Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

Rosi Yugiarti, 2014 Penerapan strategi pembelajaran card sort dan metode eksperimen untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran ipa materi pesawat sederhanapenelitian tindakan kelas pada siswa kelas v sdn binaharapan 3 kota bandung tahun pelajaran 2013-2014 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Penggunaan strategi pembelajaran Card Sort diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA materi Pesawat Sederhana, karena pada umumnya strategi Card Sort digunakan untuk melibatkan siswa dalam pembelajaran agar hasil belajar siswa dapat meningkat. Dalam proses belajar mengajar, aktivitas pembelajaran tidak hanya didominasi oleh guru, tetapi siswa akan terlibat secara fisik, emosional dan intelektual yang pada akhirnya diharapkan materi Pesawat Sederhana yang diajarkan oleh guru dapat dipahami dan siswa dapat mengingatnya dalam jangka panjang. Berdasarkan latar belakang di atas, dalam penelitian ini peneliti mengambil judul “Penerapan Strategi Pembelajaran Card Sort dan Metode Eksperimen untuk Meningkatkan Hasil belajar Siswa pada Pembelajaran IPA Materi Pesawat Sederhana ”. Melalui penerapan strategi pembelajaran Card Sort diharapkan dapat meningkatkan hasil belajar siswa.

B. Rumusan Masalah

Merujuk pada latar belakang masalah yang telah dikemukakan, penulis merumuskan masalah “Apakah Penerapan Strategi Pembelajaran Card Sort melaui Metode Eksperimen dapat Meningkatkan Hasil belajar Siswa SD Pada Mata Pelajaran IPA Materi Pesawat Sederhana ?” Rumusan masalah tersebut dirumuskan dalam pertanyaan penelitian sebagai berikut: 1. Bagaimana perencanaan pembelajaran IPA yang menerapkan strategi pembelajaran Card sort dan metode eksperimen pada materi pesawat sederhana di kelas V SDN Bina Harapan 3 Kota Bandung? 2. Bagaimana pelaksanaan pembelajaran IPA yang menerapkan strategi pembelajaran Card Sort dan metode eksperimen pada materi pesawat sederhana di kelas V SDN Bina Harapan 3 Kota Bandung? Rosi Yugiarti, 2014 Penerapan strategi pembelajaran card sort dan metode eksperimen untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada pembelajaran ipa materi pesawat sederhanapenelitian tindakan kelas pada siswa kelas v sdn binaharapan 3 kota bandung tahun pelajaran 2013-2014 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu 3. Bagaimana hasil belajar siswa pada pembelajaran IPA yang menerapkan strategi pembelajaran Card Sort dan metode eksperimen pada materi pesawat sederhana di kelas V SDN Bina Harapan 3 Kota Bandung?

C. Tujuan Penelitian

Secara umum yang menjadi tujuan dari penelitian ini yaitu untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas V SDN Bina Harapan 3 Kota Bandung pada pembelajaran IPA materi pesawat sederhana melalui strategi pembelajaran Card Sort. Adapun secara khusus penelitian bertujuan : 1. Mendeskripsikan perencanaa pembelajaran IPA materi pesawat sederhana melalui strategi pembelajaran Cart Sort dan metode eksperimen di kelas V SDN Bina Harapan 3 Kota Bandung. 2. Mendeskripsikan pelaksanaan pembelajaran IPA materi pesawat sederhana melalui strategi pembelajaran Cart Sort dan metode eksperimen di kelas V SDN Bina Harapan 3 Kota Bandung. 3. Peningkatan Hasil pembelajaran IPA materi pesawat sederhana melalui strategi pembelajaran Cart Sort dan metode eksperimen di kelas V SDN Bina Harapan 3 Kota Bandung.

D. Manfaat Hasil Penelitian

Dokumen yang terkait

Penerapan pembelajaran aktif metode card sort pada materi PAI dalam meningkatkan hasil belajar siswa di SMP Darul Ma'arif Jakarta Selatan

1 13 168

PENGGUNAAN STRATEGI PEMBELAJARAN CARD SORT UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPA BAGI SISWA KELAS V SDN 101801 KEDAI DURIAN.

0 2 26

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MENGENAI MATERI PESAWAT SEDERHANA : Penelitian Tindakan Kelas Siswa Kelas V SDN 3 Cibogo, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat.

0 1 33

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN CARD SORTDAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI PESAWAT SEDERHANA.

0 0 41

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN PADA PEMBELAJARAN IPA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PESAWAT SEDERHANA: Penelitian Tindakan Kelas pada Mata Pelajaran IPA di Kelas V SDN Jenet Kecamatan Cikalongkulon Kabupaten Cianjur Tahun Pelajaran 2012-2

0 1 36

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOFERATIFTIPEJIGSAW PADA PELAJARAN MATEMATIKA DENGAN POKOK BAHASAN WAKTU UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA : Penelitian Tindakan Kelas Pada Siswa Kelas V SDN Babakan Kota Bandung.

1 1 42

PENERAPAN METODE INQUIRY UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA TENTANG POKOK BAHASAN PENCERNAAN MANUSIA : Penelitian Tindakan Kelas Akan dilaksanakan pada Siswa Kelas V-B SDN Cijerokaso Kota Bandung Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 2 31

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DALAM PEMBELAJARAN IPA KELAS V PADA MATERI SIFAT-SIFAT CAHAYA: Penelitian Tindakan Kelas di Kelas V SDN Sukajaya Kecamatan Lembang Kabupaten Bandung Barat Tahun Ajaran 2012/2013.

0 0 43

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA TENTANG MATERI PERUBAHAN BENDA SISWA KELAS V SDN CILANGLA : Penelitian Tindakan Kelas pada siswa Kelas V SDN Cilangla Kecamatan Cireunghas Kabupaten Sukabumi.

0 0 34

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN CARD SORTDAN METODE EKSPERIMEN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI PESAWAT SEDERHANA - repository UPI S PEA 0900801 Title

0 0 2