Pelaksanaan Prakerin SMK Negeri 2 Depok

23 3 Peserta berkesempatan memecahkan berbagai masalah manajemen dilapangan mendayagunakan kemampuannya. 4 Mendekatkan dan menjembatani penyiapan peserta untuk terjun kebidang tugasnya setelah menempuh program pelatihan tersebut. Oemar Hamalik, 2007:93 Dari uraian diatas dapat disimpulkan Praktik Kerja Industri memiliki manfaat yaitu dapat memberikan wawasan dan pengalaman baru untuk siswa, dapat melatih siswa untuk lebih terampil, dapat membantu pola pikir siswa agar dapat bersikap dewasa di dalam memecahkan suatu masalah, membantu siswa memiliki kasiapan untuk memasuki dunia kerja.

d. Pelaksanaan Prakerin SMK Negeri 2 Depok

Praktik Kerja Industri di SMK Negeri 2 Depok merupakan suatu tahapan wajib yang harus dilakukan siswa, karena merupakan salah satu syarat dalam kelulusan siswa SMK Negeri 2 Depok. Kegiatan Praktik Kerja Industri yang dilakukan oleh SMK Negeri 2 Depok memang berbeda dengan beberapa sekolah lain di Yogyakarta. Beberapa sekolah lain melakukan kegiatan prakerin pada saat siswa kelas XI, berbeda dengan SMK Negeri 2 Depok yang melaksanakan kegiatan prakerin pada saat siswa sudah selesai menempuh masa studi selama 3 tahun di SMK, yaitu pada kelas XIII. Sehingga dapat membuat siswa selama kurang lebih satu tahun dapat fokus dalam kegiatan prakerin dan setelah itu magang. Dengan hal ini siswa akan lebih banyak waktu untuk mengetahui kondisi dunia kerja yang sesungguhnya. Pada pelaksanaan prakerin jurusan teknik gambar bangunan, dari pihak sekolah memberikan alokasi waktu lamanya 3-4 bulan. Dan setelah prakerin biasanya dilanjut dengan magang, sesuai dengan tempat dimana siswa melaksanakan prakerin. 24 Berikut daftar nama perusahaan atau instansi yang dijadikan tempat siswa melaksanakan kegiatan prakerin siswa jurusan teknik gambar bangunan kelas XIII tahun ajaran 20132014 SMK Negeri 2 Depok, dan beserta bidang yang dikerjakan: Tabel 3. Daftar Nama Perusahaan Tempat Prakerin Siswa Nama Perusahaan Bidang Materi Pekerjaan PT. ADCOR Drafter Perencanaan Gambar Bangunan PT. SINAR SURYA ALUMINDO Specialist In Alumunium Glass Architectural CV. ESPRO KONSULTAN Perencanaan dan Study CV. CAHAYA ABADI INTERINDO Architectur STUDIO ARSITEK L.A DESAIN Drafter Perencanaan Gambar Bangunan PT. TITIMATRA TUJUTAMA Drafter PT. DAYACIPTA ANEKAREKSA Konstruksi Precast wall PT. INDO SWISSATAMA Drafter PT. TESCO INDOMARITIM Engineering 2D, 3D Model Rending PT. DHARMA PERDANA MUDA Drafter lapangan PT. INDOSAKTI PANCADIPO PARAGRAHA Teknik Drafter CV. CITRA ASRI ARSITEK Drafter dan Pengawas Lapangan PT. MARZAL RAKHMADI ARCHITECTS Perencanaan, Pengawasan, dan Manajemen Konstruksi CV. PUTERA SUPARDI Drafter PT. BAYUAJI COOK ASSOCIATES ATELIERS Lighting Design Consultant PT. ARCHFERRIS DESIGN Jasa Konsultan Arsitekur, Interior, Planning 25 PT. ARCHITAMA CIPTA PERSADA Architecture and Engineering Design PT. ASA PERSADA Kontraktor Arsitek Drafter PT. MINNA PADI RESORT Drafter Estimator Sumber: Sertifikat Prakerin Nomor 4200220 SMK Negeri 2 Depok

e. Kompetensi Dasar Teknik Gambar Bangunan

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBERIAN SEDUHAN BIJI PEPAYA (Carica Papaya L) TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA TIKUS PUTIH JANTAN (Rattus norvegicus strain wistar) YANG DIBERI DIET TINGGI LEMAK

23 199 21

KEPEKAAN ESCHERICHIA COLI UROPATOGENIK TERHADAP ANTIBIOTIK PADA PASIEN INFEKSI SALURAN KEMIH DI RSU Dr. SAIFUL ANWAR MALANG (PERIODE JANUARI-DESEMBER 2008)

2 106 1

EFEKTIFITAS BERBAGAI KONSENTRASI DEKOK DAUN KEMANGI (Ocimum basilicum L) TERHADAP PERTUMBUHAN JAMUR Colletotrichum capsici SECARA IN-VITRO

4 157 1

AN ANALYSIS ON GRAMMATICAL ERROR IN WRITING MADE BY THE TENTH GRADE OF MULTIMEDIA CLASS IN SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

26 336 20

APRESIASI IBU RUMAH TANGGA TERHADAP TAYANGAN CERIWIS DI TRANS TV (Studi Pada Ibu Rumah Tangga RW 6 Kelurahan Lemah Putro Sidoarjo)

8 209 2

PENYESUAIAN SOSIAL SISWA REGULER DENGAN ADANYA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DI SD INKLUSI GUGUS 4 SUMBERSARI MALANG

64 523 26

PERANAN ELIT INFORMAL DALAM PENGEMBANGAN HOME INDUSTRI TAPE (Studi di Desa Sumber Kalong Kecamatan Wonosari Kabupaten Bondowoso)

38 240 2

FENOMENA INDUSTRI JASA (JASA SEKS) TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU SOSIAL ( Study Pada Masyarakat Gang Dolly Surabaya)

63 375 2

PENGARUH PENGGUNAAN BLACKBERRY MESSENGER TERHADAP PERUBAHAN PERILAKU MAHASISWA DALAM INTERAKSI SOSIAL (Studi Pada Mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Angkatan 2008 Universitas Muhammadiyah Malang)

127 505 26

STRATEGI KOMUNIKASI POLITIK PARTAI POLITIK PADA PEMILIHAN KEPALA DAERAH TAHUN 2012 DI KOTA BATU (Studi Kasus Tim Pemenangan Pemilu Eddy Rumpoko-Punjul Santoso)

119 459 25