Uji Autokorelasi Pengujian Asumsi Klasik 1. Uji Multikolinearitas

dw 4 –dl : Ho ditolak du dw 4 –du : Ho diterima, dan 4 – du dw 4 – dl : Tidak ada kesimpulan Notasi: dw : nilai Durbin_watson hasil perhitungan du : batas atas dl : batas bawah Apabila terdapat autokorelasi dalam persamaan regresi, maka cara yang dapat dilakukan antara lain adalah dengan mentransformasi data asli ke bentuk persamaan baru dengan menggunakan metode generalized difference equation, yaitu dalam meregresikan Y terhadap X tidak dalam bentuk aslinya akan tetapi pada selisih yang diperoleh dengan jalan mengurangkan suatu proporsi p nilai variable yang bersangkutan dengan rumus: t t t t t u pX X B p A pY Y         1 1 1 dimana: 1    t t t pe e U Dengan rumus di atas berarti observasi pertama akan hilang karena tidak ada yang mendahuluinya. Untuk mengatasi maka observasi pertama pada Y dan X diubah menjadi: 2 1 1 p Y  dan 2 1 1 p X  dimana nilai p dihitung dengan rumus 2 1 d p   , dimana: p : koefisien autokorelasi d : nilai Durbin Watson

D. PENGUJIAN HIPOTESIS

Untuk menguji hipotesis akan dilakukan 2 uji, yaitu uji hipotesis secara parsial untuk mengetahui hubungan masing-masing variabel independen terhadap variabel dependen dengan menggunakan uji-t. Uji yang kedua adalah uji hipotesis secara simultan untuk mengetahui hubungan variabel-variabel independen dengan variabel dependen secara serempak. 1 Pengujian koefisien Regresi Parsial Uji-t Langkah-langkah yang dilakukan adalah sebagai berikut: a Merumuskan hipotesis H : b = 0 , variabel independen tidak mempunyai pengaruh terhadap variabel dependen. H a : b ≠ 0 , variabel independen mempunyai pengaruh terhadap variabel dependen. b Menentukan tingkat signifikansi α = 5 dan derajat kebebasan df= n -1 c Menghitung nilai t dengan formula: i i b b t   dimana: b i = koefisien regresi σ b i = standar eror koefisien regresi d Kriteria pengujian: H diterima bila -t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel H ditolak bila t hitung -t tabel atau t hitung t tabel

2. Pengujian Koefisien Regresi Serentak Uji-F

Langkah-langkah pengujiannya: 1. Merumuskan hipotesis: H : b1=b2=b3=b4=b5=b6=b7=0, variabel independen secara serentak tidak berpengaruh terhadap variabel dependen H a : b1 ≠b2≠b3≠b4≠b5≠b6≠b7≠0, variabel independen secara serentak berpengaruh terhadap variabel dependen. 2. Menentukan tingkat signifikansi α = 5; df = n-k 3. Menghitung nilai F dengan rumus: 1 1 2 2 k n R k R F     dimana, R 2 = koefisien determinasi n = jumlah observasi k = jumlah parameter termasuk konstanta regresi 4. Kriteria pengujian: H diterima bila F hitung ≤ F tabel H ditolak bila F hitung F tabel

Dokumen yang terkait

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA

0 5 81

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2012-2014.

0 7 18

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR Analisis Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2012-2014.

0 2 15

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Perubahan Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 2 12

PENDAHULUAN Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Perubahan Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 2 9

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Perubahan Harga Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

4 11 16

PENDAHULUAN PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 1 6

PENGARUH KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR PENGARUH KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 0 11

PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 0 12

PENDAHULUAN PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PERUBAHAN HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK JAKARTA.

0 0 5