APK SMPMTsPaketB Tabel3.3.21 Meningkatnya APK SMASMKMAPaketC

LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Solusitindakanyangtelahdilakukanuntuk mencapaiindikatorkinerjainiadalah sebagai berikut: a. Memberikan penjaminan keberlanjutan pendidikan bagi siswa SD yang potensial putussekolahdarikeluarga kurangmampu wajib belajar 9 tahun b. Melaksanakan pembangunan ruang kelas baru RKB, pembangunan dam dan pagar, rehabilitasi ruang kelas, ruang guru, ruang ibadah, taman, lapangan upacara, sarana olahraga, perpustakaan, jaringan instalasi listrik sekolah, pembangunan sarana air bersih dan sanitary, pengadaan buku dan alat tulis siswa, meubeleur, alat praktek dan peraga siswa, perlengkapan sekolah denganjumlahanggaransebesar Rp. 22.275.313.470,- dan realisasi Rp.18.817.240.527,- atau 84,48 dengan selisih dana sebesar 3.458.072.943,- Hal ini disebabkan oleh adanya beberapa kegiatan yang tidak terealisasi karena gagal tender, kesalahan pengalokasian sisa DAK 2013, dan pengadaan buku kurikulum 2013 yang rencananya dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten namun dalam pelaksanaannya dilakukan oleh Pemerintah Pusat.

b. APK SMPMTsPaketB Tabel3.3.21

RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaPersentaseAPKPendidikan SMPMTsPaket B Tahun 2012-2015 No. Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 PersentaseAPK SMPMTsPaket B 82,67 79,37 100,41 103,22 90,57 83,75 102,27 101,68 Daritabel3.3.21dapatdilihat, target indikatorkinerja meningkatnyaAPK SMPMTsPaket B adalah sebesar 101,51, terealisasi103,22 dan tingkat capaian101,68, termasukkategoripenilaiankeberhasilan SangatBaik. IndikatorkinerjameningkatnyaAPK SMPMTsPaketBdiperolehdengan membandingkan jumlah peserta didik SMPMTsPaket B dengan jumlah pendudukKabupaten Tanah Datartahun2015 yang berusia13s.d 15tahun. 107 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Object 38 BerdasarkandokumenlaporanDinasPendidikan Kabupaten Tanah Datartahun2015, jumlah pendudukKabupaten Tanah Datarusia 13-15sebanyak 19.305 orangdanjumlah peserta didikSMPMTsPaket Bsebanyak 19.927 orang. RealisasiindikatorkinerjameningkatnyaAPKSMPMTsPaketBdihitung sebagai berikut: Meningkatnya APK = 19305 19927 x 100 = 101,68 RealisasiindikatorkinerjameningkatnyaAPK SMPMTsPaketB tahun 2014sebesar 100,41 dibandingkan dengantargettahun2015sebesar 101,51 , melihat trend realisasitahun2012-2015targetpeningkatanAPKSMPMTsPaket Btahun2015 optimisdapat dicapai. Solusi yangtelahdilaksanakan PemerintahKabupaten Tanah Dataradalahdenganmendirikan SMP Negeri 5 Layanan KeunggulanyangdikelolaolehPemerintahKabupaten Tanah Datar dari tahun 2004. Capaian indikator kinerja, meningkatnya APK SMPMTsPaket B sebesar 101,68 menunjukkan keberhasilan sangatbaik. Keberhasilan dimaksuddisebabkan karena tingginya partisipasimasyarakat untukmenyekolahkan anaknyadan didukung olehadanyabeasiswadariPemerintahKabupaten Tanah Dataryangsumberdananya dariAPBD Kabupaten Tanah Datardan APBNTahun2015.

c. Meningkatnya APK SMASMKMAPaketC

108 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Daritabel3.3.15dapatdilihat, target indikatorkinerja meningkatnyaAPK SMASMKMAPaket Cadalah sebesar 85,58 dengan realisisasi 81,20 dengan tingkat capaiansebesar 94,89, termasuk berhasil dengankategoripenilaiansangatbaik. Indikator kinerja meningkatnyaAPKSMASMKMAPaket C diperolehdengan membandingkanjumlah pesertadidikSMASMKMAPaketCdenganjumlah penduduk Kabupaten Tanah Datartahun 2015 yang berusia 16 s.d 18 tahun. Realisasi meningkatnya APK SMASMKMAPaket C dihitungsebagaiberikut: Meningkatnya APK = 14369 17695 X 100 = ¿ 81,20 Realisasidan capaianindikatorkinerja meningkatnya APKSMASMKMAPaket C tahun2012- 2015 dapat dilihatpada tabel3.3.22 Tabel3.3.22 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaMeningkatnyaAPKSMASMKMAPaketC Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 MeningkatnyaAPK SMASMKMAPaketC 76,03 68,02 76,55 81,20 101,89 86,11 94,50 94,89 Dari tabel 3.3.22dapat dilihat, realisasi indikator kinerja meningkatnya APK SMASMKMAPaketC tahun 2 0 1 2 - 2 0 1 5 berfluktuasi, dengan rata-rata realisasi sebesar 75,45 dan tara-rata capaian sebesar 93,34 . Realisasi indikator kinerjameningkatnyaAPK SMASMKMAPaket C tahun 2015 sebesar 94,89 dibandingkandengantargetindikatorkinerjatahun2015sebesar 85,58 , jelasterlihatbahwarealisasiindikatorkinerjatahun2015telahdi atastargetindikator kinerja tahun2015. 109 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Object 44 CapaianindikatorkinerjameningkatnyaAPKSMASMKMAPaket Ctahun2015 sebesar 94,89 termasukkategorikeberhasilan sangatbaik.Keberhasilaninidapat diwujudkankarenaadanyakomitmenPemerintahKabupaten Tanah Dataruntuk meningkatkan aksespendidikanbagimasyarakat dantingginya partisipasidanmotivasimasyarakatuntuk mengikutipendidikanyanglebihtinggi.Solusi yangtelahdilaksanakan PemerintahKabupaten Tanah Dataradalahdenganmendirikan SMA Negeri 3 Layanan KeunggulanyangdikelolaolehPemerintahKabupaten Tanah Datar dari tahun 2004. Disamping itu,juga memberikan beasiswa bagipeserta didik yangpotensial putussekolahdanberprestasi.

