Pengolahan dan Analisis Data 1. Pengolahan Data

persetujuan dari responden. Setelah responden bersedia maka diminta untuk menandatangani lembar persetujuan Informed Consent. Peneliti mengingatkan responden untuk mengisi kuesioner sesuai yang dialami dengan jujur dan mengingatkan untuk mengisi semua pertanyaan dan pernyataan yang ada dilembar kuesioner. Setelah data terkumpul, selanjutnya peneliti akan melakukan analisa lebih lanjut.

4.9 Pengolahan dan Analisis Data 1. Pengolahan Data

Setelah semua data terkumpul dilakukan Pengolahan data dilakukan dengan langkah sebagai berikut : a. Editing adalah memeriksa kembali kebenaran data yang diperoleh pada saat pengumpulan data atau setelah data terkumpul. Peneliti melihat apakah angket diisi sesuai prosedur pengisian dan memeriksa apakah pertanyaan dijawab dengan benar. Peneliti mulai mengelompokan data seperti kelompok kasus dan kelompok kontrol. b. Coding merupakan kegiatan merubah data berbentuk huruf dirubah kedalam angka. Dimana jawaban “ya” dapat diberi nilai 1 dan jawaban “tidak” dapat diberi nilai 0. c. Processing adalah Setelah data di coding maka data dari kuesioner dimasukkan kedalam program computer yaitu SPSS. Data diubah kedalam master table yaitu diolah menjadi data kategori, setelah data siap dikelompokan data diolah dengan bantuan program SPSS yaitu untuk melihat apakah hasil pengolahan menunjukan pengaruh yang signifikan atau tidak. Universitas Sumatera Utara

2. Analisa Data

1. Statistik univariat

Analia data dilakukan untuk mengetahui distribusi frekuensi dan persentase tiap variable yang diteliti. Analisa univariat dilakukan untuk mengetahui distribusi frekuensi variabel independen yaitu pemberian MP- ASI dan dependen yaitu konstipasi.

2. Analisa Bivariat

Analisa bivariat merupakan analisa hasil dari variabel-variabel bebas yang diduga mempunyai hubungan dengan variabel terikat. Analisa yang digunakan adalah hasil tabulasi silang. Untuk menguji hipotesa dilakukan uji statistik dengan menggunakan uji data kategori Chi-Square Test X 2 pada tingkat kemaknaannya adalah 95 p ≤ 0,05. Sehingga dapat diketahui ada tidaknya perbedaan yang bermakna secara statistik, dengan menggunakan program khusus. Melalui perhitungan Chi-Square selanjutnya ditarik suatu kesimpulan, bila nilai p lebih kecil dari nilai alpa 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima, yang menunjukkan ada hubungan bermakna antara variabel terikat dengan variabel bebas. Universitas Sumatera Utara DAFTAR PUSTAKA Ali, Semmadya. 2009. Penanaganan Konstipasi Pada Bayi dan Balita. Yogyakarta: SALEMBA JAYA. Anik, Maryunani. 2010. Ilmu Kesehatan Anak Dalam Kebidanan. Jakarta: CV. TRANS INFO MEDIA. Dalai, Lama. 2010. Pedoman Merawat Bayi baru Lahir. Yogyakarta: CV GRAVIKA JAYA. Eko, Budiarto. 2003. Pengantar Metode Penelitian. Jakarta: EGC GRAHA ILMU. Handoko, Riwidikdo. 2008. Statistik Kesehatan. Jogjakarta: MITRA CENDIKIA. Helen, Samik. 2008. Rujukan Cepat Pediatri Dan Kesehatan Anak. Jakarta: CV EGC MEDICAL PUBLISHER. Maryani, Nanny. 2010. Kebutuhan Dasar Bayi Dan Balita Di Tahun Pertama. Bandung: ALFABETA. Nursalam. 2003. Metodelogi Penelitian. Yogyakarta: ERLANGGA JAYA. Nursalam. 2003. Metodelogi Penelitian. Yogyakarta: MITRA CENDIKIA. Robbins, Brough. 2008. Konstipasi Pada Bayi Dan Balita. Jakarta: SALEMBA EMPAT. Setyowati. 1999. .Asupan Gizi Seimbang Neonatus Dan Bayi. Edisi 10. Jakarta: EGC LANGGA Thomas, Timmereck. 2005. Epidemologi. Edisi dua. Jakarta: EGC KEDOKTERAN INDONESIA. Vivian, ANI. 2010 . Asuhan Neonatus Bayi Dan Balita.Jakarta: PENERBIT SALEMBA JAYA. Vivian, Ani. 2011. .Asuhan Neonatus Bayi dan Anak Balita, Edisi dua. Jakarta: PENERBIT SALEMBA JAYA. Widjingsih. 2008. Apabila Bayi Konstipasi. Edisi Revisi VI. Jakarta: PT RINEKA. Alimut Hidayat. 2010.Metode Penelitian Kebidanan Dan Teknik Analisa Data. Jakarta: Salemba Medika. Universitas Sumatera Utara Lembar Persetujuan Menjadi Responden Saya yang bernama Fazilla 135102062 adalah mahasisiwi Program Studi DIV Bidan Pendidik Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara. Saat ini saya sedang melakukan penelitian tentang “ Pengaruh Pemberian MP-ASI Terhadap Terjadinya Konstipasi Pada Bayi Di wilayah Kerja Puskesmas Padang Bulan Medan ”. Penelitian ini merupakan salah satu kegiatan dalam menyelesaikan tugas akhir di Program Studi DIV Bidan Pendidik Fakultas Keperwatan Universitas Sumatera Utara. Untuk keperluan tersebut saya mohon kesediaan ibu untuk menjadi responden dalam penelitian ini. Jika ibu bersedia, silahkan menandatangani lembar persetujuan ini sebagai bukti kesediaan ibu. Partisipasi ibu dalam penelitian ini bersifat sukarela, sehingga bebas untuk mengundurkan diri setiaap saat tanpa sanksi apapun. Identitas pribadi ibu dan semua informasi yang diberikan akan dirahasiakan dan hanya digunakan untuk keperluan penelitian ini. Terimakasih atas partisipasi ibu dalam penelitian ini Medan, Maret 2014 Peneliti Responden Fazilla Universitas Sumatera Utara KUESIONER Keusioner ini dibagikan kepada setiap responden baik kelompok kasus maupun kelompok kontrol, guna kuesioner ini untuk menganalisa pengaruh pemberian MP-ASI terhadap terjadinya knstipasi pada bayi. No.Responden : Umur : Pendidikan : Pekerjaan : LEMBAR OBSERVASI PEMBERIAN MP-ASI PADA BAYI No . Tindakan Ya Tidak 1. Selain ASI, apakah ibu memberikan makanan tambahan lain pada bayi? 2. Jika iya, makanan apa yang ibu berikan? a. Susu formula? b. Madu? c. Air gulathe manis? d. Bubur susu? e. Bubur tim? f. Bubur nasi? Universitas Sumatera Utara

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN