iv
LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN KARYA ILMIAH
Yang bertanda tangan dibawah ini:
Nama : Mundir
No Induk Mahasiswa : 208081000061
Fakultas : Ekonomi dan Bisnis
Jurusankonsentrasi : ManajemenPemasaran
Dengan ini menyatakan bahwa dalam penulisan skripsi ini, saya:
1. Tidak menggunakan ide orang lain tanpa mampu mengembangkan dan
mempertanggung jawabkan 2.
Tidak melakukan plagiat terhadap naskah karya orang lain 3.
Tidak mengguanakan karya orang lain tanpa menyebutkan sumber asli atau tanpa ijin pemilik karya
4. Mengerjakan sendiri karya ini dan mampu bertanggung jawab atas karya
ini
Jikalau  dikemudian  hari ada  tuntutan  dari  pihak  lain  atas  karya  saya,  dan telah  melalui  pembuktian  yang  dapat  dipertanggung  jawabkan,  ternyata  memang
ditemukan  bukti  bahwa  saya  telah  melanggar  pernyataan  diatas,  maka  saya  siap untuk  dikenai  sangsi  berdasarkan  aturan  yang  belaku  di  Fakultas  Ekonomi  dan
Bisnis  UIN  Syarif  Hidayatullah  Jakarta.  Demikian  pernyataan  ini  saya  buat dengan sesungguhnya
Jakarta, Agustus 2015 Yang menyatakan
Mundir
v
DAFTAR RIWAYAT HIDUP
Curriculum vitae
Data Pribadi Personal Details
1.  Nama Name : Mundir
2.  Tempat Tanggal Lahir Date of birth : Serang,03 November 1989 3.  Jenis kelamin gender
: Laki-Laki 4.  Agama Religion
: Islam 5.  Alamat  Address
: Jl.  Cipunegara  raya  RT  003  RW  008 NO.85  Komplek  Kejaksaan  Agung  RI
Cipayung-Ciputat, Tangerang Selatan 6.  Kode Pos Postal Code
: 42194 7.  Nama Ayah Father
: H. Jarnudi 8.  Nama Ibu Mother
: Hj. Muya Sarah 9.  Nomor Telepon Phone
: 08567914485 10.  Email
: Moendier711gmail.com
Riwayat Pendidikan
Educational Qualification 1.  1996 - 2002
: SDN CERUKCUK
1 TANARA
SERANG BANTEN 2.  2002 - 2005
: MTs Matla’ul Falah Lempuyang
3.  2005 - 2008 : SMAN 1 TIRTAYASA SERANG
4.  2008 - 2015 : Fakultas  Ekonomi  dan  Bisnis  Jurusan
Manajemen,  Universitas  Islam  Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
vi
ABSTRACT
The  Purpose  of  this  study  wes  to  analyze  the  price,  location  and  service quality  toward  purchase  decision.  a  case  study  on  Mitra  Nelayan  Store.  The
total  sample  in  this  research  are  60  respondents  and  use  random  sampling method. The results of this research show that there are simultaneous influence on
variables  price,  location  and  service  quality  toward  decision  phurchase,  seen significant value under 0.05 and value F
value
40.015  F
table
2.77. The results of  this  research  also  shows  the  value  of  the  variable  price  of  t
value
registration 2.663,  location  registration  2.107  and  service  quality  registration  2.065
greater  than  t
table
2.00  then  declared  there  is  influence  toward  decision phurchase.  On  the  determination  of  the  test  there  is  influence  of  66.5  of  the
independent  variables  price,  location  and  service  quality  of  the  dependent variable  decision  phurchase.  Meanwhile,  a  total  of  33.5  is  affected  by  other
variables  and  not  included  into  this  regression  analysis,  such  as  brand  image, brand equity, product quality and etc.
