Uji Koefisien Determinasi Pengujian Menyeluruh atau Simultan Uji F Pengujian Individu atau Parsial Uji t

Data dianalisis dengan model regresi berganda sebagai berikut : � = � + � 1 � 1 + � 2 � 2 + �� 3 + � 4 � 4 + � 5 � 5 + � Dimana: Y = Variabel Pertumbuhan Laba a = Konstanta � 1 , � 2 , � 3 , � 4 , � 5 = Koefisian Regresi � 1 = Variabel CR � 2 = Variabel TDER � 3 = Variabel TATO � 4 = Variabel ROA � 5 = Variabel GPM e = Error Term

3.5.2.1 Uji Koefisien Determinasi

Koefisien determinasi � 2 berguna untuk mengukur seberapa besar peranan variabel independen CR, TDER, TATO, ROA, dan GPM secara bersama-sama menjelaskan perubahan yang terjadi pada variabel dependen pertumbuhan laba.

3.5.2.2 Pengujian Menyeluruh atau Simultan Uji F

Untuk mengetahui bahwa variabel independen CR, WCTA, DER, dan PM secara simultan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen perubahan laba. Universitas Sumatera Utara Formulasi hipotesis: 1 � : � 1 = � 2 = � 3 = � 4 = 0 Variabel independen CR, TDER, TATO, ROA dan GPM secara bersama-sama tidak mempunyai pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba variabel dependen 2 � � : � 1 = � 2 = � 3 = � 4 ≠ 0 Variabel independen CR, TDER, TATO, ROA dan GPM secara bersama-sama mempunyai pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba variabel dependen Dasar pengambilan keputusan : 1 Jika F hitung F tabel pada α 0.05, maka � � ditolak dan � diterima, 2 Jika F hitung F tabel pada α 0.05, maka � � diterima dan � ditolak.

3.5.2.3 Pengujian Individu atau Parsial Uji t

Untuk mengetahui bahwa variabel independen CR, WCTA, DER, dan PM secara parsial mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap variabel dependen perubahan laba. Formulasi hipotesis : 1 Variabel CR mempunyai pengaruh terhadap pertumbuhan laba. � : � 1 = 0 CR tidak terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba. Universitas Sumatera Utara � � : � 1 ≠ 0 CR terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba. 2 Variabel TDER mempunyai pengaruh terhadap pertumbuhan laba. � : � 2 = 0 TDER tidak terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba. � � : � 2 ≠ 0TDER terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba 3 Variabel TATO mempunyai pengaruh terhadap pertumbuhan laba. � : � 3 = 0 TATO tidak terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba. � � : � 3 ≠ 0 TATO terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba 4 Variabel ROA mempunyai pengaruh terhadap pertumbuhan laba. � : � 3 = 0 ROA tidak terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba. � � : � 3 ≠ 0 ROA terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba 5 Variabel GPM mempunyai pengaruh terhadap pertumbuhan laba. � : � 4 = 0 GPM tidak terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba. � � : � 4 ≠ 0 GPM terdapat pengaruh yang signifikan dalam memprediksi pertumbuhan laba Universitas Sumatera Utara Dasar pengambilan keputusan : 1 Jika t hitung t tabel pada α 0.05,maka � � ditolak dan � diterima, 2 Jika t hitung t tabel pada α 0.05, maka � � diterima dan � ditolak.

3.6 Tempat dan Jadwal Penelitian

Penelitian ini dilakukan pada perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jadwal Penelitian dimulai dari bulan Mei 2013 sampai dengan selesai. Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

11 74 95

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR PADA BURSA EFEK INDONESIA

0 8 38

ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Analisis Rasio Keuangan Dalam Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 16

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Terhadap Perubahan Laba Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.

0 1 15

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN INDUSTRI DAN BARANG KONSUMSI Analisis Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Industri Dan Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-

0 1 14

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN INDUSTRI DAN BARANG KONSUMSI Analisis Rasio Keuangan Untuk Memprediksi Perubahan Laba Pada Perusahaan Industri Dan Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-

0 0 16

RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA (Studi empiris perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 1 10

RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA (Studi empiris perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia).

0 2 10

Pengaruh Rasio Keuangan dalam Memprediksi Pertumbuhan Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa efek Indonesia.

0 0 25

ANALISIS RASIO KEUANGAN UNTUK MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN FARMASI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

2 3 81