4. Peningkatan Angka Melek Huruf 15 Tahun

Tabel 3.3.23 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaPersentaseMelekHuruf Pendudukusia 15Tahun,tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Angka Melek Huruf 98,0998,3998,6 98,799,11 99,08 98,96 98,7 Daritabel3.3.23dapat dilihat,target indikator kinerjaPersentase melek huruf penduduk usia 15tahunsebesar100,terealisasi98,70dantingkat capaian 98,70 , termasuk kategoripenilaiankeberhasilan sangatbaik. 110 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 IndikatorkinerjaPersentasemelek hurufpendudukusia15tahundiperolehdengan membandingkanjumlah penduduk Kabupaten Tanah Datarusia15tahunke atasyangsudah terlayaniuntukpandaimembacadanmenulisdenganjumlahpendudukKabupaten Tanah Datar usia 15 tahun. Perhitungan Persentase melek huruf penduduk usia 15 tahun adalahsebagaiberikut: Persentase Melek Huruf Penduduk Usia15 Tahun= 246.725 249.985 x 100=98,70 Realisasiindikatorkinerjapersentasemelekhuruf penduduk usia15tahun pada tahun 2015 sebesar 98,70 dibandingkan dengan target kinerjatahun2015 sebesar100 terjadipenurunan sebesar1,30. Capaianindikatorkinerjapersentasemelekhurufpendudukusia15tahunsebesar 98,70 termasuk berhasil dengan kategori keberhasilan sangat blaik. Keberhasilan capaian indikatorkinerjainidisebabkan karenatingginyakesadarandan motivasi masyarakat untukpandaibacadantulis.SolusiyangtelahdilaksanakanPemerintah Kabupaten Tanah Datar untukmenunjangkeberhasilancapaianindikatorkinerjaini adalahmelaksanakan program Pendidikan Non Formal melalui kegiatan Pengembanagan Pendidikan Keaksaraan dengan dana tahun 2015 sebesar Rp. 220.000.000,-. Terealisasi 217.000.000,- dengan persentase sebesar 98,68 .

4. Persentase Peningkatan Minat dan Budaya Baca Masyarakat

Daritabel3.3.15dapatdilihat, indikator kinerjapeningkatanjumlahkunjungan perpustakaanditahun2015ditargetkan sebanyak5400orang,terealisasi 6.398orangdengan tingkatcapaian118,40 , termasukkategoripenilaiankeberhasilansangat baik. Keberhasilan disebabkan: b. Peningkatan sarana danprasaranaperpustakaan berupa trolly dan locker c. Peningkatanjumlahkoleksi bahanbacaan sejumlah 588 eksemplar dengan 49 judul buku. 111 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 d. Pengembangan layananEkstensiPustakaKeliling dengan lokasi kunjungan mobil perpustakaan keliling ke 29 perpustakaan sekolah dan 4 empat perpustakaan nagari. Berdasarkan datadiatas,realisasiindikatorkinerjarealisasijumlahkunjungan perpustakaan,dihitungberdasarkan perbandingan target kunjungan dan realisasi kunjungan perpustakaan, yang dihitung sebagai berikut : Persentase Realisasi Jumlah Kunjungan Perpustakaan= 6.394 5.400 X 100 =118,40 Realisasi dan capaian indikator kinerja peningkatan jumlah kunjungan perpustakaantahun2012-2015 dapat dilihatpada tabel3.3.24 Tabel3.3.24 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaPeningkatan JumlahKunjunganPerpustakaan Daerah dan Perpustakaan Keliling Tahun2012- 2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 2 Peningkatan JumlahKunj ungan Perpustaka an Daerah Peningkatan Jumlah Kunjungan ke Perpustakaa n Keliling 545 5 160 5338 678 5.24 1.71 3 6.39 4 1.312 99,18 94,11 93,32 97,01 100,76 342,6 118,40 328 Rata-rata realisasi indikator kinerja peningkatan jumlah kunjungan perpustakaan daerah dari Tahun 2012-2015 sebanyak 5607 orang atau 102,91 dan rata-rata realisasi indikator kinerja peningkatan jumlah pengunjung ke perpustakan keliling 696 orang atau 215,43 . Dalamrangkapencapaian sasaranstrategisberkembangnyabudayadan minat baca pada tahun 2015 PemerintahKabupaten Tanah Datar telah melaksanakan Program Pengembangan Budaya Baca dan Pembinaan Perpustakaan pada kegiatan: 1 112 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Pengembangan Minat dan Budaya Baca 2 Supervisi, Pembinaan, Stimulasi, pada perpustakaan umum, perpustakaan khusus, perpustakaan sekolah, dan perpustakaan masyarakat dengan total anggaran sebesar Rp. 287.717.000 dan terealisasi sebesar Rp. 195.460.300 atau 67,93 .Programdankegiatanyangdilaksanakantelah sesuaidanmenunjangpencapaian sasaran strategisyang ditetapkan. SASARAN STRATEGIS 2.1.2 : MENINGKATNYA PARTISIPASI PEMUDA DALAM PEMBANGUNAN Indikatorkinerjayangditetapkan untuk mengukurkeberhasilan sasaran strategis Meningkatnya partisipasi pemuda dalam pembangunan adalahtercantum dalamtabel 3.3.25 Tabel3.3.25 CapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis2.1.2 N o. Indikator Kinerja Target Realisa si Capaian 1. Jumlah Karang Taruna Aktif 75 53 70,67 2. Jumlah Pemuda Pelopor yang berpartisipasi dalam Pembanguanan 28 25 89,3 3. Meningkatnya jumlah pramuka Garuda 28 25 89,3 Rata-rata Capaian 81,10 Daritabel3.3.25dapatdilihat,bahwarata-rata capaian kinerja indikatorsasaran strategis meningkatnya partisipasi pemuda dalam pembangunan target59,33direalisasi34,33dengantingkatcapaian kinerja sebesar81,10, termasuk kategoripenilaiankeberhasilan baik. 1. Jumlah Karang Taruna Aktif Daritabel3.3.23 dapat dilihat,target indikator kinerjajumlah karang taruna aktifsebesar75,terealisasi53dantingkat capaian 70,67, termasuk kategoripenilaiankeberhasilan sangatbaik. 113 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Realisasi indikatorkinerja,jumlah karang taruna aktif didasarkanpadajumlah karang taruna yang aktif melaksankan kegiatannya dibandingkan dengan jumlah karang taruna yang terdaftar pada tahun 2015. UntukTahun 2015,jumlah karang taruna aktif sebanyak 75 organisasi. Realisasiindikatorkinerjajumlah karang taruna aktifdihitungsebagaiberikut: Kinerja jumlahkarang taruna= 53 75 x 100 = 70,67 Realisasidancapaianindikatorkinerjasasaranstrategis2.1.2tahun2012-2015 tercantum pada tabel3.3.26. Tabel3.3.26 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaKarang Taruna yang Aktif pada Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Jumlah karang taruna aktif N.A 56 56 53 N.A 74,67 74,67 70,67 Daritabel3.3.26dapat dilihat,realisasidancapaian indikatorkinerjasasaran strategis Jumlah karang taruna aktiftahun2013sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendberfluktuasi, namun masih dalam kategori baik dengan capaian 70,67 Tahun 2015,danayang telahdialokasikandalamAPBDKabupaten Tanah Dataruntuk pelaksanaanprogramkegiatanyang menunjang pencapaianindikatorkinerjapersentase kinerja karang taruna aktifadalah sebesarRp.100.000.000 ,- dengan realisasisebesarRp. 99.127.973 ,- atau 99,13. Programdankegiatanyang dilaksanakanyaitu,program pemberdayaan kelembagaan kesejahteraan sosial dengan kegiatan pembinaan dan pelatihan karang taruna. Program ini telah menunjang pencapaian sasaran strategis denganindikator kinerja persentase jumlah karang taruna aktif. 114 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015

2. Persentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunan

Daritabel3.3.23 dapat dilihat,target indikator kinerjaPersentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunansebesar 28,terealisasi25dantingkat capaian 89,28, termasuk kategoripenilaiankeberhasilan sangatbaik. Realisasi indikatorkinerja,Persentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunandidasarkanpadajumlah karang taruna yang aktif melaksankan kegiatannya dibandingkan dengan jumlah karang taruna yang terdaftar pada tahun 2015. Realisasiindikatorkinerjajumlah karang taruna aktifdihitungsebagaiberikut: Persentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunan= 25 28 x 100 = 89,28 Realisasidancapaianindikatorkinerjasasaranstrategis2.1.2tahun2012-2015 tercantum pada tabel3.3.26. Tabel3.3.27 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaPersentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam PembangunanTahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Persentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunan 14 30 25 25 50 107,14 89,2 89,28 Daritabel3.3.26dapat dilihat,realisasidancapaian indikatorkinerjasasaran strategis Persentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunantahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendberfluktuasi, namun masih dalam kategori baik denganrata-rata capaian 83,90 115 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Tahun 2015,danayang telahdialokasikandalamAPBDKabupaten Tanah Dataruntuk pelaksanaanprogramkegiatanyang menunjang pencapaianindikatorkinerjapersentase kinerja Persentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunanadalah sebesarRp. 46.000.000,- dengan realisasisebesarRp.31.973.250 ,- atau69,51. Program kegiatan yang dilakukan pada tahun 2015 yaitu program peningkatan peran serta kepemudaan dengan kegiatan pembinaan pemuda pelopor keamanan lingkungan.

3. Persentase Peningkatan Pramuka Garuda

Daritabel3.3.23 dapat dilihat,target indikator kinerjaPersentase Peningkatan Pramuka Garudasebesar 125,terealisasi87dantingkat capaian 69,6, termasuk kategoripenilaiankeberhasilan baik. Realisasiindikatorkinerjajumlah Persentase Peningkatan Pramuka Garudasebagaiberikut: Persentase Peningkatan PramukaGaruda= 87 125 x 100 = 69,6 Realisasidancapaianindikatorkinerjasasaranstrategis2.1.2tahun2012-2015 tercantum pada tabel3.3.26. Tabel3.3.28 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaPersentase Peningkatan Pramuka Garuda Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Persentase Peningkatan Pramuka Garuda 12 24 24 87 24 34,28 48 69,6 Daritabel3.3.26dapat dilihat,realisasidancapaian indikatorkinerjasasaran strategis Persentase Peningkatan Pramuka Garudatahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendberfluktuasi, namun masih dalam kategori baik dengan rata- rata capaian 83,90 116 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Tahun 2015,untuk mendukung capaian indikator ini dialokasikan melalui APBDKabupaten Tanah Datarberupa Dana Hibah ke Kwarcab 0304 Tanah Datar sebesar Rp 500.000.000,- dengan realisasi Rp 467.103.693,- atau 93.42 SASARAN STRATEGIS 2.2.3 : MENINGKATNYA AKTIVITAS KEOLAHRAGAAN Indikator kinerja untuk mencapai keberhasilan sasaran strategis ini adalah sebagai berikut : Tabel3.3.29 RealisasidanCapaianIndikatorKlinginerja Meningkatnya Aktifitas Keolahragaan No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Event Olahraga yang Dilaksankan maupun yang diikuti 8 8 9 8 100 100 100 100 2 Atlet yang Beprestasi 340 68 341 7 4 68 66,6785,25 77,89 3 Olahraga yang Berkembang di masyarakat yang diFasilitasi 4 4 4 5 100 100 100 100 4 Cabang Olahraga yang dibina 28 28 28 28 100 100 100 100

1. Event Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikuti

117 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Daritabel3.3.23 dapat dilihat,target indikator kinerjaEvent Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikutisebesar 8,terealisasi8dantingkat capaian 100, termasuk kategoripenilaiankeberhasilan sangat baik. Realisasiindikatorkinerjajumlah Event Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikuti sebagaiberikut: Event Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikuti= 8 8 x 100 = 100 Realisasidancapaianindikatorkinerjasasaranstrategis2.1.2tahun2012-2015 tercantum pada tabel3.3.26. Tabel3.3.30 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaEvent Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikuti Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Event Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikuti 8 8 9 8 100 100 100 100 Daritabel3.3.26dapat dilihat, capaian indikatorkinerjasasaran strategis Event Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikutitahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendtetap. Tahun 2015,danayang telahdialokasikandalamAPBDKabupaten Tanah Dataruntuk pelaksanaanprogramkegiatanyang menunjang pencapaianindikatorkinerjaEvent Olahraga yang Dilaksanakan Maupun yang Diikutiadalah sebesarRp. 382.921.000,- dengan realisasisebesarRp.299.233.600 ,- atau78,14. 118 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Program kegiatan yang dilakukan pada tahun 2015 yaitu program pembinaan dan pemasyarakatan olah raga pada kegiatan pelaksanaan identifikasi bakat dan potensi pelajar dalam olahraga.

2. Atlet yang Berprestasi

Daritabel3.3.23 dapat dilihat,target indikator kinerjaAtlet yang Berprestasisebesar 95 orang,terealisasi74orang dantingkat capaian 77,89, termasuk kategoripenilaiankeberhasilan baik. Realisasiindikatorkinerjajumlah Atlet yang Berprestasisebagaiberikut: Atlet yang Berprestasi= 74 95 x 100 = 77,89 Realisasidancapaianindikatorkinerjasasaranstrategis2.1.2tahun2012-2015 tercantum pada tabel3.3.26. Tabel3.3.31 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaAtlet yang Berprestasi Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Atlet yang Berprestasi 340 68 341 7 4 68 66,67 85,25 77,89 Daritabel3.3.26dapat dilihat,realisasidancapaian indikatorkinerjaAtlet yang Berprestasitahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendberfluktuasi, pada tahun 2012 sampai tahun 2014 mengalami kenaikan dan pada tahun 2015 terjadi penurunan. Tahun 2015,danayang telahdialokasikandalamAPBDKabupaten Tanah Dataruntuk pelaksanaanprogramkegiatanyang menunjang pencapaianindikatorkinerjapersentase 119 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 kinerja Persentase Pemuda Pelopor yang Berpartisipasi dalam Pembangunanadalah sebesarRp. 341.204.000,- dengan realisasisebesarRp.240.868.300 ,- atau70,59. Program kegiatan yang dilakukan pada tahun 2015 yaitu program pembinaan dan pemasyarakatan olahraga dengan kegiatan penyelenggaraan kompetisi olahraga.

