Kesimpulan Saran Keterbatasan Produk

47

BAB V PENUTUP

Bab lima akan menguraikan tentang kesimpulan, saran, dan keterbatasan pengembangan. Hal-hal tersebut akan diuraikan secara jelas dan lengkap seperti di bawah ini.

5.1 Kesimpulan

1. Multimedia interaktif untuk keterampilan berbicara bahasa Indonesia kelas V SD Kristen Kalam Kudus Yogyakarta pada semester genap tahun ajaran 2011-2012 dikembangkan dengan prosedur penelitian pengembangan, yakni mulai dari pengkajian Standar Kompetensi dan materi pembelajaran, analisis kebutuhan dan pengembangan program pembelajaran, memproduksi software dan modul, serta validasi dan revisi produk. 2. Multimedia interaktif untuk keterampilan berbicara bahasa Indonesia kelas V SD Kristen Kalam Kudus Yogyakarta dikembangkan dengan kualitas “sangat baik” berdasarkan validasi dari pakar media, pakar materi pembelajaran bahasa, guru, dan siswa. Kualitas multimedia interaktif menurut pakar pembelajaran bahasa Indonesia adalah “sangat baik” dengan skor 4,65, kualitas multimedia interaktif guru bahasa Indonesia SD Kristen Kalam Kudus Yogyakarta adalah “sangat baik” dengan skor 4,9, kualitas multimedia interaktif menurut siswa kelas V SD Kristen Kalam Kudus Yogyakarta adalah “sangat baik” dengan skor 4,43 dan kualitas multimedia interaktif menurut pakar media pembelajaran adalah “baik” dengan skor 3,85.

5.2 Saran

Berikut merupakan beberapa saran yang disampaikan untuk peneliti yang akan datang adalah: 1. Untuk mengetahui tingkat efektivitas penggunaan produk, dapat dilakukan penelitian eksperimental dengan media produk yang dikembangkan ini. 2. Melakukan ujicoba produk dalam kelas yang lebih besar. 3. Produk media pembelajaran dikembangkan dengan program atau software desain dan animasi yang lebih maju. 48

