Entity Relational Diagram Normalisasi

Tabel 4.1 Tabel sebelum normalisasi customer id_customer nm_pemilik nm_perusahaan alamat_pemilik nama_kota kodepos nmr_tlp nmr_fax email serial_number tipe_printer nama_dealer tgl_beli penjualan id_penjualan serial_number tipe_printer nama_dealer tgl_jual user id_user password nama_lengkap email level article article_id article_judul article_content article_page page page_id page_name page_sort 1. Bentuk Normal ke Satu1NF Langkah pertama dalam normalisasi hubungan adalah menghilangkan atribut yang bernilai ganda dan membentuk sejumlah baris sehingga setiap sel berisi satu nilai. Kemudian bagian yang kosong diisi dengan data yang sesuai. Tabel 4.2 Tabel normalisasi bentuk pertama Customer id_customer nm_pemilik nm_perusahaan alamat_pemilik nama_kota kodepos nmr_tlp nmr_fax email serial_number tipe_printer nama_dealer tgl_beli Penjualan id_penjualan serial_number tipe_printer nama_dealer tgl_jual kota id_kota nama_kota printer id_printer tipe_printer dealer id_dealer nama_dealer v 2. Bentuk Normal ke Dua2NF Bentuk normal kedua adalah suatu bentuk yang mensyaratkan bahwa relasi harus sudah berada dalam bentuk normal pertama dan tidak mengandung dependensi parsial. Dari semua tabel sudah memenuhi normalisasi kedua Tabel 4.3 Tabel normalisasi bentuk kedua

4.2.3.9 Kamus Data

Berikut ini adalah kamus data dari tabel-tabel yang ada di dalam aplikasi: 1. Tabel User Nama Tabel : user Keterangan : Berisi nama user dan kode akses user Primary Key : id_user Tabel 4.4 Tabel User Nama Field Tipe Panjang Keterangan Id_user varchar 10 Id user Password varchar 50 Password pengguna 2. Tabel Customer Nama Tabel : tbl_customer Keterangan : Berisi biodata pemilik dan data printer yang dibeli Primary Key : id_customer Tabel 4.5 Tabel Customer Nama Field Tipe Panjang Keterangan id_customer Int 5 ID Customer pembeli printer nm_pemilik Varchar 50 Nama pemilik printer nm_perusahaan Varchar 50 Nama perusahaan pemilik printer alamat_pemilik Text Alamat pemilik printer id_kota Varchar 10 Kota asal pemilik Kodepos Varchar 10 Kodepos daerah pemilik nmr_tlp Varchar 15 Nomor telepon Pemilik nmr_hp Varchar 15 Nomor handphone nmr_fax Varchar 15 Nomor fax pemilik Email Varchar 50 Email pemilik serial_number Varchar 20 Serial number printer id_printer Varchar 10 Tipe printer yang dibeli id_dealer Varchar 10 Nama Toko tgl_beli Date Tanggal Beli Printer 2 Tabel Printer Nama Tabel : tbl_printer Keterangan : Berisi tipe-tipe printer Primary Key : id_printer Tabel 4.6 Tabel Tipe Printer Nama Field Tipe Panjang Keterangan id_printer Varchar 10 Id printer tipe_printer Varchar 20 Jenis printer 3 Tabel Dealer Nama Tabel : tbl_dealer Keterangan : Berisi nama-nama main dealer distributor Primary Key : id_dealer Tabel 4.7 Tabel Dealer Nama Field Tipe Panjang Keterangan id_dealer Varchar 10 Id dealer nama_dealer Varchar 30 Nama main dealer distributor Alamat Text Alamat dealer