3. Olahraga yang Berkembang di masyarakat yang di Fasilitasi

Daritabel3.3.23 dapat dilihat,target indikator kinerjaOlahraga yang Berkembang di masyarakat yang di Fasilitasisebesar 5,terealisasi5 dantingkat capaian 100 , termasuk kategoripenilaiankeberhasilan sangat baik. RealisasiindikatorkinerjaOlahraga yang Berkembang di masyarakat yang di Fasilitasisebagaiberikut: Olahraga yang Berkembang di masyarakat yang di Fasilitasi= 5 5 x 100 = 100 Realisasidancapaianindikatorkinerjasasaranstrategis2.1.2tahun2012-2015 tercantum pada tabel3.3.26. Tabel3.3.32 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaOlahraga yang Berkembang di masyarakat yang di FasilitasiTahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Olahraga yang Berkembang di masyarakat yang di Fasilitasi 4 4 4 5 100 100 100 100 Daritabel3.3.26dapat dilihat, capaian indikatorkinerjasasaran strategis Olahraga yang Berkembang di masyarakat yang di Fasilitasitahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendtetap, yaitu 100. 120 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Tahun 2015,danayang telahdialokasikandalamAPBDKabupaten Tanah Dataruntuk pelaksanaanprogramkegiatanyang menunjang pencapaianindikatorkinerjaOlahraga yang Berkembang di masyarakat yang di Fasilitasiadalah sebesarRp. 308.200.000,- dengan realisasisebesarRp.262.861.500 ,- atau85,29. Program kegiatan yang dilakukan pada tahun 2015 yaitu program pembinaan dan pemasyarakatan olahraga dengan kegiatan pembinaan olahraga yang berkembang dimasyarakat.

4. Cabang Olahraga yang Dibina

Daritabel3.3.23 dapat dilihat,target indikator kinerjaCabang Olahraga yang Dibinasebesar 28,terealisasi 28dantingkat capaian 100, termasuk kategoripenilaiankeberhasilan baik. RealisasiindikatorkinerjaCabang Olahraga yang Dibinasebagaiberikut: CabangOlahraga yang Dibina= 28 28 x 100 = 100 Realisasidancapaianindikatorkinerjasasaranstrategis2.1.2tahun2012-2015 tercantum pada tabel3.3.26. Tabel3.3.33 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaCabang Olahraga yang Dibina Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Cabang Olahraga yang Dibina 28 28 28 28 100 100 100 100 121 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Daritabel3.3.26dapat dilihat, capaian indikatorkinerjasasaran strategis Cabang Olahraga yang Dibinatahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendtetap, yaitu 100. Tahun 2015,danayang telahdialokasikandalamAPBDKabupaten Tanah Dataruntuk pelaksanaanprogramkegiatanyang menunjang pencapaianindikatorkinerjaCabang Olahraga yang Dibinaadalah sebesarRp. 211.675.000,- dengan realisasisebesarRp.122.405.540 ,- atau57,83. Program kegiatan yang dilakukan pada tahun 2015 yaitu program pembinaan dan pemasyarakatan olahraga dengan kegiatan pembinaan cabang olahraga berprestasi di tingkat daerah. SASARAN STRATEGIS 2.2.4 : MENINGKATNYA KUALITAS KESEHATAN PENDUDUK Untukmengukurkeberhasilan sasaran strategis2.2.4,Meningkatnyakualitas kesehatan penduduk, ditetapkan 10 sepuluhindikatorkinerja utama.Realisasidan capaianindikatorkinerjadimaksud tercantumpadatabel3.3.28. UmurHarapanHidupadalahperkiraanrata-ratatahunhidupyangmasihakandijalani olehseseorangyangtelahberhasilmencapaiumurx,padasuatutahuntertentu,dalam situasimortalitasyangberlakudilingkunganmasyarakatnyaataurata-ratajumlahtahun yangakandijalaniseseorangsejakorangtersebutlahir.Umurharapanhidupmerupakan salah satu indikator yang digunakan dalammenentukan Human Development Index HDI. Indikator kinerja untuk mengukur keberhasilan sasaran strategis meningkatnya umur harapan hidup meningkatnya derajat kesehatan masyarakat terdiri dari 3 indikator kinerja.Realisasidancapaianindikatorkinerjatercantumpadatabel 3.3.28. Tabel3.3.34 CapaianKinerjaIndikatorKinerjaSasaranStrategis3.2.1 N INDIKATORKINERJ TARGE REALISA CAPAIA 122 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 O A T SI N 1 AngkaHarapanHidup 72,3 68,45 94,6 2 AngkaKematianIbumelahirka n 102 136,9 74,5 3 AngkaKematianBayiper100 KelahiranHidup 23 orang 13,9 165,4 4 Cakupan pelayanan kesehatan masyarakat miskin 100 92 92 5 Penurunan angka gizi buruk pada balita 30,77 2065 35,38 2365 115 6 Cakupan desa siaga aktif 100 60,7 60,7 7 Persentase rumah tangga yang berprilaku hidup bersih dan sehat PHBS 70 35,28 50,28 8 Persentase cakupan tempat-tempat umum yang memenuhi syarat kesehatan 87 72 82,7 9 Rata-rata lamanya rawatan seorang pasien 4 hari 3.4 85 1 Persentase akses air minum 70 83,7 119,6 1 1 Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga 2,8 2,7 103,7 1 2 Persentase posyandu aktif 100 100 100 1 3 Laju Pertumbuhan Peduduk 1,05 1,05 100 Rata-rata capaian 96,65 Daritabel3.3.28dapatdilihat,rata-ratacapaiankinerjasasaran strategismeningkatnya meningkatnya kualitas kesehatan penduduk tahun2015sebesar 96,65.Sesuaidengan kategoripenilaiankeberhasilankegagalanyangditetapkan, keberhasilan pencapaiansasaranstrategis 2.2.4 termasukkategori sangat berhasil. Penjelasanmasing-masingindikatorkinerjasasaranstrategis 2.2.4adalahsebagaiberikut: 123 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015