5.3 Keterbatasan Produk

Produk yang dikembangkan oleh peneliti masih memiliki beberapa keterbatasan di antaranya adalah sebagai berikut. 1. Uji coba lapangan hanya dilakukan pada satu SD saja. Penelitian akan lebih baik kalau diujikan pada beberapa SD sehingga diperoleh data yang lebih beragam dan lebih valid. 2. Pengembangan multimedia masih menggunakan program Microsoft Offoce PowerPoint 2007, belum menggunakan program yang lebih maju. 3. Pengembangan modul menggunakan Microsoft Office Publisher 2007 dengan pengaturan warna dan desain gambarnya tidak terlalu halus. 4. Multimedia pembelajaran dikembangkan sebatas pada kompetensi dasar berbicara pada materi memerankan drama kelas V SD belum mengembangkan materi bahasa Indonesia kelas V secara menyeluruh. 49 DAFTAR REFERENSI Arsyad, A. 2011. Media pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Aryanti, Y. 2010. Pengembangan silabus dan materi pembelajaran menyimak dengan media audio visual dan metode kooperatif untuk metode kooperatif untuk siswa kelas VII semester I SMP Negeri I Nanggulan tahun ajaran 20092010. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma Bintarto. 2004. Pengembangan silabus dan materi pembelajaran sastra drama berdasarkan kurikulum berbasis kompetensi untuk kelas V Sekolah Dasar Pangudi Luhur Muntilan. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma Cahyanto, W. 2004. Pengembangan silabus dan materi pembelajaran keterampilan berbicara aspek kemampuan berbahasa untuk siswa kelas V semester II SD Kanisius Bantul. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma Daryanto. 2010. Media pembelajaran. Yogyakarta: Sarana Gava Media. Dewojati, C. 2010. Drama sejarah, teori, dan penerapannya. Yogyakarta: Gadjah mada University Press Endraswara, S. 2011. Metode pembelajaran drama apresiasi, ekspresi, dan pengkajian . Yogyakarta: CAPS Haryadi Zamzami. 1997. Peningkatan keterampilan berbahasa Indonesia. Jakarta: Depdikbud. Iskandarwassid Sunendar, D. 2008. Strategi pembelajaran bahasa. Bandung: Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia. Kusnawati, M. 2007. Pengembangan materi pembelajaran berbicara bermuatan pragmatik dalam bidang studi Bahasa Indonesia berdasarkan pendekatan kompetensi untuk siswa kelas X, semester II, SMA Pangudi Luhur I Yogyakarta. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma Mayer, R. 2009. Multimedia learning. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Munadi, Y. 2010. Media pembelajaran: sebuah pendekatan baru. Jakarta: Gaung Persada Press. Nurgiyantoro, B. 2010. Penilaian pembelajaran bahasa: berbasis kompetensi. Yogyakarta: BPFE. Pardiyono, Y. 2009. Pengembangan media audio dan audiovisual untuk keterampilan menyimak kelas X SMA Bopkri Banguntapan Bantul Yogyakarta. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma 50 Prastowo, A. 2011. Panduan kreatif membuat bahan ajar inovatif. Yogyakarta: Diva Press. Sufanti, M. 2010. Strategi pengajaran bahasa dan sastra Indonesia. Surakarta: Yuma Pustaka. Sugiyono. 2011. Metode penelitian kuantitatif kualitatif dan RD. Bandung: Alfabeta. Sukardjo. 2008. Kumpulan materi evaluasi Pembelajaran. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma. Sunarto H. 2008. Perkembangan peserta didik. Jakarta: Rineka Cipta. Saputro, P. 2010. Pengembangan media powerpoint sebagai media pembelajaran Bahasa Indonesia bagi penutur asing tingkat dasar di Lembaga ALL Plus Alam Bahasa. SRIPSI. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma Tarigan, H.G. 2008. Berbicara sebagai suatu keterampilan berbahasa. Bandung: Angkasa. Tim Redaksi Kanisius. 2008. Paradigma pedagogik reflektif. Yogyakarta: Kanisius Widharyanto, B. 2009. Modul: Bahasa Indonesia SD. Yogyakarta: Universitas Sanata Dharma 51 52 Table 6 Aspek penilaian terhadap kualitas multimedia dan modul pembelajaran untuk guru dan pakar pembelajaran A. Kualitas Media Pembelajaran No. Aspek yang dinilai 1. Komponen pembelajaran dalam media pembelajaran yang dikembangkan sangat memadai. 2. Standar kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator dalam media pembelajaran yang dikembangkan sesuai dengan sasaran pembelajaran yang terdapat dalam kurikulum. 3. Pemilihan materi dalam media pembelajaran menarik dan sesuai dengan taraf perkembangan peserta didik. 4. Media pembelajaran yang dikembangkan mempermudah pemahaman materi pembelajaran. 5. Sumber belajar yang terdapat dalam media pembelajaran yang dikembangkan sangat sesuai. 6. Evaluasi yang terdapat dalam media pembelajaran yang dikembangkan sesuai dengan sasaran pembelajaran. 7. Media pembelajaran yang dikembangkan mendukung kemandirian belajar peserta didik. 8. Penggunaan bahasa mudah dipahami sesuai dengan perkembangan kognitif siswa. 9. Media pembelajaran yang dikembangkan dapat membantu siswa dalam mengoptimalkan kemampuan berbicara. 10. Materi dalam media pembelajaran yang dikembangkan memberikan gambaran jelas dan lengkap mengenai unsur dan teknik memerankan drama.

