Perencanaan Penulisan butir soal

49 Langkah-langkah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut.

1. Perencanaan

Instrumen penelitian yang dipergunakan dalam penelitian ini yaitu angket tipe kepemimpinan kepala sekolah dan angket kepuasan kerja guru. Model angket yang digunakan yaitu ratting scale dengan alternatif penilaian. Untuk menghilangkan kecenderuangan memilih tengah ragu-ragu mengandung kelemahan, maka dalam penelitian ini yang tengah dihilangkan sehingga menjadi empat alternatif penilaian.

2. Penulisan butir soal

Agar data yang diperoleh berwujud data kuantitatif maka setiap skala diberikan skor. Berdasarkan teori yang ada, kisi-kisi angket sebagai pedoman dalam menyusun daftar pertanyaan sebagai berikut. Tabel 3. Kisi-Kisi Instrumen Tipe Kepemimpinan Kepala Sekolah No Sub Variabel Indikator Nomor Butir ∑ 1 2 Tipe Kepemimpi nan Otoriter x 1 1 Pengambilan keputusan 2 Pembagian tugas kepada bawahan 3 Inisiatif bawahan 4 Pemberian sanksihukuman 5 Pemberian penghargaan terhadap prestasi 6 Menjalin komunikasi 7 Monitoring pelaksanaan tugas 8 Rapat kerja 9 Perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran 10 Evaluasi kegiatan pembelajaran 1 2 22 25 13 10 7 8 20 29 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Tipe Kepemimpina n BebasLaissez 1 Pengambilan keputusan 2 Pembagian tugas kepada bawahan 3 Inisiatif bawahan 4 16 5 1 1 1 50 3 -Faire x 2 4 Pemberian sanksihukuman 5 Pemberian penghargaan terhadap prestasi 6 Menjalin komunikasi 7 Monitoring pelaksanaan tugas 8 Rapat kerja 9 Perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran 10 Evaluasi kegiatan pembelajaran 21 15 16 28 30 9 27 19 1 1 1 1 1 1 1 1 Tipe Kepemimpinan Demokrasi x 3 11 Pengambilan keputusan 12 Pembagian tugas kepada bawahan 13 Inisiatif bawahan 14 Pemberian sanksihukuman 15 Pemberian penghargaan terhadap prestasi 16 Menjalin komunikasi 17 Monitoring pelaksanaan tugas 18 Rapat kerja 19 Perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran 20 Evaluasi kegiatan pembelajaran 3 6 11 12 14 17 18 23 24 26 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 Jumlah Butir Tes 30 Tabel 4. Kisi-Kisi Instrumen Kepuasan Kerja Guru No Indikator Nomor Butir ∑ Positif Negatif 1 Kondisi organisasi sekolah 1,2,4 3,5 5 2 Kondisi pekerjaan 6,7,9,10 8 5 3 Pembayaran upahgaji 11,12.,13,14 15 5 4 Supervisi Kepala Sekolah 17,18,20 16,19 5 5 Hubungan dengan guru dan karyawan lain 21,22,24,25 23 5 6 Promosi jabatan 26,27,28 29,30 5 Jumlah 30 51

3. Penyuntingan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kepuasan Kerja Guru Di Smk Yadika 5

1 8 150

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KEDISIPLINAN GURU SEKOLAH DASAR KECAMATAN TLOGOWUNGU KABUPATEN PATI

1 18 301

PERILAKU KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM PENINGKATAN PARTISIPASI KERJA GURU DI SEKOLAH Perilaku Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Partisipasi Kerja Guru Di Sekolah Dasar Negeri Watukarung Kecamatan Pringkuku Kabupaten Pacitan.

13 47 17

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN TRANSFORMATIONAL KEPALA SEKOLAH, BUDAYA SEKOLAH DAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU SEKOLAH DASAR NEGERI KECAMATAN KABANJAHE.

0 5 45

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DAN SELF MONITORING TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU DAN KINERJA GURU KELAS SEKOLAH DASAR NEGERI KECAMATAN TANJUNG MORAWA.

0 3 16

PENGARUH KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL KEPALA SEKOLAH DASAR DAN BUDAYA MUTU TERHADAP MOTIVASI KERJA GURU DI SEKOLAH DASAR KECAMATAN BANJARSARI.

0 0 9

PENGARUH KEPEMIMPINAN VISIONER KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM KERJA SEKOLAH TERHADAP MUTU SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN CILEUNYI KABUPATEN BANDUNG.

1 10 56

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN PROFESIONALISME GURU TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN PAGUYANGAN KABUPATEN BREBES.

0 0 86

PENGARUH SUPERVISI PENGAWAS DAN HUBUNGAN KERJA GURU TERHADAP KEPUASAN KERJA GURU SEKOLAH DASAR (SD) DI KECAMATAN TEPUS KABUPATEN GUNUNGKIDUL.

2 6 227

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA GURU TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH DASAR NEGERI GUGUS WIRATNO KECAMATAN CILACAP TENGAH

0 2 86