Nilai Nilai Nilai Nilai

82

a. Nilai

 = - 11.721 Dengan asumsi bahwa variabel X 1 , X 2, X 3, X 4 adalah nol atau konstan maka Nilai Y atau Pengungkapan Biaya Sosial adalah sebesar - 11.721 b. Nilai  1 = 0.001 Koefisien regresi untuk variabel Kepemilikan Manajerial X 1 diperoleh nilai 0.001 mempunyai koefisien regresi positif, hal ini menunjukkan terjadinya perubahan yang searah dengan variabel terikat. Jadi semakin besar Kepemilikan Manajerial X 1 akan menaikkan nilai Pengungkapan Biaya Sosial Y dengan asumsi bahwa variabel yang lainnya adalah konstan.

c. Nilai

 2 = – 5.544 Koefisien regresi untuk variabel Leverage X 2 diperoleh nilai –5.544 mempunyai koefisien regresi negatif, hal ini menunjukkan terjadinya perubahan yang berlawanan arah dengan variabel terikat. Jadi semakin besar Leverage X 2 akan menurunkan nilai Pengungkapan Biaya Sosial Y dengan asumsi bahwa variabel yang lainnya adalah konstan

d. Nilai

 3 = 1.243 Koefisien regresi untuk variabel Ukuran Perusahaan X 3 diperoleh nilai 1.243 mempunyai koefisien regresi positif, hal ini menunjukkan terjadinya perubahan yang searah dengan variabel terikat. Jadi semakin besar Ukuran Perusahaan X 3 akan 83 menaikkan nilai Pengungkapan Biaya Sosial Y dengan asumsi bahwa variabel yang lainnya adalah konstan.

e. Nilai

 4 = 1.074 Koefisien regresi untuk variabel Profitabilitas X 4 diperoleh nilai 1.074 mempunyai koefisien regresi positif, hal ini menunjukkan terjadinya perubahan yang searah dengan variabel terikat. Jadi semakin besar Profitabilitas X 4 akan menaikkan nilai Pengungkapan Biaya Sosial Y dengan asumsi bahwa variabel yang lainnya adalah konstan.

4.2.9. Teknik Analisis

4.2.9.1.Hasil Uji F Tabel 4.11: Hasil Uji F ANOVA b Model F Sig. Regression 2.378 .098 a Residual 1 Total Sumber: lampiran 4 Terlihat dari angka F 2.378 dengan Sig. 0,098 0,05: Tidak signifikan positif , model regresi tidak cocok dan tidak mampu menjelaskan perubahan variabel Pengungkapan Biaya Sosial Y. Dimana nilai koefisien diterminasi R Adjusted sebesar 22,5 karena variabel independen lebih dari tiga, hal ini menunjukkan adanya besarnya 84 hubungan variabel Kepemilikan Manajerial X 1 , Leverage X 2 , Ukuran Perusahaan X 3 dan Profitabilitas X 4 terhadap pengungkapan sosial Y, sedang sisanya 77,5 dijelaskan oleh variabel yang tidak termasuk dalam model penelitian ini, Seperti yang terlihat pada tabel dibawah ini: Tabel 4.12: Hasil R 2 Model R R Square Adjusted R Square 1 .623 a .388 .225 Sumber: lampiran 4 4.2.9.2.Hasil Uji t Tabel 4.13: Hasil Uji t Sumber: lampiran 4 1. Kepemilikan Manajerial tidak berpengaruh terhadap Pengungkapan Biaya Sosial, dikarenakan nilai Sig. 0,994 0,05: tidak signifikan [positif]. 2. Leverage tidak berpengaruh terhadap Pengungkapan Biaya Sosial, hipotesis tidak teruji kebenarannya, dikarenakan nilai Sig. 0,556 0,05: tidak signifikan [negatif]. 3. Ukuran Perusahaan tidak berpengaruh terhadap Pengungkapan Biaya Sosial, dikarenakan nilai Sig. 0,133 0,05: tidak signifikan [positif]. 4. Profitability tidak berpengaruh terhadap Pengungkapan Biaya Sosial, dikarenakan nilai Sig. 0,652 0,05: tidak signifikan [positif]. 85

4.3. Analisis Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Ukuran Perusahaan, Basis Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, dan Likuiditas Terhadap Tingkat Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial pada Perusahaan Go Public di Bursa Efek Indonesia

1 35 110

Faktor-faktor yang mempengaruhi pengungkapan intellectual capital pada perusahaan property dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2010 - 2014

0 14 135

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, LEVERAGE, LIKUIDITAS, TIPE KEPEMILIKAN PERUSAHAAN DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN LAPORAN TAHUNAN BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 26

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP TINGKAT PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN.

0 0 43

PENGARUH TINGKAT LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN TAMBANG DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 1 88

PENGARUH TINGKAT LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN SOSIAL DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN TAMBANG DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 0 86

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, TINGKAT LEVERAGE, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP MANAJEMEN LABA DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN INDEKS LQ-45 DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 17

KATA PENGANTAR - PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJEMEN, TINGKAT LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN SOSIAL DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN TAMBANG DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 20

PENGARUH TINGKAT LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN SOSIAL DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN TAMBANG DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 17

PENGARUH TINGKAT LEVERAGE, UKURAN PERUSAHAAN DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL DALAM LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN TAMBANG DI BURSA EFEK INDONESIA

0 0 25