B. Kualitas Modul Pembelajaran No.

Aspek yang dinilai 1. Komponen pembelajaran dalam modul pembelajaran yang dikembangkan sangat lengkap. 2. Standar kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator dalam modul pembelajaran yang dikembangkan sesuai untuk siswa kelas V SD. 3. Materi dalam modul pembelajaran yang dikembangkan sesuai untuk siswa kelas V SD. 4. Materi dalam modul pembelajaran mudah dipahami. 5. Sumber belajar dalam modul bervariasi. Lampiran 1 53 No. Aspek yang dinilai 6. Evaluasi belajar dalam modul pembelajaran sesuai dengan indikator dan kompetensi dasar. 7. Modul pembelajaran yang dikembangkan mudah dalam penilaian belajar peserta didik. 8. Modul pembelajaran yang dikembangkan dikemas dalam desain yang menarik. 9. Modul pembelajaran yang dikembangkan dapat memotivasi siswa untuk mendalami materi memerankan drama. 10. Modul pembelajaran yang dikembangkan mempermudah siswa dalam memerankan drama. 54 Tabel 7 Aspek penilaian terhadap kualitas multimedia dan modul pembelajaran untuk pakar media pembelajaran A. Kualitas Media Pembelajaran No. Aspek yang dinilai 1. Pemilihan huruf dan warna teks dalam media yang dikembangkan sangat sesuai. 2. Kejelasan dan kecepatan narasi dalam media pembelajaran sangat sesuai. 3. Kejelasan dan ketepatan pemilihan gambarfoto dan video yang dipergunakan dalam media pembelajaran. 4. Teks dalam media pembelajaran mudah dibaca. 5. Kemudahan penggunaan dan penempatan tombol dalam media pembelajaran. 6. Petunjuk penggunaan media mudah dipahami dan dilakukan. 7. Media yang dikembangkan menggunakan lebih dari satu media, seperti kata-kata dengan gambar atau narasi dengan animasi. 8. Terdapat penyajian media yang saling berdekatan atau berdampingan. 9. Media pembelajaran yang dikembangkan sangat ringkas. 10. Desain media yang dikembangkan mampu memperkuat pengetahuan peserta didik.

