Kekuatan dan Kelemahan Usaha Kecil Ciri-Ciri Usaha Kecil

banyak Rp. 200.000.000 dua ratus juta rupiah atau hasil penjualan tahunan paling banyak Rp. 1.000.000.000,- satu milyar rupiah serta kepemilikannya pun telah ditetapkan pula dalam Pasal 5 Undang- undang Usaha Kecil, adalah harus dimiliki oleh Warga Negara Indonesia.

2. Kekuatan dan Kelemahan Usaha Kecil

Tambunan dalam bukunya yang berjudul : Perkembangan Industri Skala Kecil di Indonesia Tambunan 2003 : 118, menguraikan kekuatan, kelemahan dan masalah utama usaha kecil yaitu sebagai berikut : a. Kekuatan Usaha kecil merupakan suatu usaha yang sangat padat karya didukung dengan banyaknya tenaga kerja yang berpendidikan rendah sehingga upah relatif menjadi murah. Hal Ini terkait dengan hasil dari usaha yang banyak membuat produk sederhana dan produk tradisional sehingga yang lebih dibutuhkan adalah keahlian tradisional. Sektor usaha kecil membuat produk bernuansa kedaerahan sehingga hasil produk satu daerah berbeda dengan daerah lain sesuai dengan daerahnya masing-masing. Kegiatan usaha kecil di Indonesia juga masih banyak terfokus pada usaha sektor pertanian yang dapat diolah dalam skala kecil dan hal tersebut sangat menguntungkan karena areal pertanian di Indonesia sangat luas. b. Kelemahan Kelemahan sektor usaha kecil yang jelas terlihat adalah pada lemahnya daya saing produk usaha kecil jika dibandingkan dengan produk-produk di pasar, baik produk hasil impor maupun produk ekspor. Tidak hanya daya saing yang Universitas Sumatera Utara lemah, tetapi juga pengembangan produk yang masih rendah, serta penggunaan teknologi yang kurang baik. Hal Ini menjadi suatu kendala serius bagi perkembangan dan pertumbuhan usaha kecil di Indonesia. Masalah-masalah lainnya adalah termasuk keterbatasan dana, baik untuk modal kerja maupun investasi, kesulitan pemasaran, sumber daya yang terbatas, pengetahuan yang minim, dan tidak ada akses terhadap informasi.

3. Ciri-Ciri Usaha Kecil

Para ahli sering menciptakan ciri-ciri usaha kecil dilihat dari sisi kewirausahaan enterpreneurship. Dimana enterpreneurship muncul apabila seseorang berani mengembangkan usaha-usaha dan ide-ide barunya. Proses kewirausahaan meliputi semua fungsi, aktifitas dan tindakan, dan tindakan yang berhubungan dengan perolehan peluang dan penciptaan organisasi usaha Anoraga, 2003 : 16. Ciri-ciri kewirausahaan dikemukakan oleh Musselman Sumanto dan Meredith pada buku Suryana, 2003 : 15 adalah dalam bentuk sebagai berikut : a. Keinginan yang kuat untuk berdiri sendiri b. Kemauan untuk mengambil resiko c. Kemampuan untuk belajar dari pengalaman d. Memotivasi diri sendiri e. Semangat untuk bersaing f. Orientasi pada kerja keras g. Percaya pada diri sendiri h. Dorongan untuk berprestasi i. Tingkat energi yang tinggi Universitas Sumatera Utara j. Tegas k. Yakin akan kemampuan sendiri l. Tidak suka uluran tangan dari pemerintah m. Kepemimpinan n. Keorisinilan o. Berorientasi kepada masa depan dan penuh gagasan

4. Indikator Pengembangan Usaha Kecil

Dokumen yang terkait

Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 40 89

Pengaruh Piutang Program Kemitraan & Bina Lingkungan (PKBL) terhadap Biaya Operasional PTPN II (PERSERO) Medan

9 102 96

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Perkembangan Usaha Kecil Dan Menengah Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan ( PKBL ) Pada PT. Persero Pelabuhan Indonesia I Cabang Belawan

20 96 85

Peran Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan PT. Pertamina (Persero) Medan Dalam Pengembangan Usaha Kecil Dan Menengah (UKM) (Studi Pada Mitra Binaan Pkbl PT. Pertamina (Persero) Medan)

7 120 111

Pengaruh Pengalokasian Kredit Terhadap Peningkatan Pendapatan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) Bank X Sentra Kredit Kecil Polonia Medan

2 40 87

Pengaruh Pelatihan Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT. Angkasa Pura II Polonia Medan

0 19 84

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Perkembangan Usaha Kecil Dan Menengah Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT.PERTAMINA (PERSERO) Unit Pemasaran I Medan

5 82 63

Pengaruh Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (PKBL) PT. Angkasa Pura II Polonia Medan

0 26 90

I. IDENTITAS RESPONDEN - Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 0 14

Analisis Sistem Pemberian Kredit Terhadap Pengembangan Usaha Kecil Di Medan Pada Program Kemitraan Dan Bina Lingkungan (pkbl) PT. Perkebunan Nusantara III (persero)

0 0 10