Karakteristik Responden HASIL DAN ANALISIS DATA

73

4.2. Karakteristik Responden

Untuk mengenali responden, peneliti menggunakan kuesioner yang juga berisi pertanyaan profil maupun sumber informasi untuk diisi oleh responden. Berdasarkan hasil pengumpulan data yang didapat dengan menggunakan kuesioner, maka dapat diperoleh karekteristik responden berdasarkan jenis kelamin, usia, pendidikan, pekerjaan, penghasilan, dan sumber informasi. Tabel 4.11 Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin No Jenis Kelamin F 1 Perempuan 48 48 2 Laki-laki 52 52 Jumlah 100 100 Sumber : Data Hasil Penelitian Lapangan, 2014 Tabel 4.11 di atas menunjukkan bahwa responden berjenis kelamin laki-laki lebih banyak daripada perempuan. Berjenis kelamin perempuan yaitu sebanyak 48 orang 48 74 dan berjenis kelamin laki-laki yaitu sebanyak 52 orang 52. Hal ini dikarenakan pada saat menyebarkan kuesioner, laki-laki terlihat lebih sering ngumpul bareng nongkrong bersama teman sepergaulan. Tabel 4.12 Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan No Pendidikan F 1 Tidak Tamat SD 1 1 2 Tamat SD 5 5 3 Tamat SMP Sederajat 8 8 4 Tamat SMA Sederajat 59 59 5 Akademi Sarjana 27 27 Jumlah 100 100 Sumber: Data Hasil Penelitian Lapangan, 2014 Pendidikan merupakan salah satu faktor yang mempengaruhi pola pikir individu. Baik berupa wawasan, pemahaman, dan pandangan atau persepsi yang dapat menjadi pendorong 75 bagi individu tersebut dalam menentukan tindakan, pilihan, serta berperilaku. Pada tabel 4.13 tergambar, responden yang tidak tamat SD yaitu sebanyak 1 orang 1, tamat SD yaitu sebanyak 5 orang 5, tamat SMP Sederajat yaitu sebanyak 8 orang 8, tamat SMA Sederajat yaitu sebanyak 59 orang 59, dan tamat akademi sarjana yaitu sebanyak 27 orang 27. Pada tabel 4.13 tergambar, kesadaran masyarakat Desa Perumnas Simalingkar terhadap pendidikan dapat dikatakan cukup baik. Sebagian besar masyarakat di Desa Perumnas Simalingkar telah menjalani pendidikan hingga tingkat SMP sederajat dan wajib belajar 9 tahun hingga SMP sederajat. Meskipun tidak dapat dipungkiri bahwa masih ada masyarakat Desa Perumnas Simalingkar yang kurang menyadari arti penting pendidikan. Masyarakat yang kurang menyadari arti penting pendidikan tersebut beranggapan bahwa mencari penghasilan yang banyak untuk mencukupi ekonomi lebih penting dan menurut mereka hal tersebut tidak ditentukan oleh tingginya pendidikan seseorang. Tabel 4.13 Karakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan No Pendidikan F 1 Buruh 19 19 2 Pedagang Wiraswasta 19 19 3 Pegawai Swasta 21 21 4 Ibu Rumah Tangga 5 5 5 Pegawai Negeri Sipil PNS 12 12 76 6 Guru 5 5 7 Lainnya 19 19 Jumlah 100 100 Sumber: Data Hasil Penelitian Lapangan, 2014 Pada tabel 4.14 dapat dilihat bahwa sebagian besar responden dalam penelitian ini merupakan pedagang wiraswasta yaitu sebanyak 19 orang 19, pegawai swasta yaitu sebanyak 21 orang 21, buruh yaitu sebanyak 19 orang 19, pegawai negeri sipil yaitu sebanyak 12 orang 12, guru yaitu sebanyak 5 orang 5 dan ibu rumah tangga yaitu sebanyak 5 orang 5, dan lainnya yaitu sebanyak 19 orang 19. Tabel 4.14 Karakteristik Responden Berdasarkan Penghasilan No Penghasilan F 1 Rp. 1.000.000 13 13 2 Rp. 1.000.000 – 2.000.000 24 24 3 Rp. 2.000.000 – 3.000.000 15 15 4 Rp. 3.000.000 33 33 5 Tidak Memiliki Penghasilan 15 15 77 Jumlah 100 100 Sumber: Data Hasil Penelitian Lapangan, 2014 Berdasarkan tabel 4.15 di atas, diketahui jumlah responden berdasarkan penghasilan untuk masyarakat Desa Perumnas Simalingkar adalah berpenghasilan dibawah Rp. 1.000.000 yaitu sebanyak 13 orang 13, berpenghasilan Rp. 1.000.000 – 2.000.000 yaitu sebanyak 24 orang 24, berpenghasilan Rp. 2.000.000 – 3.000.000 yaitu sebanyak 15 orang 15, berpenghasilan Rp. 3.000.000 yaitu sebanyak 33 orang 15, dan ada responden yang tidak memiliki penghasilan yaitu sebanyak 15 orang 13. Responden yang tidak memiliki penghasilan ini karena tidak memiliki pekerjaan menganggur, masih dalam tanggungan orang tua dan ibu rumah tangga yang tidak memiliki mata pencaharian. Tabel 4.15 Karakteristik Responden Berdasarkan Usia No Usia F 1 17 5 5 2 17 – 25 32 32 3 26 – 35 27 27 78 4 36 – 45 16 16 5 46 20 20 Jumlah 100 100 Sumber: Data Hasil Penelitian Lapangan, 2014 Berdasarkan tabel 4.12 di atas, diketahui jumlah responden berdasarkan usia untuk masyarakat Desa Perumnas Simalingkar adalah berusia 17 tahun kebawah sebanyak 5 orang 5, yang berusia 17 – 26 tahun sebanyak 32 orang 32, yang berusia 27 – 36 tahun sebanyak 27 orang 27, yang berusia 37 – 46 tahun sebanyak 16 orang 16, yang berusia 46 tahun keatas sebanyak 20 orang 20. Dari tabel 4.12 dapat disimpulkan bahwa responden yang berusia produktif 17 – 26 paling banyak dari yang lainnya. Tabel 4.16 Karakteristik Responden Berdasarkan Sumber Informasi No Sumber Informasi F 1 Televisi 52 52 79 2 Radio 3 3 3 Koran Majalah 19 19 4 Surat Kabar Elektronik Digital Internet 26 26 Jumlah 100 100 Sumber: Data Hasil Penelitian Lapangan, 2014 Berdasarkan tabel 4.16 di atas, diketahui jumlah responden berdasarkan sumber informasi, yaitu yang mendapat informasi dari televisi sebanyak 52 orang 52, yang mendapat informasi dari radio sebanyak 3 orang 3, yang mendapat informasi dari koranmajalah sebanyak 19 orang 19, dan yang mendapat informasi dari surat kabar elektronik digital internet sebanyak 26 orang 26. Responden yang mengatakan mendapat informasi dari televisi merupakan responden yang paling banyak, dikarenakan televisi merupakan media yang paling mudah dijangkau oleh semua masyarakat di Desa Perumnas Simalingkar.