B. Kualitas Modul Pembelajaran

No. Aspek yang dinilai 1. Tema modul sesuai dan menarik peserta didik. 2. Komponen pembelajaran dalam modul pembelajaran yang dikembangkan sangat lengkap. 3. Komponen modul pembelajaran disajikan secara sistematis. 4. Komponen modul pembelajaran mudah dipahami dan dipergunakan dalam pembelajaran. 5. Petunjuk dalam modul pembelajaran sangat mudah diikuti. 6. Pemilihan warna dan huruf sangat sesuai dengan perkembangan peserta didik. 7. Pemilihan gambarfoto sangat tepat dan sesuai untuk setiap komponen modul. 8. Teks dalam modul mudah dibaca. Lampiran 4 55 No. Aspek yang dinilai 9. Ruang jawab pada modul tidak berlebihan atau sesuai dengan tuntutan jawaban soal. 10. Setiap komponen modul berkaitan dengan komponen yang terdapat dalam media pembelajaran. 56 Tabel 8 Aspek penilaian terhadap kualitas multimedia dan modul pembelajaran untuk siswa No. Aspek yang dinilai 1. Media dan modul pembelajaran yang dipergunakan dalam pembelajaran menarik perhatian. 2. Warna dan huruf pada media dan modul pembelajaran dapat dibaca dan jelas. 3. Warna tampilan media dan modul pembelajaran menarik perhatian. 4. Gambarfoto dan video dalam media dan modul pembelajaran dapat dilihat jelas. 5. Gambarfoto dan video dalam media dan modul pembelajaran menarik minat belajar Anda. 6. Petunjuk dalam media dan modul pembelajaran mudah dimengerti. 7. Bahasa dalam media dan modul pembelajaran mudah dipahami. 8. Anda dapat menggunakan media dan modul pembelajaran secara mandiri. 9. Materi dalam media dan modul pembelajaran mudah dimengerti. 10. Anda senang menggunakan media dan modul pembelajaran ini untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia. Lampiran 5 57 Tabel 9 Analisis kebutuhan untuk siswa No Butir Pertanyaan Jumlah Jawaban Prosentase Jumlah Siswa 1. Apakah gurumu memakai alat pembelajaran saat mengajar mata pelajaran Bahasa Indonesia? 51 100 51 a. Memakai alat pelajaran 42 82,35 b. Tidak memakai alat pelajaran 9 17,65 2. Alat pelajaran apa yang sering dipergunakan gurumu saat mengajar mata pelajaran Bahasa Indonesia? 85 100 51 a. Papan tulis 39 45,88 b. BukuLKS 39 45,88 c. Komputermultimedia 2 2,35 d. Gambar 2 2,35 e. Lain-lain 3,53 3. Pernahkah gurumu mempergunakan alat pelajaran yang mempergunakan LKS dan multimedia dalam satu kali pertemuan mata pelajaran Bahasa Indonesia? 51 100 51 a. Pernah 21 41,18 b. Tidak pernah 30 58,82 4. Menurut kamu, perlu atau tidak alat pelajaran yang memakai LKS dan multimediakomputer secara bersama-sama untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia? 51 a. Perlu 30 58,82 b. Tidak perlu 21 41,18 5. Apabila alat pelajaran yang memadukan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia dikembangkan, tema- tema apa yang kamu sukai? 54 100 51 a. Alam 25 46,30 b. IPTEK 6 11,11 c. Lingkungan 13 24,07 d. Sosial 4 7,41 e. Lain-lain 6 11,11 6. Apabila alat pelajaran yang 96 100 51 Lampiran 6 58 menggabungkan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia dikembangkan, unsur tampilan apa yang sebaiknya ada di dalamnya? a. Gambar 24 25 b. Animasi 15 15,62 c. Teks 30 31,25 d. Musiknarasi 9 9,38 e. Videofilm 17 17,71 f. Lain-lain… 1 0,4 7. Apabila alat pelajaran yang menggabungkan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia dikembangkan, tema gambar apa yang sebaiknya ada di dalam media? 117 100 51 a. Alam 23 19,66 b. Pariwisata 17 14,53 c. Sains 12 10,26 d. Sosial 14 11,97 e. Fauna 14 11,97 f. Lingkungan 37 31,62 8. Apabila alat pelajaran yang menggabungkan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia dikembangkan, sebaiknya dipergunakan untuk mempelajari keterampilan berbahasa apa? 64 100 51 a. Mendengarkanmenyimak 8 12,5 b. Membaca 12 18,75 c. Menulis 9 14,06 d. Berbicara 5 7,81 e. Keempat keterampilan berbahasa 30 46,88 59 Tabel 10 Analisis kebutuhan untuk guru No. Butir Pertanyaan Jumlah Jawaban Prosentase Jumlah Guru 1. Apakah media pembelajaran bahasa Indonesia untuk kelas V SD semester genap sudah Anda miliki? 