusahaan di ABN ii menjaminkan secara fidusia semua klaim asuransi ABN iii menjaminkan secara fidusia semua piutang kualifikasian ABN, serta iv menjaminkan aset ABN dengan nilai perolehan diatas AS1.000.000 yang diperoleh setelah tanggal perjanjian. Pinjaman ini akan jatuh tempo pada tanggal 31 Desember 2014. Under the provisions of the Agreement, the Company and ABN are required to fulfill several requirements, including i fiduciary transfer of the Company’s ownership in ABN ii fiduciary transfer of all of ABN’s insurance claim iii fiduciary transfer of ABN’s qualified receivables and iv pledging of ABN’s assets with value of more than US1,000,000 which are acquired subsequent to the date of the agreement. This borrowing will due on December 31, 2014. PT TOBA BARA SEJAHTRA TBK DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN INTERIM KONSOLIDASIAN TIDAK DIAUDIT 30 September 2014 dan 31 Desember 2013 dan Periode Sembilan Bulan yang berakhir pada Tanggal-tanggal 30 September 2014 dan 2013 Disajikan dalam Dolar Amerika Serikat, kecuali dinyatakan lain PT TOBA BARA SEJAHTRA TBK AND SUBSIDIARIES NOTES TO THE INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS UNAUDITED September 30, 2014 and December 31, 2013 and Nine Months Period ended September 30, 2014 and 2013 Expressed in United States Dollar, unless otherwise stated 67 19. UTANG BANK lanjutan 19. BANK LOANS continued