BAB IV HASIL PENELITIAN
4.1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian
4.1.1.  Keadaan Geografi
Kelurahan Terjun merupakan salah satu kelurahan yang terletak di Kecamatan Medan  Marelan.  Kelurahan  Terjun  terdiri  atas  22  lingkungan  dengan  luas  wilayah
16,05 Km
2
. Kelurahan Terjun memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut : a.
Sebelah Utara : P. Sicanang Medan Labuhan
b. Sebelah Selatan  : Kelurahan Tanah 600 Medan Marelan
c. Sebelah Barat
: Kecamatan Hamparan Perak Deli Serdang d.
Sebelah Timur : Kelurahan Paya Pasir  Rengas Pulau Medan Marelan.
4.1.2.   Gambaran Kependudukan
Kelurahan  Terjun  memiliki  jumlah  penduduk  sebanyak  26.113  jiwa  dengan jumlah  Kepala  Keluarga  KK  sebanyak  6378  KK.  Jumlah  penduduk  perempuan
lebih banyak sebesar 13.451 jiwa 51,51 dibandingkan jumlah penduduk laki-laki sebesar 12.662 jiwa 48,49. Dapat dilihat pada tabel 4.1. berikut ini.
Tabel 4.1.   Distribusi Penduduk Kelurahan Terjun Berdasarkan Jenis Kelamin Tahun 2012
No. Jenis Kelamin
Jumlah Persentase
1. Laki-laki
12.662 48,49
2. Perempuan
13.451 51,51
Jumlah 26.113
100,00 Sumber: Profil Kelurahan Terjun Tahun 2012
Dilihat  dari  segi  pekerjaan,  penduduk  di  Kelurahan  Terjun  paling  banyak bekerja sebagai wiraswata sebesar 2447 jiwa 30, 49.
Universitas Sumatera Utara
Tabel 4.2. Distribusi Pekerjaan di Kelurahan Terjun Tahun 2012
No.  Pekerjaan Jumlah
Persentase 1.
Pegawai Negeri Sipil PNS 250
3,11 2.
TNI AD, AU, AL 82
1,02 3.
Tenaga Medis 62
0,77 4.
POLRI 51
0,63 5.
Guru 158
1,97 6.
Tani 2.015
25,11 7.
Nelayan 1.034
12,88 8.
Pegawai BUMN 90
1,12 9.
Wiraswasta 2.447
30,49 10.  Pedagang
629 7,84
11.  Dan lain – lain 1.208
15,05 Jumlah
8.026 100,00
Sumber : Profil Kelurahan Terjun Tahun 2012
4.1.3. Keadaan Kesehatan a.
Keadaan Penyakit Terbesar di Puskesmas
Pada  tabel  di  bawah  ini  dapat  dilihat  10  penyakit  terbesar  yang  diderita penduduk dalam dua tahun terakhir.
Tabel 4.3. Distribusi Penyakit Terbesar di Puskesmas Terjun Tahun 2011
No.  Nama Penyakit Jumlah
Persentase 1.
ISPA 2.807
33,80 2.
DIARE 1.779
21,40 3.
GIGI 1.536
18,50 4.
GASTERITIS 479
5,80 5.
HIPERTENSI 490
5,90 6.
P.DM 359
4,30 7.
MATA 331
4,00 8.
TB PARU 310
3,70 9.
SCABIES 117
1,40 10.  KECACINGAN
93 1,10
Jumlah 1.257
100,00 Sumber : Data Pusksesmas Terjun Tahun 2011
Universitas Sumatera Utara
Berdasarkan tabel 4.3. diketahui  bahwa diare menempati urutan kedua tertinggi yaitu  sebanyak  1779  penderita  21,40.  Kejadian  diare  dapat  disebabkan
diantaranya karena ketersediaan air bersih bagi penduduk.
4.1.4.   Sarana Air Bersih Penduduk