4.3. Distribusi Responden Berdasarkan Pengetahuan Tentang Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba

Dokumen yang terkait

The Role of Gender in Taking Adecision for Family Planning in Using Contraception Method in Desa Perumnas Simalingkar Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang Tahun 2013

0 25 98

Faktor-faktor Penyebab Kenakalan Remaja (Studi Kasus Pengguna Narkoba Di Desa Perumnas Simalingkar Kecamatan Pancur Batu)

14 286 86

Persepsi Masyarakat Kelurahan Mangga Perumnas Simalingkar Terhadap Televisi Lokal DELI TV (DTV) Medan (Studi Deskriptif Tentang Persepsi Masyarakat Kelurahan Mangga Perumnas Simalingkar Terhadap Televisi Lokal Deli TV (DTV) Medan)

5 51 141

Evaluasi Perumahan Masyarakat Berpenghasilan Rendah Studi Kasus: Perumnas Simalingkar

0 31 13

Peran Badan Perwakilan Desa (BPD) Dalam Proses Demokratisasi Di Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang (Suatu Tinjauan di Desa Simalingkar A dan Desa Perumnas Simalingkar)

1 49 124

BAB II KAJIAN PUSTAKA 2.1. Pengetahuan - Pengetahuan Masyarakat Desa Perumnas Simalingkar Tentang Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba (Studi Deskriptif Pada Masyarakat Desa Perumnas Simalingkar, Kecamantan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang)

0 2 29

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah - Pengetahuan Masyarakat Desa Perumnas Simalingkar Tentang Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba (Studi Deskriptif Pada Masyarakat Desa Perumnas Simalingkar, Kecamantan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang)

0 0 10

Pengetahuan Masyarakat Desa Perumnas Simalingkar Tentang Penyalahgunaan dan Peredaran Narkoba (Studi Deskriptif Pada Masyarakat Desa Perumnas Simalingkar, Kecamantan Pancur Batu, Kabupaten Deli Serdang)

0 0 10

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang - Faktor-faktor Penyebab Kenakalan Remaja (Studi Kasus Pengguna Narkoba Di Desa Perumnas Simalingkar Kecamatan Pancur Batu)

0 0 7

Faktor-faktor Penyebab Kenakalan Remaja (Studi Kasus Pengguna Narkoba Di Desa Perumnas Simalingkar Kecamatan Pancur Batu)

1 1 13