Kesimpulan Saran PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DAN KONVENSIONAL TERHADAP PERILAKU SOSIAL SISWA PADA PEMBELAJARAN AKTIVITAS PERMAINAN BULUTANGKIS (Study Eksperimen di SMPN 12 Bandung).

Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan hasil pengolahan dan analisa data, maka kesimpulan dari penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. Model pembelajaran kooperatif memberikan pengaruh yang signifikan terhadap perilaku sosial dan hasil keterampilan lob bertahan dalam pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis. 2. Model pembelajaran konvensional memberikan pengaruh yang signifikan terhadap perilaku sosial dan hasil keterampilan lob bertahan dalam pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis. 3. Model pembelajaran kooperatif memberikan pengaruh yang lebih besar ketika dibandingkan dengan model pembelajaran konvensional terhadap perilaku sosial dan hasil keterampilan lob bertahan dalam pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis. Dari hasil penelitian ini penerapan model pembelajaran kooperatif menunjukan peningkatan yang lebih besar terhadap perilaku sosial daan keterampilan lob bertahan dalam aktivitas permainan bulutangkis.

B. Saran

Sehubung dengan penelitian yang penulis lakukan, maka penulis akan mengemukakan beberapa saran sebagai berikut: 65 Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 1. Model pembelajaran kooperatif dapat menjadi pilihan dan inovasi yang tepat untuk para pengajar di sekolah guna meningkatkan hasil belajar pendidikan jasmani terutama pada aktivitas permainan bulutangkis. 2. Melalui pembelajaran koopertif siswa akan lebih terlibat dan bersemangat dalam berpartisipasi di kegiatan pembelajaran bulutangkis. 3. Berkaitan dengan penelitian yang penulis lakukan, sebaiknya diadakan penelitian lebih lanjut terkait dengan model-model pembelajaran yang mendorong siswa untuk lebih meningkatkan hasil belajar dan mencapai kompetensi yang diharapkan. Demikian kesimpulan dan saran yang dapat penulis paparkan, semoga hasil penelitian ini dapat bermanfaat bagi perkembangan kualitas dalam dunia pendidikan khususnya pendidikan jasmani di Indonesia. Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu DAFTAR PUSTAKA Sumber Buku: Abduljabar, B. Kusumah, J. D. 2010. Modul Aplikasi Statistika Dalam Penjas. Bandung: Fakultas Pendidikan Olahraga Kesehatan Universitas Pendidikan Indonesia. Ahmad, A. 1999. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta. Aksan, H. 2012. Mahir Bulutangkis. Bandung: Nuansa Cendikia. Arikunto, S. 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta. Azwar, S. 2013. Penyusunan Skala Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Gunawan, A. 2000. Sosiologi Pendidikan. Jakarta: Rineka Cipta. Hidayat, Y 2012. Intervensi Strategi Multiteknik Latihan Mental Untuk Pelatih Bulutangkis. Bandung: Fakultas Pendidikan Olahraga Kesehatan Univarsitas Pendidikan Indonesia. Hidayat, Y. 2010. Permainan Bulutangkis. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia. Juliantine, I. Subroto, T. Yudiana, Y. 2011. Model-model Pembelajaran Pendidikan Jasmani. Bandung: Fakultas Pendidikan Olahraga Kesehatan Universitas Pendidikan Indonesia. Sanjaya. W. 2012. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana Prenada Media Grup. Slameto. 2010. Belajar Faktor-faktor yang mempengeruhinya. Jakarta: Rineka Cipta. Soekanto, S. 1990. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: Rajawali. 67 Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Soekanto, S. 2012. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Sudjana. 2005. Metoda Statistika. Bandung: Tarsito. Sugiono, 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta. Tianto. 2013. Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-progresif. Jakarta: Kencana Prenda Media Grup. Sumber Skripsi dan Tesis: Heryana. 2013. Perbedaan Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri Dengan Model Pembelajaran Konvensional Terhadap Hasil Belajar Keterampilan Bermain Sepak Bola di SMPN 1 Lembang. Skripsi. Fakultas Pendidikan Olahraga dan Jasmani, Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung. Sudrajat, U. 2010. Analisis Model Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan dalam Mendukung Prilaku Sosial Peserta Didik. Tesis. Sekolah Pascasarjana, Universitas Pendidikan Indonesia, Bandung. Sumber Internet Anggalih, D. 2010. Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Terhadap Prestasi Belajar Siswa [Online]. Tersedia di: http:sdia22.wordpress.com20101020kooperatif [diakses pada tanggal 24 Mei 2014]. Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Lampiran 2 Hasil Uji Validasi Isi Skala Menurut Para Ahli DimensiIndikator Itempernyataan Nilai Pendapat Ahli ∑s Validitas Ket. Ahli 1 Ahli 2 Ahli 3 1. Perilaku peran 1.1 pemberani 1. Saya akan mempertahankan hak yang saya miliki, jika direbut teman + 4 4 4 12 1 Valid 2. Saya membiarkan hak yang saya miliki jika direbut teman - 4 5 3 12 1 Valid 3. Saya percaya diri ketika disuruh maju ke dapan kelas oleh guru + 4 4 4 12 1 Valid 4. Saya malu ketika disuruh maju ke depan kelas oleh guru - 4 4 4 12 1 Valid 1.2 Berkuasa 1. Saya nyuruh teman untuk tenang ketika belajar + 4 3 4 11 0,92 Valid 2. Saya membiarkan teman untuk ribut ketika belajar - 5 3 4 12 1 Valid 3. Saya memimpin pemanasan ketika pembelajaran penjas + 4 4 4 12 1 Valid 4. saya malas memimpin pemanasan ketika pembelajaran penjas - 4 4 4 12 1 Valid 1.3 Inisiatif 1. Saya akan memberi pendapat ketika dalam pembelajaran kelompok + 4 4 4 12 1 Valid 73 Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 2. Saya enggan memberi pendapat ketika dalam pembelajaran kelompok - 4 4 4 12 1 Valid 3. Saya berani mengambil alih tugas ketua kelas apabila berhalangan hadir + 4 4 4 12 1 Valid 4. Saya malas mengambil alih tugas ketua kelas apabila berhalangan hadir - 4 4 4 12 1 Valid 1.4 Mandiri 1. Saya selalu mengerjakan tugas yang diberikan guru + 4 3 4 11 0,92 Valid 2. Saya mengerjakan tugas yang diberikan guru bersama teman - 4 4 3 11 0,92 Valid 3. Saya berusaha sendiri ketika medapatkan kesulitan + 5 4 3 12 1 Valid 4. Saya meminta bantuan teman ketika mendapatkan kesulitan - 4 4 4 12 1 Valid 2. perilaku dalam hubungan sosial 2.1 Menerima orang lain 1. Saya berusaha memimpin kelas dengan baik karena sudah dipercaya teman + 4 4 4 12 1 Valid 2. Saya malas memimpin kelas dengan baik walaupun sudah dipercaya teman - 4 4 3 11 0,92 Valid 3. Saya akan memaafkan kesalahan teman walapun teman tersebut enggan memintanya + 4 3 4 11 0,92 Valid 74 Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 4. Saya enggan memaafkan kesalahan teman walaupun teman tersebut memintanya - 4 4 4 12 1 Valid 2.2 Suka bergaul 1. Saya merasa senang jika terlibat dalam kegiatan sosial di sekolah atau di masyarakat + 4 4 4 12 1 Valid 2. Saya merasa malas jika terlibat dalam kegiatan sosial di sekolah atau di masyarakat - 4 4 4 12 1 Valid 3. Saya merasa senang jika bermain dengan teman- teman + 3 4 4 11 0,92 Valid 4. Saya lebih baik bermain sendiri daripada bermain bersama teman - 3 4 4 11 0,92 Valid 2.3 Sikap ramah 1. Saya selalu mengajak teman ketika melakukan permainan olahraga + 4 4 4 12 1 Valid 2. Saya lebih baik melakukan permainan olahraga sendiri daripada mengajak teman - 4 4 4 12 1 Valid 3. Saya selaluu terbuka dengan teman ketika menghadapi masalah + 4 3 3 10 0,83 Valid 4. Saya tertutup dengan teman ketika menghadapi masalah - 4 4 4 12 1 Valid 2.4 simpatik 1. Saya akan membantu teman yang mendapatkan kesulitan + 4 4 4 12 1 Valid 2. Saya membiarkan teman yang mendapat kesulitan - 4 4 3 11 0,92 Valid 75 Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Saya akan meminjamkan barang kepada teman yang membutuhkan + 4 4 4 12 1 Valid 4. Saya bersikap kurang peduli ketika ada teman yang membutuhkan sesuatu - 3 4 3 10 0,83 Valid 5. Saya akan memisahkan jika teman sedang berkelahi + 4 4 4 12 1 Valid 6. Saya membiarkan teman yang sedang berkelahi - 4 4 4 12 1 Valid 3. Perilaku ekspresif 3.1 Bekerjasama 1. Saya menjaga kekompakan kelompok untuk dapat hasil yang baik + 4 4 4 12 1 Valid 2. Saya benci menjaga kekompakan dengan kelompok untuk dapat hasil yang baik - 4 4 4 12 1 Valid 3. Saya bergabung dengan kelompok lain untuk mencapai hasil yang maksimal + 4 3 4 11 0,92 Valid 4. Saya memilih sendiri untuk mencapai hasil yang maksimal - 3 4 4 11 0,92 Valid 3.2 Agresif dan tidak agresif 1. Saya akan memaafkan walaupun dendam belum terbalaskan + 3 5 4 12 1 Valid 2. Saya memaafkan ketika dendam sudah terbalaskan - 3 5 4 12 1 Valid 3. Saya memilih bertengkar ketika ada masalah dengan teman + 4 4 4 12 1 Valid 76 Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 4. Saya diam ketika ada masalah dengan teman - 4 4 4 12 1 Valid 3.3 Sifat kalem 1. Saya tenang ketika disuruh berbicara di depan kelas oleh guru + 4 4 4 12 1 Valid 2. Saya gelisah ketika disuruh berbicara di depan kelas oleh guru - 3 4 4 11 0,92 Valid 3. Saya bersikap santai ketika mengerjakan tugas di depan kelas + 4 4 3 11 0,92 Valid 4. Saya gugup ketika mengerjakan tugas ke depan kelas - 4 4 4 12 1 Valid 3.4 Sikap menonjolkan diri 1. Saya bepenampilan seadanya untuk menarik perhatian teman - 4 3 4 11 0,92 Valid 2. Saya berpenampilan berlebihan agar menarik perhatian teman + 4 4 4 12 1 Valid keterangan : lo = angka penilaian validasi terendah 1 c = angka penialaian validasi tertinggi 5 n = jumlah para ahli 3 s = jumlah penilaian para ahli ∑s = S1+S2+S3 V= ∑s [nc-1] Deni Diki Hardiansyah, 2014 Pengaruh model pembelajaran kooperatif dan konvensional terhadap perilaku sosial siswa pada pembelajaran aktivitas permainan bulutangkis study eksperimen di smpn 12 bandung Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu LAMPIRAN 3 Skala Uji Validitas dan Realibilitas SKALAHUBUNGAN SOSIAL Kepada Siswa kelas 7 SMPN 2 Cikarang Selatan Di SMPN 2 Cikarang Selatan