1. AngkaHarapanHidup

Realisasiindikatorkinerjaangkaharapan hidupdiperolehdaridokumenlaporanBPS Kabupaten Tanah Datar.DataBPS inimerupakanrealisasiuntuktahun2014yang dikeluarkanditahun2015. Realisasi dan capaian indikator kinerjasasaranstrategis meningkatnya umur harapan hidup tahun2011-2015dapatdilihatpada tabel3.3.29. Tabel3.3.35 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategisMeningkatnyaUmurHar apanHidupTahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 201 4 2015 1 AngkaHarapanHid up 71, 5 71,8 68,35 68,45 100,2 8 100,2 8 94,994,6 Daritabel3.3.29dapat dilihat,realisasidancapaian indikatorkinerjasasaran strategis meningkatnyaumurharapan hiduptahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendfluktuatif, namun masih dalam kategori sangat baik dengan rata-rata capaian 97,52. Trendangka harapan hidup Kabupaten Tanah Datar tahun 2012-2015 selanjutnya dapatdilihatpada grafik. Object 64 Darigrafikdapatdilihat, trend angkaharapanhidupKabupaten Tanah Datar tahun2012- 2015cenderung fluktuatif dimana angka harapan hidup tahun 2013 meningkat jika dibandingkan dengan tahun 2012. Sementara angka harapan hidup tahun 2014 dan tahun 2015 cenderung menurun jika dibandingkan dengan tahun 2013, hal ini 124 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 disebabkan karena berubahnya formulasi penghitungan angka harapan hidup yang dilakukan oleh BPS. Menurunnya angka harapan hidup tahun 2014 dan tahun 2015 disebabkan karena masih kurang optimalnya pelayanan kesehatan melalui upaya promotif, preventif, rehabilitatif dan kuratif yang dilakukan Pemerintah Kabupaten Tanah Datar kepada masyarakat. Dalam pencapaian target indikator angka harapan hidup ini, Pemerintah Kabupaten Tanah Datar telah melaksanakan Program Upaya Kesehatan Masyarakat dan Program Perbaikan Gizi Masyarakat.

2. Persentase AngkaKematianIbu Melahirkan

Kematian ibu adalah kematian perempuan saat hamil atau kematian dalam kurun waktu 42 hari sejak terminasi kehamilan tanpa memandang lamanya kehamilan atau tempat persalinan, yakni kematian yang disebabkan karena kehamilannya atau pengelolaannya tetapi bukan karena sebab-sebab lain seperti kecelakaan, terjatuh dan lain-lain. TargetIndikatorKinerja Persentase AngkaKematianIbu AKIMelahirkandi tahun2015sebesar102, denganrealisasi sebesar 136,9, angka ini dihitung berdasarkan jumlah kematian ibu melahirkan pada kurun waktu tertentu dibagi jumlah kelahiran hidup dengan capaian sebesar 74,5. Dibandingkan dengan tahun 2014, capaian angka kematian ibu melahirkan menurun dari 177,9 menjadi 74,5. Realisasi dan capaian indikator kinerjasasaranstrategis angka kematian ibu melahirkan tahun2012-2015dapatdilihatpada tabel3.3.30. Tabel3.3.36 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis Persentase Angka Kematian Ibu MelahirkanTahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Persentase AngkaKematian Ibu Melahirkan 58 166 59 136, 9 198, 2 66,2 7 177,9 7 74,5 Menurunnya AKI pada tahun 2015 ini disebabkan karena kurangnya kesadaran ibu hamil untuk memeriksakan kehamilan minimal 4 kali K4 selama masa kehamilan sehingga tingkat kesehatan ibu selama masa kehamilan kurang dapat dikontrol dari hal-hal yang membahayakan pada proses persalinan dan pasca persalinan. 125 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Disamping itu juga disebabkan oleh penyakit penyerta dan Kehamilan Ektopic Terganggu KET. Object 66 Upaya-upayayang telahdilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Tanah Datar untuk menurunkan angkakematian ibumelahirkanadalah melalui: 1 Peningkatan sarana dan kualitas SDM dalam memberikan pelayanan kesehatan terhadapibu hamil, bersalin danibu nifasserta programJampersal; 2 Melaksanakankemitraanterhadaplintassektor, lintasprogram, lintasprofesi; 3 Pemberdayaanmasyarakat dankeluargamelaluikelasibu danbuku KIA; 4 PenerapanP4KProgramPerencanaanPersalinandanPencegahanKehamilan; 5 Melaksanakansurveilensterhadapkejadiandanpenerapanpeningkatanpromosid an preventif.

3. Persentase AngkaKematianBayi

Daritabel3.3.28dapat dilihat,targetPersentase Angka KematianBayiditargetkan sebesar23dandapatdirealisasirsebesar13,9,dengantingkatcapaiankinerjasebesar 165,47,termasukkategoripenilaian keberhasilansangat baik. Realisasi dan capaian indikator kinerjasasaranstrategis persentase angka kematian bayi tahun2012-2015dapatdilihatpada tabel3.3.31 Tabel3.3.37 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategisPersentase Angka Kematian BayiTahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 201 5 2012 2013 2014 2015 1 AngkaKematian Bayi 16, 8 2 14 13, 9 166,3 66,27 177,9 7 165,4 7 126 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Persentase AngkaKematianBayiAKB di Kabupaten Tanah Datar adalahbanyaknyakematianbayiberusiadibawahsatutahun, per kelahiranhiduppadatahuntertentuataudapatdikatakan jugasebagai probabilitasbayi meninggalsebelummencapaiusia satutahun. Capaianindikator kinerja Persentase Angka Kematian Bayi tahun 2015sebesar 165,47 termasuk kategorikeberhasilan sangat baik, jika dibandingkan dengan tahun 2014, capaian kinerja mengalami sedikit penurunan, namun tidak signifikan. Hal ini disebabkan karena semakin meningkatnya proses perawatan bayi dalam proses persalinan dan pasca persalinan, adanya pemantauan oleh petugas kesehatan di wilayah kerjanya dan intensifnya sosialisasi atau penyuluhan yang dilaksanakan oleh petugas kesehatan di lapangan serta semakin tingginya tingkat kesadaran orang tua untuk membawa bayi ke sarana kesehatan untuk pemeriksaan tumbuh kembangnya bayi. Tersedianya berbagai fasilitas atau faktor aksesibilitas pelayanan kesehatan dan tenaga medis yang terampil serta kesadaran masyarakat untuk merubah kebiasaan hidup dari tradisional ke modern di bidang kesehatan merupakan salah satu faktor yang sangat berpengaruh terhadap tingkat kematian bayi. Untuk itu sarana dan prasarana yang tersedia untuk menurunkan angka kematian bayi di Kabupaten Tanah Datar telah terdapat4rumahsakitumum, 23Puskesmas17nonrawatan,6denganfasilitas rawatandengan 67unitPuskesmasPembantu, 160 polindespuskesriyang tersebardi14Kecamatan. Untuk meningkatkankualitas pelayanan,disamping mencukupikebutuhan tenagakesehatan disaranapelayanan kesehatan,jugadisertai denganpeningkatan kompetensitenagakesehatan melalui pelatihan-pelatihandan pertemuanseminar. Saatini,jumlahdokter umumpadaPuskesmas dan RSUD di Kabupaten Tanah Datar adalahspesialis 12 orang, dokter umum 45orang,tenagabidanberjumlah229orang,dan perawat242orang. Untuk mendukung pencapaian indikator angka harapan hidup, angka kematian ibu melahirkan dan angka kematian bayi disediakan anggaranuntukpelaksanaanprogramkegiatantahun2015sebesar Rp. 20.107.727.060,- 127 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 dengan realisasi keuangan sebesar Rp. 16.651.689.778,- dengan capaian sebesar 82,80 .

