Pemahaman menterjemahkan siswa Pemahaman menafsirkan siswa

44

1. Pemahaman menterjemahkan siswa

Tabel 2. Pemahaman Menterjemahkan Siswa Terhadap Materi PAI Sejarah Nabi Dengan Media Lagu Religi Maulid Nabi Soal No. Kriteria jawaban Jumlah Siswa Persentase dari jumlah keseluruhan L P Jml 1 Jawaban Benar 8 15 23 76,67 1 Jawaban Salah 4 3 7 23,33 Soal nomor 1 dijawab benar oleh 23 siswa terdiri dari 8 laki – laki, 15 perempuan dan 7 siswa menjawab salah terdiri dari 4 laki – laki, 3 perempuan atau apabila dipersentasekan sebanyak 76,67 siswa menjawab benar dan 23,33 siswa menjawab salah. Tabel 3. Pemahaman Menterjemahkan Siswa Terhadap Materi PAI Sejarah Nabi Dengan Media Lagu Religi Syurga Soal No. Kriteria jawaban Jumlah Siswa Persentase dari jumlah keseluruhan L P Jml 4 Jawaban Benar 11 17 28 93,33 4 Jawaban Salah 1 1 2 6,67 Soal nomor 4 dijawab benar oleh 28 siswa yang terdiri dari 11 laki- laki, 17 perempuan dan sebanyak 2 siswa yaitu 1 laki-laki serta 1 perempuan menjawab salah atau apabila dipersentasikan sebanyak 93,33 siswa menjawab benar dan 6,67 siswa menjawab salah.

2. Pemahaman menafsirkan siswa

Tabel 4. Pemahaman Menafsirkan Siswa Terhadap Materi PAI Sejarah Nabi Dengan Media Lagu Religi Maulid Nabi Soal No. Kriteria jawaban Jumlah Siswa Persentase dari jumlah keseluruhan L P Jml 2 Jawaban Benar 10 17 27 90 2 Jawaban Salah 2 1 3 10 45 Soal nomor 2 dijawab benar oleh 27 siswa yang terdiri dari 10 laki-laki, 17 perempuan dan dijawab salah oleh 3 siswa terdiri dari 2 laki-laki, 1 perempuan atau apabila dipersentasekan sebanyak 90 siswa menjawab benar dan 10 menjawab salah. Tabel 5. Pemahaman Menafsirkan Siswa Terhadap Materi PAI Sejarah Nabi Dengan Media Lagu Religi Syurga Soal No. Kriteria jawaban Jumlah Siswa Persentase dari jumlah keseluruhan L P Jml 5 Jawaban Benar 9 17 26 86,67 5 Jawaban Salah 3 1 4 13,33 Soal nomor 5 dijawab benar oleh 26 siswa yang terdiri dari 9 laki-laki, 17 perempuan dan 4 siswa yang terdiri dari 3 laki laki, 1 perempuan menjawab salah atau apabila dipersentasekan sebanyak 86,67 siswa menjawab benar dan 13,33 siswa menjawab salah.

3. Pemahaman memperkirakan siswa