A. INDETITAS SISWA

Dokumen yang terkait

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Teams Games Tournament Terhadap Prestasi Belajar Alquran Hadis Siswa (Quasi Eksperimen Di Mts Nur-Attaqwa Jakarta Utara)

1 51 179

Upaya meningkatkan aktivitas belajar siswa dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) kelas II dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe jigsaw di Mi Al-Amanah Joglo Kembangan

0 6 103

Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Time Token Arends Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran IPS Terpadu (Quasi Eksperimen di SMPN 87 Jakarta)

0 8 204

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM GAME TOURNAMENT (TGT) DALAM PERMAINAN HOKI TERHADAP PERILAKU SOSIAL : Studi Eksperimen di SMAN 1 Warungkondang Kab.Cianjur.

0 3 11

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN PEER TEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR DALAM PERMAINAN BULUTANGKIS : Studi Eksperimen Siswa Kelas XI SMA Negeri 4 Bandung.

1 9 35

PENGARUH MODEL KOOPERATIF PADA PEMBELAJARAN SENAM TERHADAP KEPEDULIAN SOSIAL: Studi Eksperimen Pada Siswa SMK Budi Bakti Utama Padalarang Kabupaten Bandung Barat.

1 2 41

PENGARUH MODIFIKASI PERMAINAN BOLAVOLI TERHADAP EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN BOLAVOLI :Studi Eksperimen Pada Siswa SMPN 2 Baleendah.

0 0 29

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DALAM AKTIVITAS HANDBALL LIKE GAMES TERHADAP PERILAKU SOSIAL.

0 1 81

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF (COOPERATIVE LEARNING) MELALUI METODA INVESTIGASI KELOMPOK TERHADAP KOMPETENSI SOSIAL DALAM PEMBELAJARAN IPS :Studi eksperimen pada pembelajaran IPS di kelas VII SMPN 2 Katapang Kabupaten Bandung.

0 0 46

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF (COOPERATIVE LEARNING) MELALUI METODA INVESTIGASI KELOMPOK TERHADAP KOMPETENSI SOSIAL DALAM PEMBELAJARAN IPS :Studi eksperimen pada pembelajaran IPS di kelas VII SMPN 2 Katapang Kabupaten Bandung.

0 0 49