3 100 3 a. Sudah 2 66,67 b. Belum 1 33,33 2. Jenis media apa yang paling sering Anda pergunakan saat mengajar mata pelajaran Bahasa Indonesia untuk kelas V SD semester genap? 8 100 3 a. Papan tulis 2 25 b. BukuLKSModul 3 37,5 c. Multimedia d. Media gambar 2 25 e. Memadukan penggunaan ModulLKS dan multimedia 1 12,5 f. Lain-lain …. 3. Pernahkah Anda mempergunakan media pembelajaran yang memadukan LKS dan multimedia untuk kelas V SD semester genap? 3 100 3 a. Pernah 1 33,33 b. Tidak pernah 2 66,67 4. Apakah sekolah Anda menyediakan media yang memadukan penggunaan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas V SD semester genap? 3 100 3 a. Menyediaka 1 33,33 b. Menyediakan tetapi jumlah terbatas 2 66,67 c. Tidak menyediakanbelum memiliki media tersebut 5. Menurut Anda, perlukah media pembelajaran yang memadukan LKS dan multimedia dikembangkan untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas V SD semester genap? 3 100 3 a. Sangat diperlukan 3 100 b. Diperlukan c. Tidak diperlukan 6. Menurut Anda, apakah media pembelajaran yang memadukan LKS 3 100 3 Lampiran 7 60 dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas V SD semester genap sangat mendesak untuk dikembangkan? a. Sangat mendesak 1 33,33 b. Tidak mendesak 2 66,67 c. Bisa saja 7. Apabila media pembelajaran yang memadukan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas V SD semester genap dikembangkan, hal-hal apa saja yang perlu ada dalam media tersebut? 17 100 3 a. Kompetensi Dasar 3 17,65 b. Latihan 2 11,76 c. Indikator 3 17,65 d. Evaluasi 2 11,76 e. Tujuan Pembelajaran 2 11,76 f. Refleksi 3 17,65 g. Materi pembelajaran 2 11,76 h. Lain-lain …. 8. Apabila media pembelajaran yang memadukan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas V SD semester genap dikembangkan, tema-tema apa yang perlu terdapat pada media tersebut? 13 100 3 a. Alam 2 15,38 b. IPTEK 3 23,08 c. Lingkungan 2 15,38 d. Sosial 2 15,38 e. Pendidikan karakter 3 23,08 f. Lain-lain …. 1 7,69 9. Apabila media pembelajaran yang memadukan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas V SD semester genap dikembangkan, komponen desain apa saja yang sebaiknya ada di dalam media tersebut? 11 100 3 a. Gambar 3 27,27 b. Animasi 1 9,09 c. Teks 3 27,27 d. Musiknarasi 2 18,18 e. Videofilm 2 18,18 f. lain-lain …. 10. Apabila media pembelajaran yang memadukan LKS dan multimedia untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 3 100 3 61 V SD semester genap dikembangkan, keterampilan berbahasa apa saja yang perlu dikembangkan? a. Mendengarkanmenyimak b. Membaca c. Menulis d. Berbicara e. Keempat keterampilan berbahasa 3 100 62 Data Validasi Pakar Pembelajaran Lampiran 8 63 64 65 Data Validasi Pakar Media Pembelajaran Lampiran 9 66 67 68 Data Validasi Guru Bahasa Indonesia Kelas V SD Kristen Kalam Kudus Lampiran 10 69 70 71 Tabel 11 Hasil Validasi Pakar Pembelajaran Bahasa Indonesia No. Aspek yang Dinilai Skor Validasi I Skor Validasi II Media Pembelajaran 1. Komponen pembelajaran dalam media pembelajaran yang dikembangkan sangat memadai. 5 5 2. Standar kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator dalam media pembelajaran yang dikembangkan sesuai dengan sasaran pembelajaran yang terdapat dalam kurikulum. 4 4 3. Pemilihan materi dalam media pembelajaran menarik dan sesuai dengan taraf perkembangan peserta didik. 5 5 4. Media pembelajaran yang dikembangkan mempermudah pemahaman materi pembelajaran. 5 5 5. Sumber belajar yang terdapat dalam media pembelajaran yang dikembangkan sangat sesuai. 4 5 6. Evaluasi yang terdapat dalam media pembelajaran yang dikembangkan sesuai dengan sasaran pembelajaran. 4 4 7. Media pembelajaran yang dikembangkan mendukung kemandirian belajar peserta didik. 5 5 8. Penggunaan bahasa mudah dipahami sesuai dengan perkembangan kognitif siswa. 4 4 9. Media pembelajaran yang dikembangkan dapat membantu siswa dalam mengoptimalkan kemampuan berbicara. 