Hasil Penelitian Deskripsi Subjek Penelitian

Universitas Sumatera Utara Saat ini mahasiswa Depertemen Ilmu Komunikasi ada sebanyak …. orang dengan jumlah dosen sebanyak ….orang yang terdiri dari asisten sebanyak ….orang, lektor ….orang, lektor kepala ….orang, dan profesor ….orang.

B. Deskripsi Subjek Penelitian

1. Hasil Penelitian

Berdasarkan dokumen yang diperoleh bagian administrasi Departemen Ilmiah Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Politik, Universitas Sumatera Utara, diperoleh jumlah skripsi mahasiswa yang menulis skripsi pada tahun 2010 sampai dengan tahun 2013 sebanyak 574 dengan rincian sebagai mana tabel 4.1. berikut. Tabel 4.1. Penyebaran skripsi mahasiswa yang diamati selama 4 tahun dari tahun 2010 sampai dengan 2014 Tahun Jumlah Skripsi yang diamati 2010 41 2011 151 2012 213 1013 164 Total 574 Untuk lebih jelasnya, penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan tahun penulisannya dapat dilihat pada gambar 4.1 berikut ini. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.1. Pie-chart dari penyebaran skripsi yang diamati berdasarkan tahun penulisannya Jika skripsi mahasiswa dikelompokkan atas ruang lingkup Ilmu Komunikasi untuk kategori metode komunikasi, diperoleh hasil sebagaimana tabel 4.2.berikut. Tabel 4.2. Penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan ruang lingkup Ilmu Komunikasi untuk kategori metode komunikasi Metode total 2010 2011 2012 2013 n n N n n Jurnalistik 124 21.60 8 19.51 40 26.49 41 19.25 35 21.34 Periklanan 79 13.76 6 14.63 20 13.25 36 16.90 15 9.15 Hub.Masy. 85 14.81 5 12.20 25 16.56 29 13.62 24 14.63 Lainnya 286 49.83 22 53.66 66 43.71 107 50.23 90 54.88 Total 574 100 41 100 151 100 213 100 164 100 Berdasarkan tabel 4.2. di atas terlihat bahwa dalam empat tahun terakhir ini, mayoritas mahasiswa meneliti bukan metode jurnalistik, periklanan, maupun Universitas Sumatera Utara hubungan masyarakat bahkan lebih 50 mahasiswa meneliti di luar ketiganya kecuali untuk tahun 2011. Di Antara ketiga metode ini, jurnalistik masih yang terbanyak dipilih, sedangkan untuk hubungan masyarakat dan periklanan ada pergeseran kecenderungan setiap tahunnya, dimana untuk tahun 2010 dan 2012, skripsi mengenai periklanan lebih banyak daripada periklanan, sedang tahun 2011 dan 2013 sebaliknya skripsi mengenai humas lebih banyak daripada periklanan. Pie-chart yang ditunjukkan pada gambar 4.2 berikut akan terlihat lebih jelas mengenai penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan lingkup Ilmu yang diteliti dengan indikator metode komunikasi. Gambar 4.2. Pie-chart penyebaran skripsi berdasarkan metode komunikasi Total Universitas Sumatera Utara Jika skripsi mahasiswa dikelompokkan berdasarkan kategori bentuk komunikasi, maka diperoleh hasil sebagaimana tabel 4.3.berikut. Tabel 4.3. Penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan ruang lingkup Ilmu Komunikasi untuk kategori bentuk komunikasi Bentuk total 2010 2011 2012 2013 N N n n n KK 129 22.47 9 21.95 25 16.56 54 25.35 38 23.17 KMa 215 37.46 17 41.46 73 48.34 72 33.80 52 31.71 KPr 100 17.42 8 19.51 25 16.56 35 16.43 42 25.61 KMe 130 22.65 7 17.07 28 18.54 52 24.41 32 19.51 Total 574 100 41 100 151 100 213 100 164 100 Keterangan: KK= Komunikasi Kelompok, KMa = Komunikasi Massa, KPr = Komunikasi Pribadi, KMe = Komunikasi Medio Dari data di atas, terlihat bahwa secara umum bentuk komunikasi yang paling banyak dipilih oleh mahasiswa untuk skripsinya adalah komunikasi massa, yaitu sekitar 37, diikuti oleh komunikasi kelompok dan komunikasi medio sekitar 22 dan komunikasi pribadi sekitar 17. Namun jika dibandingkan trennya dari tahun ke tahun, cenderung yang memilih komunikasi massa semakin sedikit, sementara komunikasi medio berfluktuasi, namun pada tahun 2013, komunikasi medio melonjak tajam. Untuk komunikasi pribadi dan komunikasi kelompok, jumlahnya berfluktuasi setiap tahun. Universitas