Perkembangan Inflasi HASIL PENELITIAN

56

1. Perkembangan Inflasi

Perkembangan Inflasi di Indonesia dari Januari 2009 sampai Desember 2011 dapat dilihat pada tabel di bawah ini: Tabel 4.1 Tingkat Inflasi Periode Januari 2009 - Desember 2011 Persen Tahun Bulan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 2009 9,17 8,60 7,92 7,31 6,04 3,65 2,71 2,75 2,83 2,57 2,41 2,78 2010 3,72 3,81 3,43 3,91 4,16 5,05 6,22 6,44 5,80 5,67 6,33 6,96 2011 7,02 6,84 6,65 6,16 5,98 5,54 4,61 4,79 4,61 4,42 4,15 3,79 Sumber: Statistik Perbankan, Data Inflasi. Bank Indonesia, 2009-2011 Awal tahun 2009 sampai bulan Juni, inflasi menunjukkan kepada angka di atas 3, hal ini menunjukkan inflasi masih dalam keadaan inflasi ringan karena masih berada di bawah 10. Sedangkan pada bulan Juli sampai Desember, tingkat inflasi menunjukkan pada level yang stabil, yakni persis pada angka 2 koma sekian persen. Hal ini menunjukkan bahwa inflasi yang terjadi sepanjang tahun 2009 masih termasuk ke dalam golongan inflasi ringan dan tidak berpengaruh banyak ke dalam sistem perekonomian Indonesia, walaupun pada saat itu Bangsa Indonesia sedang merayakan pesta rakyat atau sedang berlangsungnya Pemilihan Umum Pemilu 57 tahun 2009 untuk memilih para wakil rakyat dan Presiden serta Wakil Presiden RI. Di awal tahun 2010 tingkat inflasi mencapai 3,72, inflasi tahun 2010 tergolong konstan 3-6, karena tidak terdapat fenomena moneter yang signifikan mempengaruhi laju inflasi. Tahun 2010 inflasi tergolong ringan, tidak ada penurunan atau peningkatan yang cukup berarti. Rata-rata tingkat inflasi setiap bulannya adalah 3-6. Rata-rata inflasi tahun 2010 adalah 4,95. Pada awal tahun 2011 inflasi cukup tinggi dibanding tahun sebelumnya yaitu 7,02. Penyebab tingginya inflasi didominasi oleh tekanan bahan pangan yang antara lain disebabkan terkendalanya pencapaian target produksi pangan akibat anomali cuaca. Kondisi cuaca yang tidak normal mengakibatkan menurunnya pasokan beberapa komoditas pertanian seperti cabe merah dan cabe rawit sehingga tidak dapat menahan lonjakan harga komoditas tersebut. Selain itu, kenaikan harga Crude Palm Oil CPO di pasar dunia pada akhir tahun 2010 mendorong kenaikan harga minyak goreng domestik dan menjadi salah satu penyumbang inflasi. Perubahan cuaca ini tak hanya melanda Indonesia, tapi juga melanda hampir semua negara di dunia. Perubahan cuaca tersebut membuat laju inflasi volatile food mencatat kenaikan tertinggi. Namun seiring berjalannya waktu pada bulan-bulan berikutnya tingkat inflasi kembali stabil dan pada desember 2011 menyentuh angka 3,79.

2. Perkembangan Tingkat Suku Bunga SBI

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Inflasi, BI Rate, Pertumbuhan Pembiayaan, dan Ukuran Bank terhadap Pembiayaan Bermasalah Sektor UKM pada Perbankan Syariah di Indonesia (Periode Tahun 2009-2012)

0 4 146

PENGARUH TINGKAT INFLASI DAN SUKU BUNGA SBI TERHADAP NILAI TUKAR (US$Rp) PERIODE 2011 2013

12 182 86

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH, MUSYARAKAH DAN Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah Dan Murabahah Terhadap Profitabilitas (Roa) Pt. Bank Syariah Mandiri, Tbk Periode 2009-2016.

0 2 16

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH, MUSYARAKAH DAN Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah Dan Murabahah Terhadap Profitabilitas (Roa) Pt. Bank Syariah Mandiri, Tbk Periode 2009-2016.

0 2 15

PENDAHULUAN Pengaruh Pembiayaan Mudharabah, Musyarakah Dan Murabahah Terhadap Profitabilitas (Roa) Pt. Bank Syariah Mandiri, Tbk Periode 2009-2016.

0 3 12

Analisis Pengaruh Tingkat Suku Bunga Bank Indonesia & Inflasi terhadap Kinerja Keuangan PT. Bank Mandiri, Tbk Periode 2008-2011.

0 0 28

PENGARUH NPF DAN DPK TERHADAP PEMBIAYAAN BANK SYARIAH MANDIRI INDONESIA : LAPORAN KEUANGAN PT. BANK SYARIAH MANDIRI INDONESIA PERIODE 2009-2015.

0 0 90

ANALISIS PENGARUH INFLASI DAN SUKU BUNGA TERHADAP PROFITABILITAS BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH (BPRS)DI INDONESIA PERIODE 2011-2014.

0 1 84

PENGARUH TINGKAT PEMBIAYAAN PERBANKAN SYARIAH, JUB DAN PDB TERHADAP SBI SYARIAH PERIODE 2003-2013 DENGAN PENDEKATAN ECM

0 0 20

PENGARUH PEMBIAYAAN JUAL BELI DAN PEMBIAYAAN BAGI HASIL TERHADAP KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH MANDIRI (Periode 2009-2014) - Raden Intan Repository

1 0 134