4. Cakupan Pelayanan Kesehatan Dasar Masyarakat Miskin

Kesehatan adalah hak dasar setiap masyarakat yang harus diberikan oleh pemerintah terutama kepada masyarakat miskin, pada tahun 2014 jumlah masyarakat miskin di kabupaten Tanah Datar adalah sebesar 19.810 jiwa umumnya masyarakat miskin ini telah diberikan jaminan pelayanan kesehatan melalui Jamkesda dan Jamkesmas. Namun cakupan pelayanan ini belum dapat terpenuhi secara keseluruhan karena keterbatasan kemampuan keuangan daerah untuk itu diharapkan adanya keikutsertaan malalui BPJS kesehatan. Daritabel3.3.28dapat dilihat,targetCakupan Pelayanan Kesehatan Dasar Masyarakat Miskin tahun 2015 ditargetkan sebesar100 atau sebanyak 67.970 orangdandapat terealisasisebesar92 atau sebanyak62.533 orang dengantingkatcapaiankinerjasebesar 92,termasukkategoripenilaian keberhasilansangat baik. Tabel3.3.38 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis Cakupan Pelayanan Kesehatan Dasar Masyarakat Miskin Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 201 5 2012 2013 2014 2015 1 Cakupan Pelayanan Kesehatan Dasar Masyarakat Miskin 64 90 79,7 5 9 2 75,29 100 83,69 92 Daritabel3.3.32dapat dilihat,realisasidancapaian indikatorkinerjasasaran strategis Cakupan Pelayanan Kesehatan Dasar Masyarakat Miskin tahun2012sampaidengan tahun 2015menunjukkan trendfluktuatif, namun masih dalam kategori sangat baik dengan rata-rata capaian 87,75.Tidak tercapainya cakupan pelayanan kesehatan dasar secara signifikan karena pelayanan kesehatan yang diberikan tenaga kesehatan profesional dokter spesialis kandungan kebidanan, dokter umum, bidan dan perawat masih terbatas dan masih adanya kepercayaan masyarakat miskin untuk berobat kepada tenaga non medis. 128 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Object 68 Untuk mendukung pencapaian indikator cakupan pelayanan kesehatan dasar masyarakat miskin disediakan anggaranuntukpelaksanaanprogramkegiatantahun2015sebesar Rp. 1.071.579.000,- dengan realisasi sebesar Rp. 1.069.616.960,- dengan capaian keuangan sebesar 99,82 .

5. Persentase Penurunan Angka Gizi Buruk pada Balita

Gizi buruk pada balita merupakan salah satu indikator yang menggambarkan tingkat kesejahteraan masyarakat, salah satu cara penilaian angka gizi buruk adalah dengan menggunakan perhitungan berat badan menurut umur, berat badan menurut tinggi badan dan tinggi badan menurut umur. Cara ini dapat dilihat pada saat dilakukannya penjaringan screening penimbangan di posyandu, capaian persentase penurunan angka gizi buruk pada balita pada tahun 2015 dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel3.3.39 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis Persentase Penurunan Angka Gizi Buruk pada Balita Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Persentase Penurunan Angka Gizi Buruk pada Balita - - - 35,3 8 - 114,98 Dari tabel 3.3.33, dapat dilihat bahwa capaian persentase penurunan angka gizi buruk pada balita pada tahun 2015 adalah sebesar 114,98 atau dengan capaian kategori 129 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 sangat baik, kategori ini belum dapat dibandingkan capaiannya dengan tahun sebelumnya karena merupakan indikator baru yang dirumuskan tahun 2015. Tingginya capaian ini disebabkan karena adanya upaya peningkatan perbaikan status gizi balita secara intensif kepada 23 dua puluh tiga penderita gizi buruk. Disamping upaya intensif, juga dilakukan upaya preventif berupa : 1. Pemberian asupan suplemen kepada ibu hamil dan menyusui. 2. Pengaktifan Posyandu di setiap jorong 3. Penyuluhan kesehatan oleh tenaga kesehatan 4. Pemberian makanan tambahan pada anak dan balita. Untuk mendukung pencapaian indikator persentase penurunan angka gizi buruk pada balita disediakan anggarantahun2015 untukpelaksanaanprogram perbaikan gizi pada masyarakatsebesar Rp. 325.489.000,- dengan realisasi sebesar Rp. 290.644.200,- dengan capaian keuangan sebesar 89,29 .

6. Cakupan Desa Siaga Aktif

Desa siaga aktif merupakan salah satu layanan kesehatan yang bersifatpartisipatif, dengan tujuan untuk mewujudkan masyarakat desa yang sehat, peduli dan tanggap terhadap permasalahan kesehatan di wilayahnya. Kriteria yang harus terpenuhi agar terciptanya desa siaga aktif antara lain : a. Memiliki 1 satu orang tenaga bidan yang menetap di desa tersebut dan sekurang-kurangnya 2 dua orang kader desa b. Memiliki minimal 1 satu bangunan pos kesehatan desa beserta peralatan dan perlengkapannya. c. Sudah melaksanakan Perilaku hidup bersih dan sehat PHBS Capaian indikator cakupan desa siaga aktif tahun 2012-2015 dapat dilihat pada tabel sebagai berikut: Tabel3.3.40 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis Cakupan desa siaga aktif Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 201 3 2014 2015 1 Cakupan Desa 66,9 66,9 61,0 60,7 72,8 72,8 63,0 66,03 130 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Siaga Aktif 8 8 6 5 8 8 3 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa capaian indikator Cakupan desa siaga aktif menunjukan trend berfluktuatif, dengan rata-rata capaian sebesar 71,17 termasuk kategori baik. Hal ini dapat dilihat dari data tahun 2012-2015, dimana jumlah desa siaga yang telah ditetapkan pada tahun 2010 sebanyak 321 jorong sedangkan yang aktif dari tahun 2012 sebanyak 215, tahun 2013 sebanyak 215, tahun 2014 sebanyak 196, dan tahun 2015 sebanyak 195. Dilihat dari data terdapat penurunan desa siaga aktif yang disebabkan oleh berkurangnya tenaga kesehatan mutasi, berhenti yang berada di desa jorong tersebut dan masih kurangnya peran serta masyarakat dan stake holder terkait untuk mengembangkan daerahnya menjadi desa siaga aktif. Upaya untuk meningkatkan desa siaga aktif dilaksanakan dengan program Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat melalui peningkatan pemanfaatan sarana prasarana kesehatan, penyuluhan masyarakat tentang pola hidup sehat. Adapun alokasi anggaran untuk meningkatkan desa siaga aktif tersebut adalah sebesar Rp. 228.660.000,- dengan realisasi sebesar Rp.198.932.200,- dengan tingkat capaian keuangan sebesar 87,00 .