Sumatera Utara Untuk tabel 4.3 di atas, diperoleh pie-chart yang menggambarkan penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan metode komunikasi secara lebih jelas sebagaimana gambar 4.3 berikut ini. Gambar 4.3. Pie-chart skirpsi mahasiswa berdasarkan bentuk komunikasi Selanjutnya untuk pengelompokan berdasarkan kategori bidang komunikasi, maka diperoleh hasil sebagaimana tabel 4.4.berikut. Tabel 4.4. Penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan ruang lingkup Ilmu Komunikasi untuk kategori bidang komunikasi Bidang total 2010 2011 2012 2013 N N N n n KS 301 52.44 22 53.66 78 51.66 106 49.77 95 57.93 KPr 138 24.04 11 26.83 35 23.18 58 27.23 30 18.29 KPe 51 8.89 3 7.32 17 11.26 18 8.45 12 7.32 Universitas Sumatera Utara KPo 31 5.40 1 2.44 9 5.96 14 6.57 7 4.27 KT 1 0.17 1 0.61 KM 12 2.09 3 1.41 9 5.49 KA 38 6.62 4 9.76 11 7.28 13 6.10 10 6.10 KI 2 0.35 1 0.66 1 0.47 Total 574 100 41 100 151 100 213 100 164 100 Keterangan: KS= Komunikasi Sosial, KPr = Komunikasi Perusahaan, KPe = Komunikasi Pembangunan, KPo = Komunikasi Politik, KT = Komunikasi Tradisional, KM = Komunikasi Manajemen, KA = Komunikasi Antar Budaya, KI = Komunikasi Internasional Dari data pada tabel 4.4. di atas, terlihat bahwa secara keseluruhan mahasiswa lebih banyak meneliti komunikasi sosial untuk skripsinya, yaitu lebih dari 52, pilihan kedua adalah komunikasi perusahaan sebanyak 24, seterusnya yang lumayan banyak dipilih adalah komunikasi pembangunan, komunikasi antar budaya, dan komunikasi politik, sementara selebihnya hanya dipilih oleh sedikit mahasiswa. Untuk trend pilihan setiap tahunnya, cenderung tidak jauh berbeda yaitu tetap paling dipilih berturut-turut adalah komunikasi sosial, komunikasi perusahaan dan komunikasi antar budaya, hanya saja dengan persentase yang berubah-ubah. Ada kecenderungan menurun setiap tahunnya untuk komunikasi perusahaan sedang untuk komunikasi manajemen ada kemeningkatan, semenatar untuk lainnya berfluktuasi. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan tabel 4.4 di atas, bila dibuat pie-chartnya maka akan diperoleh seperti gambar 4.4 berikut ini yang menunjukkan penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan bentuk komunkasi secara lebih jelas. Gambar 4.4. Pie-chart penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan bidang komunikasi Selanjutnya jika skripsi mahasiswa dikelompokkan berdasarkan jenis penelitian yang digunakan, untuk kategori tujuan penelitian, diperoleh hasil sebagaimana tabel 4.5.berikut. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.5. Penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan jenis penelitian, untuk kategori tujuan penelitian Tujuan Penelt total 2010 2011 2012 2013 n N N n n Eksploratori Deskriptif 339 59.06 15 36.59 81 53.64 136 63.85 106 64.63 Komparatif 8 1.39 0 3 1.99 3 1.41 2 1.22 Kausalitas 227 39.55 26 63.41 67 44.37 74 34.74 56 34.15 Total 574 100 41 100 151 100 213 100 164 100 Berdasarkan data pada tabel 4.5 di atas, mayoritas mahasiswa Departemen Imu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Politik USU, skripsinya berupa penelitian deskriptif yaitu sebanyak 59, hampir 40 merupakan penelitian kausalitas sedangkan untuk penelitian komparatif hanya sebanyak 8 mahasiswa atau 1.39 dan tidak ada skripsi yang merupakan penelitian eksplanatori. Komposisi perbandingan ini tidak jauh berbeda dalam empat tahun skripsi yang diamati, kecuali untuk tahun 2010 yang lebih banyak mahasiswa yang melakukan penelitian kausalitas. Penyebaran skripsi berdasarkan jenis penelitian yang dilakukan terlihat lebih jelas melalui pie-chart pada gambar 4.5 berikut. Universitas Sumatera Utara Gambar 4.5. Pie-chart skripsi mahasiswa berdasarkan jenis penilitian dengan indikator tujuan penelitan Seterusnya berdasarkan strategi penelitian yang dilakukan, penyebaran skripsi mahasiswa dapat dilihat pada tabel 4.6 berikut. Tabel 