Kegunaan Penilaian Kinerja Penelitian Terdahulu

3. Ketepatan waktu dari hasil 4. Kehadiran 5. Kemampuan bekerja sama

c. Penilaian Kinerja

Guna mengetahui karyawan melaksanakan tugas sesuai dengan tuntutan pekerjaan dan melihat apakah kinerja meningkat, maka perusahaan harus melakukan penilaian terhadap kinerja karyawan. Penilaian kinerja sangat penting bagi perusahaan, karena melalui proses ini perusahaan dapat mengetahui karyawan yang patut menerima hukuman atas kinerjanya yang buruk, atau mendapat reward atas kinerja karyawan yang meningkat dan sesuai dengan keinginan perusahaan. Adapun pengertian penilaian kinerja menurut Jiwo Wungu dan Hartanto Brotoharsojo 2003:31 adalah “Proses sistematik untuk menilai segenap perilaku kerja pegawai dalam kurun waktu kerja tertentu yang akan menjadi dasar penetapan kebijakan personalia dalam pengembangan pegawai.” Menurut Syarif dalam Suwatno 2005 penilaian kinerja adalah suatu proses untuk mengukur hasil kerja yang dicapai oleh para pekerja dan dibandingkan standar prestasi guna mengetahui sampai di mana keterampilan tercapai telah tercapai.

d. Kegunaan Penilaian Kinerja

Menurut Handoko 2003 kegunaan penilaian kinerja adalah : 1. Perbaikan prestasi kerja Universitas Sumatera Utara Umpan balik pelaksanaan kerja memungkinkan pegawai dapat memperbaiki kegiatan-kegiatan pegawai untuk memperbaiki prestasi. 2. Penyesuaian kompensasi Evaluasi kinerja membantu para pengambil keputusan dalam menentukan kenaikan upah dan pemberian bonus. 3. Keputusan-keputusan penempatan Promosi, mutasi dan demosi biasanya didasarkan pada kinerja masa lalu. Promosi merupakan bentuk penghargaan terhadap kinerja masa lalu. 7. Kebutuhan-kebutuhan latihan dan pengembangan Kinerja buruk mungkin menunjukkan kebutuhan harga akan pendidikan dan pelatihan. Demikian juga kinerja pegawai yang baik mungkin mencerminkan potensi-potensi yang harus dikembangkan 8. Perencanaan dan pengembangan karir Umpan balik kinerja pegawai mengarahkan keputusan-keputusan karir, yaitu tentang jalur karir tertentu yang juga harus diteliti. 9. Penyimpangan-penyimpangan proses staffing Kinerja pegawai baik atau buruk mencerminkan kekuatan atau kelemahan prosedur dalam staffing. 10. Kesempatan kerja yang adil Penilaian kinerja secara akurat akan menjamin keputusan-keputusan penempatan internal yang diambil tanpa diskriminasi. 11. Tantangan-tantangan eksternal Universitas Sumatera Utara Terkadang kinerja dipengaruhi oleh faktor-faktor di luar lingkungan kerja seperti keluarga, kesehatan dan kondisi finansial Tujuan penilaian kinerja adalah untuk menghasilkan informasi yang akurat mengenai kinerja dari karyawan, semakin baik sistem penilaian kinerja maka semakin besar potensi nilainya bagi organisasi.

2.2 Penelitian Terdahulu

Maretha 2004 dengan skripsinya yang berjudul Pengaruh Pelaksanaan Promosi Jabatan Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank BNI Cabang Medan, menyatakan bahwa promosi jabatan dipengaruhi oleh prestasi kerja sebesar 26, sedangkan sisanya 74 dipengaruhi oleh faktor-faktor lain. Tolkah Mansur 2009 dengan tesisnya yang berjudul analisis pengaruh budaya organisasi dan rotasi kerja, terhadap motivasi kerja untuk meningkatkan kinerja karyawan pada Kantor Pelayanan Pajak Berbasis Administrasi Modern KPP Pratama Semarang Timur, menyatakan bahwa rotasi pekerjaan mempengaruhi kinerja karyawan sebesar 37,2. Dari penelitian yang dilakukannya menunjukkan bahwa rotasi pekerjaan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan.

2.3 Kerangka Konseptual

Dokumen yang terkait

Pengaruh Keahlian Manajerial Terhadap Kinerja PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk Cabang Iskandar Muda Medan

2 65 84

Pengaruh Kebijakan Promosi Jabatan Dan Rotasi Pekerjaan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Iskandar Muda Medan

18 229 119

Pengaruh Komunikasi Dan Motivasi Terhadap Kinerja Bisnis Pada PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Iskandar Muda Medan

5 118 119

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Situasional Terhadap Peningkatan Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Medan Iskandar Muda

2 56 107

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Situasional Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt.Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Cabang Medan Iskandar Muda

1 54 101

Pengaruh Etos Kerja dan Penilaian Kinerja Terhadap Motivasi Karyawan PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk Cabang Iskandar Muda Medan

8 49 112

PENGARUH KOMUNIKASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA BISNIS PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. CABANG ISKANDAR MUDA MEDAN

0 0 13

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Uraian Teoritis 2.1.1 Pengertian Promosi Jabatan - Pengaruh Kebijakan Promosi Jabatan Dan Rotasi Pekerjaan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Iskandar Muda Medan

0 0 21

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Pengaruh Kebijakan Promosi Jabatan Dan Rotasi Pekerjaan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Iskandar Muda Medan

0 0 12

Pengaruh Kebijakan Promosi Jabatan Dan Rotasi Pekerjaan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Bank Rakyat Indonesia Cabang Iskandar Muda Medan

0 0 11