Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir

74 kerja. Dari kuesioner dapat diperoleh gambaran umum responden seperti yang disajikan dibawah ini:

1. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Karakteristik responden berdasarkan usia dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut: Tabel 4.1 Karakteristik Responden Usia Jumlah Karyawan Persentase 20 – 25 Tahun 15 17,24 25 – 30 Tahun 20 22,99 30 – 35 Tahun 40 45,98 35 – 40 Tahun 12 13,79 Total 87 100 Sumber: Hasil penelitian, 2015 Data diolah Berdasarkan Tabel 4.1 dapat dilihat bahwa Karakteristik Responden berdasarkan usia terlihat bahwa responden dengan usia 20-25 tahun berjumlah 15 orang 17,24, usia 25-30 tahun berjumlah 20 orang 22,99, usia 30-35 tahun sebanyak 40 orang 45,98, usia 35-40 tahun berjumlah 12 orang 13,79. Dari hasil tersebut terlihat bahwa responden yang berusia 30-35 tahun merupakan umur yang paling dominan. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan bagian produksi PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan adalah karyawan yang berada di usia yang produktif.

2. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin

Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada Tabel 4.2 berikut: Universitas Sumatera Utara 75 Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah Orang Persentase Laki-Laki 53 60,92 Perempuan 34 39,08 Jumlah 87 100 Sumber: Hasil penelitian, 2015 Data diolah Berdasarkan Tabel 4.2 karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin menunjukkan bahwa sebanyak 53 orang atau 60,92 adalah karyawan laki – laki dan 34 orang atau 39,08 adalah karyawan perempuan. Hal ini menunjukkan bahwa karyawan bagian produksi pada PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan lebih banyak laki – laki dibandingkan karyawan perempuan. Hal ini dikarenakan karyawan laki-laki lebih dihandalkan dalam hal tenaganya, misalnya dalam pengecekkan ayam ke kandang, pengecekkan pakan dan air minum, mengutip dan menyeleksi telur, mengangkat telur dari kandang ke mobil pengangkut, pengangkatan telur dari mobil ke mesin pendingin dan lain sebagainya yang lebih pada pemanfaatan tenaganya. Sedangkan karyawan perempuan secara keseluruhan bertugas melakukan inseminasi buatan, membantu membersihkan kandang dan membantu mengutip telur.

3. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir

Karakteristik responden berdasarkan pendidikan terakhir dapat dilihat pada Tabel 4.3 berikut: Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Tingkat Pendidikan Jumlah Orang Persentase SMA 65 74,71 Diploma 12 13,80 S1 10 11,49 Jumlah 87 100 Sumber: Hasil penelitian, 2015 Data diolah Universitas Sumatera Utara 76 Karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan pada tabel 4.3 terlihat bahwa responden dengan tingkat pendidikan SMA berjumlah 65 orang 74,71, diploma berjumlah 12 orang 13,80 dan responden dengan tingkat pendidikan S1 berjumlah 10 orang 11,49. Dari data tersebut terlihat bahwa responden dengan tingkat pendidikan yang paling dominan adalah SMA karena posisi ini diisi oleh karyawan kandang, karyawan inseminasi buatan dan supir. Untuk posisi karyawan bagian statistik, technical, supervisor dan manager di isi oleh karyawan yang berpendidikan diploma dan S1.

4. Karakteristik Responden Berdasarkan Masa Kerja

Dokumen yang terkait

PENGARUH PEMBUATAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI Pengaruh Pembuatan Standar Operasional Prosedur Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi Di Pt Wangsa Jatra Lestari.

0 2 15

PENDAHULUAN Pengaruh Pembuatan Standar Operasional Prosedur Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi Di Pt Wangsa Jatra Lestari.

1 6 11

NASKAH PUBLIKASI PENGARUH PEMBUATAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR Pengaruh Pembuatan Standar Operasional Prosedur Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi Di Pt Wangsa Jatra Lestari.

0 1 25

TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN PRODUKSI PADA PT. PRAMONO IRINDO JAYA SIDOARJO.

2 31 100

Pengaruh Penerapan Standar Prosedur Operasional dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi pada PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan

0 1 15

Pengaruh Penerapan Standar Prosedur Operasional dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi pada PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan

0 0 2

Pengaruh Penerapan Standar Prosedur Operasional dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi pada PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan

0 0 9

Pengaruh Penerapan Standar Prosedur Operasional dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi pada PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan

0 0 32

Pengaruh Penerapan Standar Prosedur Operasional dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi pada PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan

0 4 3

Pengaruh Penerapan Standar Prosedur Operasional dan Disiplin Terhadap Kinerja Karyawan Bagian Produksi pada PT. Charoen Pokhpand Jaya Farm I Medan

0 0 9