Analisis Data Kesimpulan dan Saran Pengumpulan Data

V1pertanyaan 1 = V2 x I = 1 x 0.5 V1pertanyaan1 = 0.5 V1pertanyaan n dihitung dengan cara yang sama V1= V1pertanyaan 1 + V2pertanyaan 2 + …+ Vnpertanyaan ke-n Misalkan V1 = 1.25 Maka dapat dihitung M: M = V1 x E = 1.25 x 0.75 = 0.9375 Maka diperoleh nilai M untuk responden 1 adalah 0.9375. Untuk mengetahui tingkat motivasi kerja responden, maka dibagi terhadap 3 kelas yakni kelas motivasi rendah, sedang, dan tinggi. Caranya adalah menghitung range max- min, kemudian range tersebut dibagi dengan jumlah kelas untuk mendapatkan panjang kelas interval. Dengan panjang kelas interval tersebut dapat diketahui kelas motivasi rendah, sedang maupun tinggi. Secara skematis langkah-langkah pengolahan data dapat dilihat pada gambar 4.1.

4.8. Analisis Data

Setelah kuesioner diolah, maka dilakukan analisis data sehingga dapat diketahui tingkat motivasi kerja karyawan dan diketahui hal-hal apa saja yang dapat meningkatkan motivasi kerja karyawan PT. Cahaya Kawi Ultra Polyintraco.

4.9. Kesimpulan dan Saran

Bagian akhir dari penelitian ini adalah menarik kesimpulan hasil analisa data. Pada bagian ini dilengkapi pula dengan saran-saran yang berkaitan dengan penelitian. Mulai Pembuatan dan PenyebaranKuesioner Terbuka Mengolah Jawaban Kuesioner Pembuatan dan PenyebaranKuesioner Lanjutan Mengolah Jawaban Kuesioner Uji Validitas dan Reliabilitas Valid dan Reliabel Pengukuran Motivasi Kerja dengan Expectancy Theory Penentuan Faktor-faktor Motivasi Kerja Perbaiki Tidak Ya Analisis dan Evaluasi Kesimpulan dan Saran Selesai Gambar 4.1. Flow Chart Pengolahan Data

BAB V PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA

5.1. Pengumpulan Data

Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner terbuka kepada 26 responden dan data responden dapat dilihat pada lampiran 9. Penyebaran kuesioner ini bertujuan untuk mengetahui atribut-atribut yang merupakan faktor motivasi kerja dimana ini akan dijadikan isi dari kuesioner selanjutnya. Adapun bentuk kuesioner terbuka dapat dilihat pada Lampiran 1dan selanjutnya merekap jawaban kuesioner kedalam tabel agar mudah membaca data. Tabel hasil pengumpulan data kuesioner dapat dilihat pada Lampiran 4 dan dari rekapitulasi kuesioner akan diperingkatkan berdasarkan jawaban rersponden dari total nilai tertinggi hingga terendah. Kemudian diambil 10 peringkat tertinggi sebagai atribut- atribut yang dimasukkan kedalam kuesioner tertutup. Adapun hasil jawaban kuesioner terbuka dapat dilihat pada Tabel 5.1. berikut: Tabel 5.1. Hasil Jawaban Kuesioner Terbuka No Atribut 1 Gaji meningkat 2 Bonus yang sesuai 3 Tunjangan Hari Raya THR 4 Adanya Asuransi Kesehatan AsKes 5 Adanya pesangon yang disediakan perusahaan 6 Pujian dari atasan untuk karyawan yang berprestasi 7 Pemberian pelatihan Kerja 8 Adanya pengakuan dan penghargaan dari atasan atas prestasi karyawan 9 Peluang kenaikan pangkat semakin besar 10 Adanya program rekreasiliburan dari perusahaan

5.2. Pengolahan Data