Koefisien Regresi Linear Sederhana Uji Signifikansi Parsial Uji T

Gambar 4.4 Seatter Plot Uji Normalitas Gambar 4.4 menunjukkan terlihat bahwa titik mengikuti data di sepanjang garis diagonal.Hal ini berarti data berdistribusi normal.

4.3.2. Koefisien Regresi Linear Sederhana

Rumus regresi linear sederhana digunakan untuk melihat seberapa besar pengaruh Customer Relationship Management Variabel X terhadap Loyalitas Nasabah Variabel Y dengan rumus sebagai berikut: Universitas Sumatera Utara Berdasarkan hasil pengolahan SPSS pada Tabel 4.21 maka dapat dirumuskan model persamaan regresi linear sederhana sebagai berikut. Y = a + bX Y = 4,436 + 0,198X Model persamaan regresi linear sederhana diatas dapat dijelaskan sebagai berikut. 1. Konstanta a = 4,436. Hal ini menunjukkan harga constant, dimana jika variabel bebas CRM = 0, maka variabel terikat Loyalitas Nasabah sebesar 4,436. 2. Koefisien regresi X = 0,198. Hal ini menunjukkan variabel CRM berpengaruh positif terhadap variabel Loyalitas Nasabah. Hal ini dapat dilihat dari nilai signifikansi 0,000 dibawah nilai 5 0,05 dan nilai t hitung 4,411 t tabel 1,984 yang artinya jika variabel CRM dinaikkan sebanyak 1 kali maka variabel Loyalitas Nasabah akan naik sebesar 0,198. Tabel 4.21 Uji Regresi Sederhana Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 4.346 1.849 2.351 .021 Customer Relationship Management CRM .198 .045 .407 4.411 .000 a. Dependent Variable: Loyalitas Nasabah Sumber: Hasil Pengolahan SPSS, diolah peneliti 2013 Universitas Sumatera Utara

4.3.3. Uji Signifikansi Parsial Uji T

Pengujian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa jauh pengaruh suatu variabel bebas CRM secara parsial terhadap variabel terikat Loyalitas Nasabah. Nilai t hitung akan dibandingkan dengan nilai t tabel . Nilai t tabel pada tingkat kesalahan α = 5 dengan derajat kebebasan df = n – k . Jumlah sampel n adalah sebanyak 100 responden dan jumlah variabel penelitian k adalah sebanyak 2. Jadi, df = 100-2 – 98. Dengan demikian nilai t tabel = 0,05 ; 98 adalah sebesar 1,984. Hasil pengolahan SPSS untuk Uji T dapat dilihat sebagai berikut. Berdasarkan hasil pengolahan pada Tabel 4.24 maka dapat dijelaskan bahwa: 1. Nilai t hitung variabel CRM adalah 4,411 dan nilai t tabel adalah 1,984 sehingga t hitung t tabel 4,411 1,984 dan nilai signifikan 0,000 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa variabel CRM berpengaruh positif dan Tabel 4.22 Uji T Parsial Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant 4.346 1.849 2.351 .021 Customer Relationship Management CRM .198 .045 .407 4.411 .000 b. Dependent Variable: Loyalitas Nasabah Sumber: Hasil Pengolahan SPSS, diolah peneliti 2013 Universitas Sumatera Utara signifikan terhadap variabel Loyalitas Nasabah pada BRI Unit Setia Budi. 2. Karena t hitung t tabel 4,411 1,984 maka H0 ditolak dan Ha diterima. Dengan demikian secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel bebas CRM terhadap variabel terikat Loyalitas Nasabah.

4.3.4. Koefisien Determinasi