Sampel Teknik Pengambilan Sampel

36 Tabel 3.1. Jumlah Mahasiswa Fakultas EkonomiAngkatan 2013-2015 Jurusan Angkatan Jumlah Mahasiswa Pendidikan Ekonomi 2013 442 Mahasiswa 2014 389 Mahasiswa 2015 389 Mahasiswa Akuntansi 2013 249 Mahasiswa 2014 222 Mahasiswa 2015 199 Mahasiswa Ekonomi Pembangunan 2013 122 Mahasiswa 2014 119 Mahasiswa 2015 118 Mahasiswa Manajemen 2013 250 Mahasiswa 2014 226 Mahasiswa 2015 214 Mahasiswa Jumlah 2939 Mahasiswa

3.2.2. Sampel

Penelitian ini merupakan penelitian sampel. Untuk menentukan besaran sampel dalam penelitian ini dihitung menggunakan rumus sebagai berikut: Rumus slovin: Keterangan: n : Ukuran sampel N : Ukuran populasi e : Rentang toleransi kekeliruan yang dapat diterima Rentang toleransi kekeliruan dalam penelitian ini sebesar 5, sehingga ukuran sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah sebesar: Sumber: Agus Wahyudin, 2015:128 37 Jadi jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 353 mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang.

3.2.3. Teknik Pengambilan Sampel

Populasi dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang. Mengingat besarnya populasi dalam penelitian ini yang terdiri dari mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Semarang angkatan 2013, 2014, dan 2015 jurusan Pendidikan Ekonomi, Akuntansi, Manajemen, dan Ekonomi Pembangunan maka pengambilan sampel yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan teknik proportional random sampling, yaitu teknik pengambilan proporsi untuk memperoleh sampel yang representatif, pengambilan subyek dari setiap wilayah ditentukan seimbang atau sebanding dalam masing-masing wilayah. Pengambilan sampel secara random dilakukan melalui insidental. Jadi, pada saat peneliti bertemu dengan mahasiswa yang termasuk sampel dalam penelitian ini, peneliti langsung memberikan kuisioner untuk diisi oleh responden. Berikut rincian perhitungan sampel secara proporsional. 38 Tabel 3.2. Perhitungan Sampel Proporsional Jurusan Angkatan Perhitungan Jumlah Sampel Pendidikan Ekonomi 2013 4422939x353= 53, 08 53 Mahasiswa 2014 3892939x353= 46, 72 46 Mahasiswa 2015 3892939x353= 46, 72 46 Mahasiswa Akuntansi 2013 2492939x353= 29, 90 30 Mahasiswa 2014 2222939x353= 26, 66 27 Mahasiswa 2015 1992939x353= 23, 90 24 Mahasiswa Ekonomi Pembangunan 2013 1222939x353= 14, 65 15 Mahasiswa 2014 1192939x353= 14, 29 15 Mahasiswa 2015 1182939x353= 14, 17 14 Mahasiswa Manajemen 2013 2502939x353= 30, 02 30 Mahasiswa 2014 2262939x353= 27, 14 27 Mahasiswa 2015 2142939x353= 25, 70 26 Mahasiswa Jumlah 353 Mahasiswa

3.3. Variabel Penelitian

Dokumen yang terkait

ANALISIS PERILAKU KECURANGAN AKADEMIK PADA MAHASISWA AKUNTANSI DENGAN MENGGUNAKAN KONSEP FRAUD DIAMOND (Studi pada Mahasiswa Akuntansi Perguruan Tinggi Swasta Sumatera Bagian Selatan)

7 51 69

Analisis fraud triangle dalam mendeteksi kecurangan pelaporan keuangan prediksian dengan fraud score model COVER

4 11 17

TERHADAP TERJADINYA KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN (Studi Eksperimen dengan Kasus Fraud pada Mahasiswa Prodi Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Yogyakarta).

6 58 118

DETERMINAN KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN: PENGUJIAN TEORI FRAUD TRIANGLE - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 71

FRAUD TRIANGLE SEBAGAI PENDETEKSI KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN

1 6 15

Analisis pengaruh dimensi fraud triangle, self-efficacy, dan religiusitas terhadap terjadinya kecurangan akademik mahasiswa jurusan akuntansi - Perbanas Institutional Repository

0 1 22

Analisis pengaruh dimensi fraud triangle, self-efficacy, dan religiusitas terhadap terjadinya kecurangan akademik mahasiswa jurusan akuntansi - Perbanas Institutional Repository

0 1 20

Analisis pengaruh dimensi fraud triangle, self-efficacy, dan religiusitas terhadap terjadinya kecurangan akademik mahasiswa jurusan akuntansi - Perbanas Institutional Repository

0 12 42

Analisis pengaruh dimensi fraud triangle, self-efficacy, dan religiusitas terhadap terjadinya kecurangan akademik mahasiswa jurusan akuntansi - Perbanas Institutional Repository

0 3 8

PENDETEKSIAN KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN DENGAN ANALISIS FRAUD TRIANGLE Repository - UNAIR REPOSITORY

0 1 146