Jenis Penelitian Populasi Sasaran

31 laki dan perempuan. CEO gender adalah sifat atau karakter yang melekat pada diri seorang CEO, baik pada CEO perempuan ataupun CEO laki-laki.

2. Kinerja Keuangan Perusahaan

Kinerja keuangan perusahaan adalah ukuran yang dapat digunakan untuk menggambarkan keadaan perusahaan dan hasil dari tindakan direktur dalam menghasilkan laba dalam upaya pencapaian tujuan.

3. Efisiensi Investasi

Efisiensi investasi terjadi ketika modal yang dikeluarkan sesuai dengan pengembalian output yang didapatkan.

E. Teknik Analisis Data

Dalam penelitian ini, perlu dilakukan langkah-langkah pengolahan data. Berikut ini adalah langkah-langkah pengolahan data: 1. Mengumpulkan Data Data yang digunakan pada penelitian ini adalah laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia BEI periode 2011-2015. Mengumpulkan data untuk CEO gender dengan melihat data susunan dewan komisaris dan direksi pada laporan keuangan tahunan. Data mengenai kinerja keuangan dilihat dari Return on Asset ROA yang dihitung dari laba bersih yang didapatkan dari laporan laba rugi dibagi dengan total aset yang didapat dari laporan posisi keuangan. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 32 Data Debt to Asset ratio DAR digunakan untuk perhitungan efisiensi investasi. Debt to asset ratio terdiri dari total utang pada laporan posisi keuangan dibagi total aset yang terdapat pada laporan posisi keuangan. 2. Menghitung Variabel Kinerja Keuangan Menghitung data Return on Asset ROA yang akan digunakan untuk menilai kinerja keuangan. 3. Menghitung Variabel Efisiensi Investasi Menghitung data Debt to Asset Ratio DAR yang akan digunakan untuk menilai efisiensi investasi. 4. Melakukan Analisis Deskriptif analisis deskriptif adalah metode yang menggambarkan sifat-sifat data. analisis deskriptif merupakan hasil dari pengumpulan dan peringkasan data, serta penyajian hasil ringkasan yang dilakukan. Hasil ringkasan disusun secara baik dalam bentuk tabel, grafik-grafik maupun diagram- diagram sehingga dapat mempermudah para pengguna data untuk memperoleh informasi yang diinginkan. 5. Mengklasifikasikan Data Variabel a. Mengklasifikasikan data keberagaman gender CEO Setelah keberagaman gender diklasifikasikan menjadi dua kategori: 1 = jika perempuan yang menjabat sebagai direktur utama atau CEO pada perusahaan