4.6. Penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkanstrategi penelitian yang digunakan Strat. Penel Total 2010 2011 2012 2013 n N n n n S 341 59.41 28 68.29 102 67.55 111 52.11 95 57.93 SK 116 20.21 9 21.95 21 13.91 42 19.72 44 26.83 Do 25 4.36 1 2.44 3 1.99 15 7.04 6 3.66 Lain 92 16.03 3 7.32 25 16.56 45 21.13 19 11.59 Total 574 100 41 100 151 100 213 100 164 100 Universitas Sumatera Utara Dari data pada tabel 4.6 di atas, terlihat bahwa skripsi mahasiswa lebih banyak yang ditulis berdasarkan survey yaitu sekitar 59, urutan kedua adalah studi kasus sebanyak 20 dan yang melakukan penelitian melalui studi dokumentatif adlah sebanyak 4 persen, serta sekitar 16 melakukan penelitian di luar survei, studi kasus, dan dokumentatif, yaitu melalui penelitian analisis frame, isi, dan lain-lain, Jika dilihat lebih detail setiap tahunnya, penelitian survey berkurang kecuali naik kembali untuk tahun 2013, sedang penelitian studi kasus cenderung naik jumnlahnya sedang yang lainnya berfluktuasi. Jika data pada tabel 4.6 di atas dibuat dalam bentuk pie chart, maka hasilnya adalah seperti gambar 4.6 berikut. Gambar 4.6. Pie-chart penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan strategi penelitian Universitas Sumatera Utara Untuk kategori jenis data yang digunakan, cenderung lebih banyak yang menggunakan data kualitatif sebagaimana terlihat pada tabel 4.7.berikut. Tabel 4.7. Penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan jenis data penelitian Jenis Data total 2010 2011 2012 2013 n n n n n Kuantitatif 153 26.66 16 39.02 46 30.46 40 18.78 48 29.27 Kualitatif 421 73.34 25 60.98 105 69.54 173 81.22 116 70.73 Total 574 100 41 100 151 100 213 100 164 100 Hal yang sama terlihat untuk masing-masing tahun penulisan skripsi, yaitu selalu lebih banyak yang menggunakan data kualitatif, namun komposisinya bervariasi, awalnya menaik jumlah yang menggunakan data kuantitatif, namun dua tahun belakangan kembali meningkat penggunaan data kuantitatif. Untuk lebih jelas, penyebaran skripsi berdasarkan jenis data yang digunakan dapat dilihat melalui pie-chart pada gambar 4.7 berikut. Gambar 4.7. Pie-chart penyebaran skripsi mahasiswa berdasarkan jenis data yang digunakan Universitas Sumatera Utara

2. Pembahasan

Dokumen yang terkait

Instagram Dan Presentasi Diri Mahasiswa (Studi Korelasional Penggunaan Instagram Terhadap Presentasi Diri Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Departemen Ilmu Komunikasi Universitas Sumatera Utara)

12 111 94

Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa (Studi Deskriptif tentang Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

6 70 134

Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa (Studi Deskriptif tentang Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 10 134

Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa (Studi Deskriptif tentang Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 1 13

Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa (Studi Deskriptif tentang Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 1 2

Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa (Studi Deskriptif tentang Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 0 6

Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa (Studi Deskriptif tentang Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 1 27

Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa (Studi Deskriptif tentang Citra Departemen Ilmu Komunikasi dan Ekspektasi Mahasiswa Ilmu Komunikasi FISIP USU)

0 1 4

BAB I PENDAHULUAN - Studi dokumentasi tentang kecenderungan penelitian mahasiswa departemen ilmu komunikasi fakultas ilmu social dan ilmu politik Universitas Sumatra Utara 2010 - 2013

0 0 8

BAB II LANDASAN TEORITIS - Studi dokumentasi tentang kecenderungan penelitian mahasiswa departemen ilmu komunikasi fakultas ilmu social dan ilmu politik Universitas Sumatra Utara 2010 - 2013

0 0 35