Model Analisis Data Koefisien Determinasi Uji F Uji Serempak

Tabel 3.6 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Cronbach’s Alpha N Of Items Keterangan 1. Variabel Keahlian 2. Variabel Konsistensi 3. Variabel Kondisi lingkungan kerja 4. Variabel Efisiensi Tenaga kerja 0.724 0.753 0.687 0.689 8 10 7 7 Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Sumber: Hasil Penelitian, 2011 Data Diolah Pada Tabel 3.6. diperoleh hasil bahwa hasil pengujian seluruh variabel penelitian memiliki nilai r- hitung r- tabel 0.60. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen pertanyaan tentang variabel keahlian, konsistensi, kondisi lingkungan kerja dan effisiensi tenaga kerja adalah reliabel, sehingga seluruh item layak dipergunakan dalam penelitian.

3.8. Model Analisis Data

Metode analisis yang akan digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Linier Berganda, analisis regresi linier berganda ini dipilih karena variabel terikat dipengaruhi oleh lebih dari satu variabel bebas atau variabel penjelas. Metode analisis dibutuhkan untuk memecahkan perumusan masalah yang telah ditentukan sebelumnya. Metode analisis akan berisikan alat yang akan digunakan untuk membuktikan hipotesis apakah dapat diterima atau ditolak nantinya berdasarkan kesesuaian dengan hasil yang diperoleh. Regresi linier berganda Hipotesis pertama menggunakan model persamaan sebagai berikut:       3 3 2 2 1 1 x b x b x b a Y dimana : Y 1 = Efisiensi X 1 = Keahlian X 2 = Konsistensi UNIVERSITAS SUMATERA UTARA X 3 = Kondisi lingkungan kerja  = error term a = Konstanta. b 1 = Koefisien regresi variabel Keahlian. b 2 = Koefisien regresi variabel Konsistensi. b 3 = Koefisien regresi variabel Kondisi lingkungan kerja. Pengujian Hipotesis

a. Koefisien Determinasi

Koefisien determinasi bertujuan untuk mengukur seberapa jauh kemampuan model,yaitu kemampuan,keahlian, konsistensi, dan kondisi lingkungan kerja dalam menerangkan variasi dari variabel Efisiensi tenaga kerja pada PDAM Tirta Bina Labuhanbatu. Menurut Ghozali 2005 menyatakan bahwa secara umum koefisien determinasi untuk data silang crossection relatif rendah karena adanya variasi yang besar antara masing- masing pengamatan.

b. Uji F Uji Serempak

Untuk menguji hipotesis ini digunakan statistik F dengan kriteria pengambilan keputusan jika nilai F hitung lebih besar dari F tabel , maka H ditolak dan H 1 diterima. Pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat akan diuji pada tingkat kepercayaan 95 atau tingkat kesalahan  = 0,05 5. Kriteria pengujian hipotesis secara simultan adalah sebagai berikut : H diterima jika F hitung F tabel pada α = 5 H ditolak H 1 diterima jika F hitung F tabel pada α = 5 H : b 1 , b 2 , b 3 = 0 Artinya Keahlian, Konsistensi, dan Kondisi lingkungan kerjasecara serempak tidak berpengaruh terhadap Efisiensi tenaga kerja pada PDAM Tirta Bina Labuhanbatu. UNIVERSITAS SUMATERA UTARA H 1 : b 1 , b 2 , b 3 ≠ 0 Artinya Keahlian, Konsistensi, dan Kondisi lingkungan kerjasecara serempak berpengaruh terhadap Efisiensi tenaga kerja pada PDAM Tirta Bina Labuhanbatu.

c. Uji t uji parsial

Dokumen yang terkait

Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Prestasi Kerja Pegawai Pada Bagian Tanaman Pangan Dinas Pertanian Provinsi Sumatera Utara

2 49 50

Analisis Lingkungan Kerja Dan Semangat Kerja Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan Pada PDAM Tirta Raharja Kabupaten Bandung

1 13 54

PENGARUH KONFLIK DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada Karyawan PDAM Tirta Moedal Kota Semarang)

3 25 178

PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS TENAGA KERJA PADA PROYEK PENGARUH PENGAWASAN TERHADAP EFISIENSI DAN EFEKTIVITAS TENAGA KERJA PADA PROYEK KONSTRUKSI DI YOGYAKARTA.

0 4 12

Pengaruh Kecerdasan Emosional terhadap Stres Kerja dan Kepuasan Kerja Karyawan PDAM Tirta Mangutama Kabupaten Badung.

1 3 40

Pengaruh Budaya Organisasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Di PDAM Tirta Moedal Kota Semarang.

0 0 1

Pengaruh Keahlian, Konsistensi Dan Kondisi Lingkungan Kerja Terhadap Efisiensi Penggunaan Tenaga Kerja Pada Pdam Tirta Bina Labuhanbatu

0 0 20

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu - Pengaruh Keahlian, Konsistensi Dan Kondisi Lingkungan Kerja Terhadap Efisiensi Penggunaan Tenaga Kerja Pada Pdam Tirta Bina Labuhanbatu

0 0 20

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah - Pengaruh Keahlian, Konsistensi Dan Kondisi Lingkungan Kerja Terhadap Efisiensi Penggunaan Tenaga Kerja Pada Pdam Tirta Bina Labuhanbatu

0 0 7

PENGARUH KEAHLIAN, KONSISTENSI DAN KONDISI LINGKUNGAN KERJA TERHADAP EFISIENSI PENGGUNAAN TENAGA KERJA PADA PDAM TIRTA BINA LABUHANBATU

0 0 17