7. Persentase rumah tangga yang berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS

Berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS adalah perilaku kesehatan yang dilakukan atas kesadaran sehingga anggota keluarga atau keluarga dapat menolong dirinya sendiri di bidang kesehatan dan berperan aktif dalam kegiatan-kegiatan dimasyarakat. Adapun prilaku hidup bersih dan sehat yang menjadi sasaaran adalah rumah tangga dengan kriteria sebagai berikut: a. Persalinan ditolong oleh tenaga kesehatan b. Memberikan asi eksklusif pada bayi c. Menimbang bayi dan balita secara berkala d. Menggunakan jamban sehat e. Mencuci tangan dengan air bersih dan sabun f. Memberantas jentik nyamuk g. menggunakan air bersih 131 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 h. mengkonsumsi buah dan sayur i. Melakukan aktifits fisik secara teratur j. Tidak merokok Capaian indikatorPersentase rumah tangga yang berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS dapat dilihat pada tabel berikut: Tabel3.3.41 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis Persentase rumah tangga yang berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 20122013 2014 2015 2012 201 3 2014 2015 1 Persentase rumah tangga yang berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS 20 50,05 23,68 35,19 40 83,4 1 31,57 58,6 5 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat capaian Persentase rumah tangga yang berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS Tahun2012-2015 memperlihatkan trend berfluktusi dengan rata-rata capaian sebesar 53,41 dengan kategori cukup. Hal ini disebabkan karena terdapat perbedaan metode dalam penetapan sampel dimana pada tahun 2012 dan 2013 memakai metode survey cepat dengan rekomendasi dari Dinas Kesehatan Provinsi, sedangkan pada tahun 2014 dan 2015 ditetapkan sebanyak 210 rumah tangga per puskesmas atau sebanyak 4.830 rumah tangga. Data tahun 2012-2015 jumlah rumah tangga yang berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS pada tahun 2012 sebanyak 42 PHBS dari 210 rumah tangga sampel, tahun 2013 sebanyak 106 PHBS dari 210 rumah tangga sampel, tahun 2014 sebanyak 1144 PHBS dari 4.830 rumah tangga sampel dan tahun 2015 sebanyak 1.700 PHBS dari 4.830 rumah tangga sampel. 132 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Object 70 Untuk mendukung pencapaian indikator persentase rumah tangga yang berperilaku hidup bersih dan sehat PHBS dilaksanakan program Promosi kesehatan dan pemberdayaan masyarakat melalui penyuluhan masyarakat terhadap pola hidup sehat dan pemanfaatan sarana kesehatan, dengan alokasi anggarantahun2015 sebesar Rp. 754.720.000,- dengan realisasi sebesar Rp. 545.676.200,- dengan capaian keuangan sebesar 72,30 .

8. Persentase cakupan tempat-tempat umum yang memenuhi syarat kesehatan

Tempat-tempat umum adalah suatu tempat dimana orang banyak berkumpul untuk melakukan kegiatan, baik secara insidentilmaupun secara terus menerus yang mengakibatkan timbulnya hubungan kontak antara orang yang satu dengan yang lain yang bearti berkemungkinan terjadinya penularan penyakit baik secara langsung maupun tidak langsung. Untuk mencegah penularan penyakit pada tempat-tempat umum seperti di pasar, restoran, masjid, tempat rekreasi, terminal, sarana pendidikan, sarana kesehatan, hotel dll perlu dilakukan upaya pengawasan dan pencegahan. Persentase indikator cakupan tempat-tempat umum yang memenuhi syarat kesehatan dari tahun 2012-2015 dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel3.3.42 133 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 RealisasidanCapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis Persentase TTU yang memenuhi Syarat Kesehatan Tahun2012-2015 No . Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 201 5 2012 201 3 2014 2015 1 Persentase TTU yang memenuhi syarat Kesehatan 52,9 9 58,3 9 70,48 79,2 6 95,2 5 72,2 9 84,9 1 84, 7 Instrumen yang digunakan untuk penilaian TTU yang memenuhi syarat kesehatan antara lain kondisi bangunan, pencahayaan, sarana air bersih, tempat pembuangan sampah, tempat pembuangan limbah, kamar mandi dan jamban serta sarana sanitasi lainnya. Berdasarkan tabel 3.3.36, capaian indikator persentase TTU yang memenuhi syarat kesehatan menunjukkan trend yang fluktuatif dengan rata-rata capaian sebesar 84,29 dengan kategori baik. Hal ini dapat dilihat dari data tahun 2012-2015, Pemerintah Kabupaten Tanah Datar telah melakukan pembinaan dan pengawasan pada tahun 2012 terhadap 702 unit TTU, tahun 2013 terhadap 620 unit TTU, tahun 2014 terhadap 691 unit TTU dan pada tahun 2015 terhadap 598 unit TTU. Adapun penyebab turunnya jumlah objek pembinaan dan pengawasan dikarenakan oleh perubahan objek sarana yang dibina dan diawasi. Object 73 Upaya untuk meningkatkan pembinaan dan pengawasan TTU adalah dengan menggalakkan program Pengembangan lingkungan sehat yang dilaksanakan oleh setiap puskesmas dilingkungan Pemerintah Kabupaten Tanah Datar. 134 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015

9. Rata-rata lama rawatan seorang pasien

Rata-rata lama rawatan seorang pasien dihitung melalui jumlah hari lama seorang pasien dirawat dibandingkan dengan jumlah pasien yang pulang dalam keadaan hidup maupun meninggal. Capaian indikator Rata-rata lama rawatan seorang pasien pada tahun 2015 sebesar 108,99 dengan kategori sangat baik, dimana dari target lama rawatan seorang pasien selama 4 empat terealisasi selama 3,67hari. Terealisasinya rata-rata lama rawatan seorang pasien selama 3,67 hari menunjukkan meningkanya pelayanan kesehatan masyarakat di rumah sakit yang ditunjang dengan sarana dan prasarana dan kompetensi petugas kesehatan dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Hal ini didukung dengan jumlah SDM tenaga kesehatan di rumah sakit sebagai berikut: a. Tenaga dokter - Dokter Umum : 15 orang - Dokter Spesialis : 12 orang - Dokter Gigi : 2 orang b. Tenaga keperawatan : 143 orang c. Tenaga bidan : 13 orang d. Tenaga kesehatan lain : 78 orang e. Tenaga non kesehatan : 50 orang f. Tenaga kontrak : 45 orang g. Tenaga honorer : 3 orang h. Tenaga sukarela : 46 orang i. Dokter reveral : 5 orang

10. Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga

Dari tabel 3.3.28 dapat dilihat, target yang ditetapkan terh adap Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga di tahun 2015 adalah 2,8 , realisasi target ini sebesar 2,7 dengan capaian kinerja sebesar 103,70 . Persentase posyandu aktif tahun 2013 -2015 dapat dilihat pada tabel 3.3.37. 135 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Tabel 3.3.43 Persentase Posyandu AktifDari tahun 2013 s.d 2015 No. Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga 2,70 2,47 2,60 2,70 111 121 111 103,70 Dari tabel 3.3.37 dapat dilihat, realisasi indikator kinerja Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga tahun 2012-2105 menunjukkan trendberfluktuasi. Realisasi indikator kinerja Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga tahun 2015 sebesar 2,70, dibandingkan dengan target tahun 2015 sebesar 2,80 menunjukkan realisasi tahun 2015 di bawah target 2015. Capaian indikator kinerja Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga tahun 2015 sebesar 103,70 termasuk sangat baik. AnggaranyangdisediakandalamAPBDtahun 2015untuk pelaksanaan programyang menunjang capaian indikatorkinerja Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga sebesarRp 341.500.000-terealisasisebesar Rp 306.071.200atau 89,62.Artinya,dalampelaksanaanprogramkegiatanterdapat efisiensipenggunaan anggaransebesar 10,38atau secaraabsolutsebesar Rp35.428.800,-. Programyangdilaksanakantahun 2015yaitu program keluarga berencana, dan program pelayanan kotrasepsi, kegiatannya pembinaan keluarga berencana dan pelayanan kontrasepsi.

11. Persentase Posyandu Aktif

Dari tabel 3.3.28 dapat dilihat, target yang ditetapkan terh adap persentase posyandu aktif di tahun 2015 adalah 100 atau 599 posyandu dengan jumlah kader sebanyak 2995 orang. Realisasi target ini sebesar 100 dengan capaian kinerja sebesar 100 . Realisasi indikator kinerja persentase posyandu aktif dihitung sebagai berikut: persentase posyandu aktif 599 599 ×100 =100 Persentase posyandu aktif tahun 2013 -2015 dapat dilihat pada tabel 3.3.37. Tabel 3.3.44 Persentase Posyandu AktifDari tahun 2013 s.d 2015 No. Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 201 136 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 5 1 persentase posyandu aktif 100 100 100 100 100 100 100 100 Dari tabel 3.3.37 dapat dilihat, realisasi indikator kinerja persentase posyandu aktif tahun 2012-2105 menunjukkan trendtetap. Realisasi indikator kinerja persentase posyandu aktif tahun 2015 sebesar 100, atau sebanyak 599 posyandu dibandingkan dengan target tahun 2015 sebesar 100 sebanyak 599 posyandu menunjukkan realisasi tahun 2015 sama dengan target 2015. Capaian indikator kinerja persentase peningkatan posyandu aktif tahun 2015 sebesar 100 termasuk sangat baik. AnggaranyangdisediakandalamAPBDtahun 2015untuk pelaksanaan programyang menunjang capaian indikatorkinerjapersentase posyandu aktifsebesarRp 1.145.000.000-terealisasisebesar Rp 1.140.689.400atau 99,62.Artinya,dalampelaksanaanprogramkegiatanterdapat efisiensipenggunaan anggaransebesar 0,38atau secaraabsolutsebesar Rp4.310.600,-. Programyangdilaksanakantahun 2015yaitu program peningkatan pemberdayaan masyarakat pedesaan pada kegiatan sosialisasi temu kader posyandu dan program pencegahan dan penanggulangan penyakit menular, kegiatannya peningkatan imunisasi.Telah sesuaidan menunjang capaian indikatorkinerjadan demikian juga halnya dengan kegiatan yang dilaksanakan telah menunjang capaian program.

12. Laju Pertumbuhan Penduduk

Dari tabel 3.3.28 dapat dilihat, target yang ditetapkan terh adap Laju Pertumbuhan Penduduk di tahun 2015 adalah 1,05 , realisasi target ini sebesar 1,05 dengan capaian kinerja sebesar 100 termasuk kategori sangat baik. Realisasi Laju Pertumbuhan Penduduk diperoleh dari dokumen laporan BPS Tanah Datar. Dengan proyeksi jumlah penduduk tahun 2015 sebanyak 429.974 orang. Persentase posyandu aktif tahun 2013 -2015 dapat dilihat pada tabel 3.3.37. Tabel 3.3.45 Persentase Posyandu AktifDari tahun 2013 s.d 2015 No. Indikator Kinerja Realisasi Capaian Kinerja 2012 2013 2014 2015 2012 2013 2014 2015 1 Laju Pertumbuhan Penduduk 1,02 1,03 1,04 1,05 96,1 97,1 98 100 137 LAPORAN KINERJA PEMERINTAHKABUPATEN TANAH DATAR TAHUN 2015 Dari tabel 3.3.37 dapat dilihat, realisasi indikator kinerja Laju Pertumbuhan Penduduk tahun 2012-2105 menunjukkan trendpeningkatan yang stabil. Realisasi indikator kinerja Laju Pertumbuhan Penduduk tahun 2015 sebesar 1,05, dibandingkan dengan target tahun 2015 sebesar 1,05 menunjukkan realisasi tahun 2015 sama dengan target 2015. Capaian indikator kinerja Jumlah Rata-rata anak dalam keluarga tahun 2015 sebesar 100 termasuk sangat baik. AnggaranyangdisediakandalamAPBDtahun 2015untuk pelaksanaan programyang menunjang capaian indikatorkinerja Laju Pertumbuhan Penduduk sebesarRp 2.288.881.634-terealisasisebesar Rp 2.283.261.810atau 97,57.Artinya,dalampelaksanaanprogramkegiatanterdapat efisiensipenggunaan anggaransebesar 2,43atau secaraabsolutsebesar Rp55.619.824,-. Programyangdilaksanakantahun 2015yaitu program keluarga berencana, program kesehatan reproduksi remaja, program pelayanan alat kotrasepsi, program pembinaan peran serta masyarakat dalam pekayanan KBKR yangg mandiri, dan program penyiapan tenaga pendamping kelompok bina keluarga balita, kegiatannya pelayanan Kontrasepsi, kesehatan repeoduksi remaja, fasilitasi kelompok masyarakat peduli KB, advokasi dan KIE tentang kesehatan reproduksi remaja. SASARANSTRATEGIS2.5. MENINGKATNYATARAF HIDUP PENYANDANG MASALAHKESEJAHTERAAN SOSIAL DAN AKSESIBILITAS PENYANDANG SOSIAL MASYARAKAT Indikatorkinerjayangditetapkan untuk mengukurkeberhasilan sasaran strategis Meningkatnya Taraf Hidup Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial dan Aksesibilitas penyandang sosial masyarakatsebagaimana tercantumdalamtabel3.3.38. Tabel3.3.46 CapaianIndikatorKinerjaSasaranStrategis Meningkatnya Taraf Hidup