Kesehatan Pola Hidup Masyarakat

Buku Putih Kota Jepara III-5

3.1.2 Kesehatan Pola Hidup Masyarakat

Secara umum tingkat kesehatan Pola Hidup Masyarakat di Kabupaten Jepara dapat terlihat dari angka kejadian penyakit yang disebabkan oleh sanitasi buruk seperti ditunjukkan melalui angka kesakitan diare ataupun kasus ISPA. Dalam 5 tahun terakhir terlihat angka kejadian kasus diare tahun 2007 menunjukkan angka kejadian yang paling tinggi 32.314 kasus, tahun berikutnya walaupun ada penurunan tapi angka kejadian kasus diarenya masih tinggi. Tabel 3.4 Angka Kasus Diare di Puskesmas Kabupaten Jepara Tahun 2005 – 2009 No Puskesmas Angka Kasus Diare 2005 2006 2007 2008 2009 1 Jepara 2.347 2.541 4.957 2.679 2.350 2 Tahunan 1.913 1.915 2.032 2.350 1.824 3 Batealit 239 992 2.229 1.519 2.205 4 Kedung I 2.472 1.983 2.502 1.892 1.526 5 Kedung II 298 395 988 1.152 960 6 Pecangaan 1.016 850 1.130 2.026 1.433 7 Kalinyamatan 1.013 1.898 3.069 3.380 2.836 8 Welahan I 1.556 1.305 168 320 2.592 9 Welahan II 410 351 545 574 460 10 Nalumsari 1.835 3.058 4.164 3.574 2.751 11 Mayong I 945 1.100 941 1.062 1.211 12 Mayong II 1.409 974 1.259 1.297 1.272 13 Mlonggo I 1.144 1.155 858 692 1.476 14 Mlonggo II 700 259 1.383 1.297 15 Bangsri I 157 1.769 559 507 16 Bangsri II 828 858 845 655 972 17 Kembang 1.573 1.253 1.747 2.071 1.973 18 Keling I 201 813 2.907 1.937 2.348 19 Keling II 907 994 1.215 1.189 941 20 Karimunjawa 166 209 199 311 371 21 Donorojo - - - - 520 Jumlah 21.129 22.095 32.314 30.265 31.060 Sumber : Dinas Kesehatan kabupaten Jepara . Buku Putih Kota Jepara III-6 2.200 2.300 2.400 2.500 2.600 2.700 Jum lah Kasus Jepara Tahunan Kecam atan Kasus Diare di Kec. Jepara dan Kec. Tahunan Sedangkan angka kesakitan diare yang terjadi di 2 kecamatan di Kabupaten Jepara, yaitu Kecamatan Jepara dan Tahunan pada tahun 2008 sebagai berikut. Gambar 3.1 Sumber : DKK Kabupaten Jepara, 2008 Dari gambar di atas dapat diketahui bahwa jika didasarkan pada angka kejadian diare, maka Kecamatan Jepara adalah kecamatan dengan tingkat kejadian diare relatif tinggi dibanding kecamatan lainnya, yaitu mencapai ± 2.600 orang penderita diare pada tahun 2008. Tetapi angka kejadian diare tersebut masih jauh di bawah angka kesakitan diare nasional. Hal ini dimungkinkan karena Kecamatan Jepara adalah kecamatan dengan tingkat kepadatan penduduk lebih tinggi dibanding Kecamatan Tahunan. Selain itu, penduduk miskin di perkotaan juga banyak terdapat di kecamatan ini. Seperti diketahui penyebaran virus penyakit paling cepat adalah di area padat dan kumuh, sehingga mengakibatkan angka kesakitan terbesar ada di Kecamatan Jepara. Untuk penemuan penderita Pneumonia dalam 5 tahun terakhir terlihat tahun 2006 menunjukkan angka kejadian yang paling tinggi 9.033 kasus, tahun berikutnya walaupun ada penurunan tapi masih cukup tinggi. Tabel 3.5 Penemuan Pneumonia di Puskesmas Kabupaten Jepara Tahun 2005 – 2009 No Puskesmas Penemuan Penderita Pneumonia 2005 2006 2007 2008 2009 1 Jepara 477 672 461 158 235 2 Tahunan 1.063 834 466 587 1.506 Buku Putih Kota Jepara III-7 No Puskesmas Penemuan Penderita Pneumonia 2005 2006 2007 2008 2009 3 Batealit 700 655 629 644 793 4 Kedung I 361 474 439 475 292 5 Kedung II 107 143 167 113 128 6 Pecangaan 592 710 638 633 510 7 Kalinyamatan 566 502 547 523 457 8 Welahan I 387 381 370 351 386 9 Welahan II 216 364 195 156 175 10 Nalumsari 392 404 473 482 733 11 Mayong I 126 223 252 328 255 12 Mayong II 412 396 384 438 310 13 Mlonggo I 658 930 627 396 249 14 Mlonggo II 421 376 437 448 535 15 Bangsri I 68 314 289 142 50 16 Bangsri II 350 317 350 336 14 17 Kembang 410 169 129 673 608 18 Keling I 433 591 884 835 567 19 Keling II 372 415 407 256 209 20 Karimunjawa 84 87 52 23 54 21 Donorojo 318 22 RSUD Kartini 163 73 164 132 33 Jumlah 8.358 9.033 8.360 8.129 8.417 Sumber : Dinas Kesehatan kabupaten Jepara Beberapa kasus penemuan Infeksi Saluran Pernafasan Akut ISPA juga terjadi di Kecamatan Jepara dan Tahunan. Berikut adalah data penemuan kasus ISPA di 2 puskesmas utama, Puskesmas Jepara dan Puskesmas Tahunan. Buku Putih Kota Jepara III-8 9.500 10.000 10.500 11.000 11.500 Ju m lah K asu s Jepara Tahunan Kecam atan Kasus ISPA di Kec. Jepara dan Kec. Tahunan ISPA Gambar 3.2 Sumber : Puskesmas Jepara dan Puskesmas Tahunan, 2008 Dari gambar diatas terlihat bahwa penemuan kasus ISPA di Kecamatan Tahunan 11.452 kasus kejadiannya lebih banyak dari Kecamatan Jepara 10.625 kasus.

3.1.3 Kuantitas dan Kualitas Air