SASARAN DAN PROGRAM KECAMATAN X KOTO INDIKATOR KINERJA UTAMA IKU KANTOR CAMAT X KOTO

17 3 3. Terciptanya situasi dan kondisi yang kondusif ditengah masyarakat 1. Berkurangnya kasus kenakalan remaja dan tingkat kriminalitas 2. Meningkatnya kesadaran masyarakat dalam mentaati hukum dan aturan yang berlaku 4. 4. Meningkatnya kualitas sumber daya aparatur dalam melaksanakan tugas pokok dan fungsi masing- masing. 1. Meningkatnya kualitas dan kuantitas aparatur dalam melaksanakan tugas dan pelayanan 2. Terwujudnya pelayanan yang baik 5 5 Terlaksananya koordinasi yang baik dengan seluruh instansilembagaorganisasipihak yang ada di Kecamatan dan Pemerintah Daerah Kabupaten Tanah Datar. 1. Meningkatnya peran lembaga dan organisasi masyarakat dalam pembangunan 2. Terwujudnya keselarasan pembangunan antara Pemerintah Kabupaten Tanah Datar dengan Kecamatan X Koto 6. 6. Terciptanya system administrasi pemerintahan yang professional dan tanggap terhadap aspirasi masyarakat 1. Terwujudnya administrasi yang memudahkan dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat

C. SASARAN DAN PROGRAM KECAMATAN X KOTO

No Sasaran Starategis Program 1 2 3 1 1. Meningkatnya Pemahaman dan Pengamalan ajaran agama 1. Peningkatan kehidupan beragama di masyarakat 2 2.Meningkatnya Pemahaman dan Pengamalan nilai-nilai adat dan budaya 1. Pentas Seni dan Budaya, Festival, Lomba Cipta Dalam Upaya Peningkatan Wawasan kebangsaan 3 3. Berkurangnya kenakalan remaja dan perbuatan maksiat 1. Pemeliharaan Kantrantibmas dan pencegahan Tindak kriminal 18 4. 4.Meningkatnya Partisipasi masyarakat dalam pembangunan 1. Peningkatan Peran serta Kepemudaan 5 5.Meningkatnya kesadaran masyarakat terhadap norma- norma dan peraturan yang berlaku 1.Peningkatan pemberdayaan pemerintahan nagari 6. 6. Meningkatnya kualitas pelayanan publik 1. Penataan Administrasi

D. INDIKATOR KINERJA UTAMA IKU KANTOR CAMAT X KOTO

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Utama IKU Formulasi Pengukuran 1 2 3 4 1. Meningkatnya Pemahaman dan Pengamalan ajaran agama 1. Persentase Mesjid dan Mushalla yang dikunjungi dalam rangka pembinaan agama 2. Jumlah Cabang yang diikuti kecamatan dalam acara MTQ tingkat Kabupaten Jumlah Mesjhid dan Mushalla di Kecamatan Jumlah cabang yang diikuti dibagi dengan Jumlah cabang dimusabaqohkan. 2.Meningkatnya Pemahaman dan Pengamalan nilai-nilai adat dan budaya 1.Jumlah Cabang yang diikuti kecamatan dalam kegiatan fesrtival dan budaya Jumlah cabang yang diikuti dibagi dengan Jumlah cabang yang dilombakan 3.Berkurangnya kenakalan remaja dan perbuatan maksiat 1. Jumlah sekolah SLTP dan SLTA yang dibina 2. Jumlah pembinaan warung internet Dihitung berdasarkan Jumlah sekolah yang dibina Dihitung berdasarkan jumlah warnet yang dibina dibagi dengan jumlah warnet yang ada. 4. Meningkatnya............. 19 4.Meningkatnya Partisipasi masyarakat dalam pembangunan 1.Jumlah kelompok pemuda yang dibina Jumlah kelompok pemuda yang dibina dibagi dengan kelompok pemuda yang ada 5.Meningkatnya kesadaran masyarakat terhadap norma-norma dan peraturan yang berlaku 1. Jumlah nagari binaan sadar hukum Jumlah nagari yang diusulkan untuk menjadi Nagari Sadar Hukum 6. Meningkatnya kualitas pelayanan publik 1.Persentase jumlah masyarakat yang telah merekam data e KTP. 2.Persentase surat permohonan yang dilayani tepat waktu. Jml masyarakat yang telah merekam dibagi dgn wajib KTP Jmlh permohonan yang dilayani tepat waktu dibagi dengan jumlah permohonan.

E. PERJANJIAN KINERJA