Izin Dan Dokumen Yayasan Asing Dalam Melakukan Kegiatan Di Indonesia

bermitra dengan Yayasan nasional dan berhak melakukan kegiatan penelitian dan pengembangan. 93 Identitas pendiri yang dibuktikan dengan paspor yang sah serta surat pernyataan pendiri bahwa kegiatan Yayasan yang didirikan tidak merugikan masyarakat, bangsa, dan Negara Indonesia. Yayasan yang mengandung unsur asing bermakna bahwa Yayasan tersebut didirikan bersama-sama oleh orang indonesia dan orang asing namun dalam pendiriannya menggunakan hukum indonesia secara mutlak.

D. Izin Dan Dokumen Yayasan Asing Dalam Melakukan Kegiatan Di Indonesia

Orang perorangan asing maupun badan hukum asing dalam mendirikan Yayasannya di Indonesia haruslah memenuhi persyaratan dokumen-dokumen yang telah diatur dalam perundang-undangan di Indonesia. Adapun kelengkapan dokumen orang perorangan asing dalam mendirikan Yayasan yang harus dipenuhi persyaratan adalah sebagai berikut: 94 Identitas badan hukum asing pendiri Yayasan yang dibuktikan dengan keabsahan badan hukum pendiri Yayasan tersebut serta surat pernyataan dari Pengurus badan hukum yang bersangkutan bahwa kegiatan Yayasan yang didirikan tidak merugikan masyarakat, bangsa, dan Negara Indonesia. Hal ini juga berlaku bagi badan hukum asing yang ingin mendirikan Yayasan di Indonesia dimana harus memenuhi persyaratan dokumen sebagai berikut : 95 93 http:www.irmadevita.com, “Serba-Serbi Yayasan Dan Pengaturannya”, terakhir diakses tanggal 15 Oktober 2009 94 Pasal 11 ayat 1 huruf a dan c Peraturan Pemerintah No 63 Tahun 2008 Tentang Peraturan Pelaksana Undang-Undang Yayasan 95 Pasal 11 ayat 2 huruf a dan c Peraturan Pemerintah No 63 Tahun 2008 Tentang Peraturan Pelaksana Undang-Undang Yayasan Universitas Sumatera Utara Untuk kelancaran dan ketertiban pengawasan terhadap Yayasan asing, Pemerintah Indonesia menyelenggarakan pendaftaran orang asing yang berada di wilayah Indonesia. 96 a. Memberikan segala keterangan yang diperlukan mengenai identitas diri dan atau keluarganya, perubahan status sipil dan kewarganegaraannya serta perubahan alamatnya Setiap orang asing yang berada di wilayah Indonesia wajib: b. Memperlihatkan Surat Perjalanan atau dokumen keimigrasian yang dimilikinya pada waktu diperlukan dalam rangka pengawasan c. Mendaftarkan diri jika berada di Indonesia lebih dari 90 sembilan puluh hari. 97 Disamping persyaratan dokumen tersebut diatas orang perorangan asing maupun badan hukum asing yang masuk atau ke luar wilayah Indonesia dan dalam aktifitas Yayasan asingnya maka ia wajib memiliki dokumen-dokumen keimigrasian lainnya seperti 98 a. Surat Perjalanan adalah dokumen resmi yang dikeluarkan oleh pejabat yang berwenang dari suatu negara yang memuat identitas pemegangnya dan berlaku untuk melakukan perjalanan antar negara. b. Izin Masuk adalah izin yang diterakan pada Visa atau Surat Perjalanan orang asing untuk memasuki wilayah Indonesia yang diberikan oleh Pejabat Imigrasi di Tempat Pemeriksaan Imigrasi. 99 96 Pasal 38 Undang-Undang No 9 Tahun 1992 Tentang Keimigrasian 97 Pasal 39 Undang-Undang No 9 Tahun 1992 Tentang Keimigrasian 98 Pasal 6 Undang-Undang No 9 Tahun 1992 Tentang Keimigrasian 99 Pasal 1 angka 8 Undang-Undang No 9 Tahun 1992 Tentang Keimigrasian Setiap orang asing yang masuk wilayah Indonesia wajib memiliki Visa. Visa diberikan kepada orang asing yang maksud Universitas Sumatera Utara dan tujuan kedatangannya di Indonesia bermanfaat serta. tidak akan menimbulkan gangguan terhadap ketertiban dan keamanan nasional. Setiap orang asing yang berada di wilayah Indonesia wajib memiliki izin keimigrasian. Seperti : Izin Singgah, diberikan kepada orang asing yang memerlukan singgah di wilayah Indonesia untuk meneruskan perjalanan ke negara lain. Izin Kunjungan, diberikan kepada orang asing berkunjung ke wilayah Indonesia untuk waktu yang singkat dalam rangka tugas pemerintahan, pariwisata, kegiatan sosial budaya atau usaha. Izin Tinggal Terbatas, diberikan kepada orang asing untuk tinggal di wilayah Indonesia dalam jangka waktu yang terbatas. Izin Tinggal Tetap diberikan kepada orang asing untuk tinggal menetap di wilayah Indonesia.. 100 Pesatnya perkembangan teknologi komunikasi, Informasi dan edukasi dewasa ini telah memacu semakin intensifnya interaksi antar bangsa di dunia. Meningkatnya intensitas interaksi tersebut telah mempengaruhi potensi kegiatan ekonomi, politik, sosial dan budaya kita dengan pihak luar, baik dilakukan oleh Pemerintah pusat dan daerah Organisasi Non Pemerintah Organisasi Non Pemerintah dalam negeri dan Non Government Organitation luar negeri, swasta perusahaan-perusahan Multinasional dan perorangan sebagai aktor baru dalam hubungan luar negeri. Kenyataan ini menuntut tersedianya suatu perangkat ketentuan untuk mengatur interaksi tersebut selain ditujukan

E. Pengecualian Bentuk Kegiatan Yayasan Yang Didirikan Korps Diplomatik Asing