Azas dan Lingkup Pengelolaan BMN Pejabat Pengelola BMN Perencanaan Kebutuhan dan Penganggaran

62 | P a g e

C. Azas dan Lingkup Pengelolaan BMN

1. Pengelolaan barang milik negaradaerah dilaksanakan berdasarkan asas: fungsional, kepastian hukum, transparansi dan keterbukaan, efisiensi, akuntabilitas, dan kepastian nilai. 2. Pengelolaanbarang milik negaradaerah meliputi: disebut Siklus Barang a. perencanaan kebutuhan dan penganggaran; b. pengadaan; c. penggunaan; d. pemanfaatan; e. pengamanan dan pemeliharaan; f. penilaian; g. penghapusan; h. pemindahtanganan; i. penatausahaan; j. pembinaan, pengawasan dan pengendalian.

D. Pejabat Pengelola BMN

1. Menteri Keuangan selaku Bendahara Umum Negara adalah pengelola barang milik Negara 2. Gubernurbupatiwalikota adalah pemegang kekuasaan pengelolaan barang milik daerah. istilah saya: “Pemegang Kuasa Pengelola Barang Milik Daerah. 3. Menteripimpinan lembaga selaku pimpinan kementerian negaralembaga adalah pengguna barang milik negara. 4. Kepala Kantor dalam lingkungan kementerian negaralembaga adalah kuasa pengguna barang milik negara dalam lingkungan kantor yang dipimpinnya. 5. Kepala satuan kerja perangkat daerah adalah kuasa pengguna barang milik daerah dalam lingkungan kantor yang dipimpinnya.

E. Perencanaan Kebutuhan dan Penganggaran

1. Perencanaan kebutuhan barang milik negaradaerah disusun dalam Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian negaraLembagasatuan kerja perangkat daerah RKA-KL-SKPD setelah memperhatikan ketersediaan barang milik negaradaerah yang ada. 63 | P a g e 2. Perencanaan kebutuhan barang milik negaradaerah sebagaimana dimaksud dalam ayat 1 berpedoman pada standar barang, standar kebutuhan, dan standar harga. 3. Standar barang dan standar kebutuhan sebagaimana dimaksud dalam ayat 2 ditetapkan oleh pengelola barang setelah berkoordinasi dengan instansi atau dinas teknis terkait. 4. Pengguna barang menghimpun usul rencana kebutuhan barang yang diajukan oleh kuasa pengguna barang yang berada di bawah lingkungannya. 5. Pengguna barang menyampaikan usul rencana kebutuhan barang milik negaradaerah kepada pengelola barang. 6. Pengelola barang bersama pengguna barang membahas usultersebut dengan memperhatikan data barang pada pengguna barang danatau pengelola barang untuk ditetapkan sebagai Rencana Kebutuhan Barang Milik NegaraDaerahRKBMND.

F. Pengadaan, Penggunaan, Pemanfaatan, Pengamanan dan Pemeliharaan