Sasaran Strategik Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta Kondisi Sekolah, Siswa, dan Guru di Lingkungan Dinas Pendidikan

Mendorong upaya pemerataan kesempatan Pendidikan Anak Usia Dini, pendidikan dasar, pendidikan luar biasa, pendidikan menengah kepada kelompok yang kurang mampu melalui kebijakan yang mendorong terciptanya pendidikan-pendidikan alternatif khususnya Pendidikan Nonformal Informal PNFI, mengurangi angka putus sekolah dengan memperhatikan keterjangkauan biaya, serta meningkatkan peran pendidikan tinggi guna mendukung upaya peningkatan kerjasama antar perguruan tinggi 5 .

6. Arah Kebijakan Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta

Berdasarkan rumusan program strategis atas visi dan misi Pemerintah Provinsi DKI Jakarta terkait dengan pembangunan bidang pendidikan yaitu Peningkatan Akses dan Mutu Pendidikan yang meliputi 9 sembilan kebijakan yaitu: Penuntasan Wajib Belajar 12 Tahun, Meminimalkan Jumlah Siswa yang Drop Out, Peningkatan Mutu Lulusan, Peningkatan Standar Kualitas Layanan Pendidikan, Peningkatan Kompetensi Guru Standar Asia, Peningkatan Kapasitas Manajemen Sekolah, Peningkatan Daya Tampung dan Mutu Lulusan SMK, Bantuan Biaya Pendidikan Bagi Masyarakat Miskin, dan Meningkatkan Jumlah Sarana Tempat Belajar Mengajar 6 .

7. Sasaran Strategik Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta

Sasaran strategik yang akan dicapai Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta yaitu: a. Menurunnya jumlah siswa yang drop out b. Meningkatnya daya tampung c. Menurunnya angka buta aksara d. Meningkatnya pembinaan pendidikan kesetaraan e. Meningkatnya standar kualitas layanan pendidikan f. Meningkatnya mutu lulusan g. Meningkatnya kualifikasi dan sertifikasi guru 5 Dinas, Kebijakan Dinas …, h. 2 6 Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta, Rencana Strategis Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta Tahun 2009-2013, h. 66 500 1000 1500 2000 2500 3000 TK SD SMP SMA SMK PKBM 9 2249 306 116 62 35 1733 753 631 381 512 175 1742 3002 937 497 574 210 N S JML h. Meningkatnya pengembangan ICT dalam KBM i. Meningkatnya sarana dan prasarana belajar mengajar j. Meningkatnya penyelenggaraan akreditasi dan mutu pendidikan k. Meningkatnya pemberdayaan komite sekolah dan dewan pendidikan l. Meningkatnya penerapan manajemen peningkatan mutu berbasis sekolah 7

8. Kondisi Sekolah, Siswa, dan Guru di Lingkungan Dinas Pendidikan

Provinsi DKI Jakarta Kondisi sekolah, siswa, dan guru di lingkungan Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat dari ilustrasi gambar-gambar di bawah ini. Data pada gambar-gambar tersebut merupakan data pada tahun 2008. Jumlah sekolah, dari mulai tingkat TK hingga tingkat SMA, baik negeri maupun swasta yaitu: Gambar 3 8 Jumlah Sekolah di Provinsi DKI Jakarta 7 Dinas, Rencana Strategis …, h. 66 8 Dinas, Kebijakan Dina s…, h. 2 609 92779 93388 670559 192323 862882 227722 135465 363187 91886 85731 177617 41848 157751 199599 3933 100000 200000 300000 400000 500000 600000 700000 800000 900000 TK SD SMP SMA SMK PKBM N S JML Gambar di atas menunjukkan bahwa sekolah di Provinsi DKI Jakarta berjumlah 6.962 sekolah yang terdiri dari 2.777 sekolah negeri dan 4.185 sekolah swasta. Adapun jumlah siswa di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada gambar di bawah ini: Gambar 4 9 Jumlah siswa di Provinsi DKI Jakarta Gambar di atas menunjukkan bahwa jumlah total siswa yang ada terdapat di sekolah-sekolah di Provinsi DKI Jakarta yaitu 1.696.673 siswa. Mereka yang menempuh pendidikan di sekolah negeri berjumlah 1.032.624 siswa. Adapun yang menempuh pendidikan di sekolah swasta berjumlah 664.049 siswa. Jumlah pendidik di Provinsi DKI Jakarta dapat dilihat pada gambar di bawah ini: 9 Dinas, Kebijakan Dinas …, h. 2 57 8938 8995 28802 11374 40176 11242 9853 21095 6773 9144 15917 3153 12696 15849 30918 5000 10000 15000 20000 25000 30000 35000 40000 45000 TK SD SMP SMA SMK PKBM N S JML Gambar 5 10 Jumlah Pendidik di Provinsi DKI Jakarta Jumlah pendidik di Provinsi DKI Jakarta, berdasarkan gambar di atas, yaitu 102.032 orang yang terdiri dari 50.027 pendidik di sekolah negeri dan 52.005 pendidik di sekolah swasta.

B. Deskripsi dan Analisis Data

Berdasarkan penelitian yang telah penulis lakukan mengenai kebijakan penyelenggaraan pendidikan inklusif di Provinsi DKI Jakarta, penulis menemukan data-data yang terkait dengan kebijakan penyelenggaraan pendidikan inklusif di Provinsi DKI Jakarta. Data-data tersebut penulis temukan dengan menggunakan metode dokumentasi dan wawancara. Data-data yang penulis temukan sebagai berikut:

1. Kebijakan Penyelenggaraan Pendidikan Inklusif di Provinsi DKI

Jakarta Penyelenggaraan pendidikan inklusif merupakan masalah yang telah menjadi konsen bersama. Kebijakan penyelenggaraan pendidikan inklusif 10 Dinas, Kebijakan Dinas …, h. 3