5 5 10. Materi dalam media pembelajaran yang dikembangkan memberikan gambaran jelas dan lengkap mengenai unsur dan teknik memerankan drama. 5 5 Jumlah 45 47 Rerata 4,5 4,7 Modul Pembelajaran 1. Komponen pembelajaran dalam 4 4 Lampiran 11 72 modul pembelajaran yang dikembangkan sangat lengkap. 2. Standar kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator dalam modul pembelajaran yang dikembangkan sesuai untuk siswa kelas V SD. 4 4 3. Materi dalam modul pembelajaran yang dikembangkan sesuai untuk siswa kelas V SD. 5 5 4. Materi dalam modul pembelajaran mudah dipahami. 4 5 5. Sumber belajar dalam modul bervariasi. 5 5 6. Evaluasi belajar dalam modul pembelajaran sesuai dengan indikator dan kompetensi dasar. 4 4 7. Modul pembelajaran yang dikembangkan mudah dalam penilaian belajar peserta didik. 4 4 8. Modul pembelajaran yang dikembangkan dikemas dalam desain yang menarik. 5 5 9. Modul pembelajaran yang dikembangkan dapat memotivasi siswa untuk mendalami materi memerankan drama. 5 5 10. Modul pembelajaran yang dikembangkan mempermudah siswa dalam memerankan drama. 5 5 Jumlah 45 46 Rerata 4,5 4,6 73 Tabel 12 Hasil Validasi Pakar Media Pembelajaran No. Aspek yang Dinilai Skor Validasi I Skor Validasi II Media Pembelajaran 1. Pemilihan huruf dan warna teks dalam media yang dikembangkan sangat sesuai. 3 4 2. Kejelasan dan kecepatan narasi dalam media pembelajaran sangat sesuai. 4 4 3. Kejelasan dan ketepatan pemilihan gambarfoto dan video yang dipergunakan dalam media pembelajaran. 3 4 4. Teks dalam media pembelajaran mudah dibaca. 2 4 5. Kemudahan penggunaan dan penempatan tombol dalam media pembelajaran. 2 4 6. Petunjuk penggunaan media mudah dipahami dan dilakukan. 3 4 7. Media yang dikembangkan menggunakan lebih dari satu media, seperti kata-kata dengan gambar atau narasi dengan animasi. 4 5 8. Terdapat penyajian media yang saling berdekatan atau berdampingan. 4 5 9. Media pembelajaran yang dikembangkan sangat ringkas. 4 4 10. Desain media yang dikembangkan mampu memperkuat pengetahuan peserta didik. 4 4 Jumlah 33 42 Rerata 3,3 4,2 Modul Pembelajaran 1. Tema modul sesuai dan menarik peserta didik. 4 4 2. Komponen pembelajaran dalam modul pembelajaran yang 3 4 Lampiran 12 74 dikembangkan sangat lengkap. 3. Komponen modul pembelajaran disajikan secara sistematis. 4 4 4. Komponen modul pembelajaran mudah dipahami dan dipergunakan dalam pembelajaran. 4 4 5. Petunjuk dalam modul pembelajaran sangat mudah diikuti. 4 4 6. Pemilihan warna dan huruf sangat sesuai dengan perkembangan peserta didik. 3 5 7. Pemilihan gambarfoto sangat tepat dan sesuai untuk setiap komponen modul. 3 5 8. Teks dalam modul mudah dibaca. 4 4 9. Ruang jawab pada modul tidak berlebihan atau sesuai dengan tuntutan jawaban soal. 4 4 10. Setiap komponen modul berkaitan dengan komponen yang terdapat dalam media pembelajaran. 4 4 Jumlah 37 42 Rerata 3,7 4,2 75 Tabel 13 Hasil Validasi Guru Bahasa Indonesia Kelas VB SD Kristen Kalam Kudus No. Aspek yang Dinilai Skor Validasi Media Pembelajaran 1. Komponen pembelajaran dalam media pembelajaran yang dikembangkan sangat memadai. 5 2. Standar kompetensi, kompetensi dasar, dan indikator dalam media pembelajaran yang dikembangkan sesuai dengan sasaran pembelajaran yang terdapat dalam kurikulum. 5 3. Pemilihan materi dalam media pembelajaran menarik dan sesuai dengan taraf perkembangan peserta didik. 4 4. Media pembelajaran yang dikembangkan mempermudah pemahaman materi pembelajaran. 5 5. Sumber belajar yang terdapat dalam media pembelajaran yang dikembangkan sangat sesuai. 5 6. Evaluasi yang terdapat dalam media pembelajaran yang dikembangkan sesuai dengan sasaran pembelajaran. 5 7. Media pembelajaran yang dikembangkan mendukung kemandirian belajar peserta didik. 5 8. Penggunaan bahasa mudah dipahami sesuai dengan perkembangan kognitif siswa. 5 9. Media pembelajaran yang dikembangkan dapat membantu siswa dalam mengoptimalkan kemampuan berbicara. 5 10. Materi dalam media pembelajaran yang dikembangkan memberikan gambaran jelas dan lengkap mengenai unsur dan teknik memerankan drama. 