Penarikan Sampel Gambaran Umum Subjek Penelitian

4. D3 Fisika : 95 mahasiswa 5. D3 Metrologi : 153 mahasiswa Total Mahasiswa : 1613 mahasiswa

4.2 Penarikan Sampel

Dengan memakai rumus 1, kita dapat menentukan sampel: 2 1 e N n n ฀ ฀   94 1 , 1613 1 1613 2 ฀ ฀ ฀ n n Jadi jumlah sampel sebesar 94 mahasiswa. Sampel yang dihasilkan dengan menggunakan rumus 1 adalah sebanyak 94 mahasiswa dari populasi sebesar 1613 orang yang masih aktif terdaftar sebagai mahasiswa D3 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sumatera Utara.

4.3 Gambaran Umum Subjek Penelitian

Subjek dalam penelitian ini adalah mahasiswa Diploma 3 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sumatera Utara sebanyak 94 mahasiswa. Universitas Sumatera Utara Klasifikasi subjek berdasarkan jenis kelamin dalam penelitian ini sebanyak 94 yang terdiri dari 40 mahasiswa dan 54 mahasiswi Diploma 3 FMIPA USU. Berikut tabel 4.1 yang menggambarkan persentase subjek berdasarkan jenis kelamin. Tabel 4.1 Jumlah Subjek Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin N Persentase 01 40 42,55 02 54 57,45 Jumlah 94 100 Ket;01= laki-laki, 02= perempuan Tabel 4.1 menunjukkan bahwa responden penelitian ini terdiri dari 40 mahasiswa 42,55 laki-laki dan 54 mahasiswa 57,45 perempuan, dapat diartikan bahwa sebagian besar sampel penelitian ini adalah perempuan. Pada tabel 4.2 berikut menunjukkan klasifikasi Indeks Prestasi Kumulatif IPK subjek penelitian pada tiap intervalnya. Tabel 4.2 Jumlah Subjek Penelitian Berdasarkan Indeks Prestasi Kumulatif IPK No Indeks Prestasi Kumulatif Jumlah Persentase 1 1,32 - 1,87 - - Universitas Sumatera Utara 2 1,89 - 2,44 - - 3 2,45 - 3,00 37 38,1 4 3,01 - 3,56 44 45,4 5 3,57 - 4,00 13 13,4 Indeks Prestasi Kumulatif IPK 2,45-3,00 mencapai 37 mahasiswa atau 38,1 sedangkan Indeks Prestasi Kumulatif IPK subjek penelitian 3,01-3,56 sebanyak 44 mahasiswa atau 45,4 dan Indeks Prestasi Kumulatif IPK 3,57-4,00 sebanyak 13 mahasiswa atau 13,4. Jadi subjek penelitian ini didominasi oleh mahasiswa dengan nilai Indeks Prestasi Kumulatif IPK 3,01-3,56

4.4. Uji Hipotesis Penelitian