Kesimpulan Analisis Pengaruh Kepemilikan Institusional, Ukuran Perusahaan, Karakteristik Auditor dan Internal Audit terhadap Fee Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia (BEI)

BAB V PENUTUP

5.1. Kesimpulan

Berdasarkan hasil penelitian danpembahasan yang telah dikemukakan sebelumnya, maka kesimpulan penelitian ini adalah sebagai berikut : 1. Kepemilikan institusional, ukuran perusahaan, karakteristik auditor dan internal audit secara simultan berpengaruh signifikan terhadapfee auditpada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2012-2015. 2. Kepemilikan institusional tidak berpengaruh signifikan terhadap fee audit.Variabel kepemilikan institusional memiliki tingkat signifikansi sebesar 0,871 yang lebih besar dari 0,05. Nilai koefisien dari kepemilikan institusional adalah sebesar 0,001. 3. Ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap fee audit. Variabel ukuran perusahaan memiliki tingkat signifikansi lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,000. Dari model regresi diperoleh nilai koefisiennya sebesar 0,895. 4. Karakteristik auditor berpengaruh negatif terhadap fee audit. Karakteristik auditor memiliki tingkat signifikansi lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,020 sedangkan nilai koefisien regresi dari karakteristik auditor adalah -0,516. 5. Sedangkan internal audit tidak berpengaruh signifikan terhadap fee audit. Universitas Sumatera Utara 6. Nilai Adjusted R Square dalam penelitian ini adalah sebesar 0,753 75,3. Hal ini berarti bahwa proporsi variabel-variabel independen menjelaskan variabel dependen hanya sebesar 75,3 sisanya sebesar 24,7 dijelaskan oleh variabel lain di luar penelitian ini. 5.2 Saran Berdasarkan kesimpulan yang dihasilkandalam penelitian ini, maka perludisampaikan beberapasaran yang diharapkan berguna untuk penelitiaan selanjutnya. Beberapa saran tersebut adalah sebagai berikut. 1. Diharapkan untuk penelitian selanjutnya agar memperbanyak jumlah sampel penelitian. Hal ini bertujuan agar dapat menghasilkan hasil penelitian dan kesimpulan yang lebih akurat yang menggambarkan pengaruh kepemilikan institusional, ukuran perusahaan, karakteristik auditor dan internal audit terhadapfee audit. 2. Peneliti selanjutnya disarankan untuk meneliti perusahaan sektor lain selain perusahaan property dan real estate untuk mengetahui pengaruh kepemilikan institusional, ukuran perusahaan, karakteristik auditor dan internal audit terhadapfee audit. 3. Peneliti selanjutnya disarankan untuk menambah variabel lain selain dari penelitian ini, seperti manajemen laba dan proporsi dewan komisaris perusahaan. Universitas Sumatera Utara BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Teoritis 2.1.1 Teori KeagenanAgency Theory

Dokumen yang terkait

Pengaruh Karakteristik Komite Audit, Kompetensi Komite Audit dan Aktivitas Komite Audit Terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate Yang Terdaftar di BEI

1 76 98

Pengaruh ukuran perusahaan, kepemilikan institusional, manajemen laba, tipe auditor dan internal audit terhadap audit fees: studi empiris pada sektor manufaktur yang terdaftar di BEI Periode 2010-2013

0 6 145

Pengaruh Kualitas Audit, Jenis Opini Audit, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 4 72

Pengaruh Audit Tenure, Audit Fee, Rotasi Auditor, dan Spesialisasi Auditor Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

1 6 75

Pengaruh Audit Tenure, Reputasi Auditor, Spesialisasi Audit, dan Ukuran Perusahaan terhadap Kualitas Audit Pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

2 17 88

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, TINGKAT PROFITABILITAS, TINGKAT SOLVABILITAS DAN OPINI AUDITOR TERHADAP AUDIT DELAY PADA PERUSAHAAN PROPERTY AND REAL ESTATE DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI).

0 3 28

Pengaruh Kualitas Audit, Jenis Opini Audit, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 10

Pengaruh Kualitas Audit, Jenis Opini Audit, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 2

Pengaruh Kualitas Audit, Jenis Opini Audit, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 1 7

Pengaruh Kualitas Audit, Jenis Opini Audit, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Audit Report Lag pada Perusahaan Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 2