4 Jumlah 48 Rerata 4,8 Modul Pembelajaran 1. Tema modul sesuai dan menarik peserta didik. 5 2. Komponen pembelajaran dalam modul pembelajaran yang dikembangkan sangat lengkap. 5 3. Komponen modul pembelajaran disajikan secara sistematis. 5 4. Komponen modul pembelajaran mudah dipahami dan dipergunakan dalam pembelajaran. 5 Lampiran 13 76 5. Petunjuk dalam modul pembelajaran sangat mudah diikuti. 5 6. Pemilihan warna dan huruf sangat sesuai dengan perkembangan peserta didik. 5 7. Pemilihan gambarfoto sangat tepat dan sesuai untuk setiap komponen modul. 5 8. Teks dalam modul mudah dibaca. 5 9. Ruang jawab pada modul tidak berlebihan atau sesuai dengan tuntutan jawaban soal. 5 10. Setiap komponen modul berkaitan dengan komponen yang terdapat dalam media pembelajaran. 5 Jumlah 50 Rerata 5,0 77 Tabel 14 Hasil valisasi siswa kelas VB SD Kristen Kalam Kudus Yogyakarta No. Aspek yang dinilai Jumlah jawaban Prosentase Jumlah 1. Media dan modul pembelajaran yang dipergunakan dalam pembelajaran menarik perhatian. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 2 13,33 6 4. baiktepatsesuai 5 33,33 20 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 8 53,33 40 2. Warna dan huruf pada media dan modul pembelajaran dapat dibaca dan jelas. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 2 13,33 6 4. baiktepatsesuai 3 20 12 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 10 66,67 50 3. Warna tampilan media dan modul pembelajaran menarik perhatian. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 1 6,67 3 4. baiktepatsesuai 9 60 36 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 5 33,33 25 4. Gambarfoto dan video dalam media dan modul pembelajaran dapat dilihat jelas. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 4 26,67 12 Lampiran 14 78 4. baiktepatsesuai 5 33,33 20 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 6 40 30 5. Gambarfoto dan video dalam media dan modul pembelajaran menarik minat belajar Anda. 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 1 6,67 2 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 2 13,33 6 4. baiktepatsesuai 3 20 12 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 9 60 45 6. Petunjuk dalam media dan modul pembelajaran mudah dimengerti. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 1 6,67 3 4. baiktepatsesuai 8 53,53 32 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 6 40 30 7. Bahasa dalam media dan modul pembelajaran mudah dipahami. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 1 6,67 3 4. baiktepatsesuai 6 40 24 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 8 53,33 40 8. Anda dapat menggunakan media dan modul pembelajaran secara mandiri. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 4. baiktepatsesuai 3 20 12 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 12 80 60 79 9. Materi dalam media dan modul pembelajaran mudah dimengerti. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 4. baiktepatsesuai 7 46,67 28 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 8 53,53 40 10. Anda senang menggunakan media dan modul pembelajaran ini untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia. 15 1. sangat kurang baiksangat kurang tepatsangat kurang sesuai 2. kurang baik kurang tepatkurang sesuai 3. cukup baikcukup tepatcukup sesuai 2 13,33 6 4. baiktepatsesuai 4 26,67 16 5. sangat baiksangat tepatsangat sesuai 9 60 45 TOTAL 664 Rerata 4,43 80 Lampiran 15 81 82 83 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran PPR Satuan Pendidikan : SD Kristen Kalam Kudus Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Pertemuan ke- : 1, 2, dan 3 Kelas Semester : V II Unit Tema : Pementasan Alokasi Waktu : 6 x 35 menit

A. Standar Kompetensi

Berbicara 6. Mengungkapkan pikiran dan perasaan secara lisan dalam diskusi dan bermain drama B. Kompetensi Dasar 6.2 Memerankan tokoh drama dengan lafal, intonasi, dan ekspresi yang tepat

C. Indikator

a. Competence Akademikketerampilan