Kerangka Konseptual Hipotesis Penelitian Jenis Penelitian Tempat dan Waktu Penelitian

24 Profitabilitas, Kebijakan Utang, Kebijakan Deviden, Size, dan Mekanisme Good Corporate Governance terhadap Nilai Perusahaan. X3 : DPR X4 : Kebijakan Utang X5 : Kebijakan Deviden X6 : Size X7 : Komisaris Independen Y : Nilai Perusahaan pengaruh signifikan pada nilai perusahaan. Sedangkan Kebijakan utang, kebijakan deviden, GCG tidak berpengaruh pada nilai perusahaan.

2.7 Kerangka Konseptual

Berdasarkan analisis dalam landasan teori dan penelitian terdahulu yang menguji faktor-faktor yang mempengaruhi nilai perusahaan diatas maka dapat digambarkan suatu kerangka pemikiran sebagai berikut: Gambar 2.1 Skema Kerangka Konseptual H1 H2 H3 H4 H5 H6 H7 Kepemilikan Institusional X 1 Komisaris Independen X 2 Return on Assets ROA X 3 Return on Equity ROE X 4 CSR X 5 Ukuran Perusahaan X 6 Nilai Perusahaan Tobin’s Q Y Universitas Sumatera Utara 25

2.8 Hipotesis Penelitian

Menurut Erlina 2008, ”hipotesis menyatakan hubungan yang diduga secara logis antara dua variabel atau lebih dalam rumusan proposisi yang dapat diuji secara empiris”. Dari kerangka pemikiran diatas, maka hipotesis- hipotesis yang diajukan dalam penelitian ini sebagai berikut : Hipotesis 1 : Kepemilikan institusional berpengaruh secara parsial terhadap nilai perusahaan. Hipotesis 2 : Komisaris independen tidak berpengaruh secara parsial terhadap nilai perusahaan. Hipotesis 3 : ROA berpengaruh secara parsial terhadap terhadap nilai perusahaan. Hipotesis 4 : ROE berpengaruh secara parsial terhadap nilai perusahaan. Hipotesis 5 : Corporate Social Responsibility CSR berpengaruh secara parsial terhadap nilai perusahaan. Hipotesis 6 : Ukuran perusahaan FIRM SIZE berpengaruh secara parsial terhadap nilai perusahaan. Hipotesis 7 : Kepemilikan Institusional, Komisaris Independen, ROA, ROE, CSR, dan Ukuran Perusahaan berpengaruh secara simultan terhadap nilai perusahaan. Universitas Sumatera Utara 26 BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Jenis Penelitian

Desain penelitian merupakan cetak biru bagi pengumpulan, pengukuran, penganalisaan data Erlina,2008:65. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian asosiatif kausal. Tujuan penelitian asosiatif kausal adalah untuk mengetahui hubungan antara dua variabel atau lebih atau menjelaskan pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen.

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian dilakukan dengan mencari data yang diperoleh dari Indonesian Capital Market Directory ICMD dan dari website Bursa Efek Indonesia, www.idx.co.id . Penelitian ini dilakukan mulai minggu pertama bulan Oktober 2012 dan berakhir pada minggu ketiga bulan Desember 2012. Tabel 3.1 Jadwal Penelitian Tahapan Penelitian Okt 2012 Nov 2012 Des 2012 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 Pra observasi penelitian √ √ Penetapan judul √ Pengumpulan Data √ √ √ √ Penyelesaian Proposal √ √ √ √ √ Pengelolaan dan Analisis data √ Penyelesaian skripsi √ √ √ √ Universitas Sumatera Utara 27

3.3 Definisi Operasional dan Skala Pengukuran Tabel 3.2

Dokumen yang terkait

Pengaruh Good Corporate Governance dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

4 102 87

Pengaruh Corporate Social Responsibility dan Kinerja Keuangan Pada Nilai Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

1 73 108

Pengaruh Kinerja Keuangan, Good Corporate Governance, dan pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

12 179 88

Pengaruh Good Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011 - 2013

4 84 89

Pengaruh Good Corporate Governance dan Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 56 110

Pengaruh Good Corporate Governance Ukuran Perusahaan Struktur Kepemilikan Terhadap Kinerja Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 63 101

Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 68 88

Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

3 71 72

Mekanisme Good Corporate Governance (GCG), Kinerja Keuangan, Corporate Social Responsibility (CSR), dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 23

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Nilai Perusahaan - Mekanisme Good Corporate Governance (GCG), Kinerja Keuangan, Corporate Social Responsibility (CSR), dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

0 0 18