Keyword: price, location, service quality and purchase decision
vii
ABSTRAK
Tujuan  penelitian  ini  adalah  untuk  menganalisis  pengaruh  harga,  lokasi dan  kualitas  pelayanan  terhadap  keputusan  pembelian    studi  kasus  pada  toko
Mitra  Nelayan.  Jumlah  sample  dalam  penelitian  ini  adalah  60  responden  dan menggunakan  metode  random  samlping.  Penelitian  ini  menggunakan  metode
analisis  uji  regresi  linier  berganda.  Hasil  penelitian  ini  menunjukkan  bahwa terdapat  pengaruh  secara  simultan  pada  variabel  harga,  lokasi  dan  kualitas
pelayanan terhadap keputusan pembelian, terlihat  nilai  signifikan di  bawah 0,05 dan nilai F
hitung
40,015  F
tabel
2,77. Hasil penelitian ini juga menunjukkan nilai t
hitung
pada  variabel  harga  sebesar  2,633,  lokasi  sebesar  2,107  dan  kualitas pelayanan  sebesar  2,779  lebih  besar  dari  t
tabel
2,00  maka  dinyatakan  terdapat pengaruh  terhadap  keputusan  pembelian.  Pada  uji  determinasi  terdapat  pengaruh
sebesar  66,5  dari  variabel  independen  harga,  lokasi  dan  kualitas  pelayanan terhadap  variabel  dependen  keputusan  pembelian.  Sedangkan,  sebanyak  33,5
dipengaruhi  oleh  variabel  lain  dan  tidak  termasuk  kedalam  analisis  regresi  ini, seperti brand image, ekuitas merek, kualitas produk dan lain-lain.
Kata kunci: harga, lokasi, kualitas pelayanan, keputusan pembelian
viii
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum Wr. Wb. Alhamdulillahirobbil’alamin, Segala puji syukur kehadirat Allah SWT atas
nikmat iman, islam dan karunia-Nya yang telah diberikan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul
“Analisis Pengaruh Harga, Lokasi, dan Kualitas  Pelayanan  terhadap  Keputusan  Pembelian  pada  Mitra  Nelyan
”.
Shalawat  beserta  salam  semoga  terus  tercurah  kepada  Rasulullah  Muhammad SAW, beserta keluarga dan para sahabat. Penulis sangat bersyukur atas selesainya
penyusunan  skripsi  ini.  Skripsi  ini  disusun  untuk  memenuhi  salah  satu  syarat menyelesaikan  program  Sarjana  S1  pada  Program  Sarjana  Fakultas  Ekonomi
dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
Selama  proses  penyusunan  skripsi  ini  penulis  banyak  mendapatkan bimbingan,  arahan, bantuan, dan dukungan dari  berbagai pihak.  Oleh karena itu,
dalam kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1.  Ayahanda tercinta H.Jarnudi dan ibunda tercinta Hj. Muya Sarah  yang selalu
memberikan dukungan baik moral, materil dan spiritual yang tidak terhingga. Semoga allah SWT, memberikan kesehatan dan  kebahagiaan serta kemuliaan
kepada  mereka  dan  semoga  penulis  dapat  membaahagiakan  keduanya, meskipun  tidak  sebanding  dengan  apa  yang  mereka  telah  berikan,Amin
yarobbal’alamin 2.  Prof.  Dr.  Dede  Rosyada,  MA.  Selaku  Rektor  Universitas  Islam  Negri  Syarif
Hidayatullah Jakarta. 3.  Bapak Arif Mufraini, MM Selaku p udek bidang akademik fakultas Ekonomi
dan Bisnis Univesitas Islam Negeri Jakarta. 4.  Ibu  Titi  Dewi  Warninda,  M.si  Selaku  ketua  jurusan  manajemen  Fakultas
Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
ix 5.  Bapak  Dr.  Yahya  Hamza.  Selaku  Dosen  Pembimbing  I  yang  telah  bersedia
meluangkan  waktunya  untuk  memberi  bimbingan,  arahan,  dan  ilmu pengetahuannya  kepada  penulis  selama  penyusunan  skripsi  hingga  akhirnya
skripsi  ini  bisa  terselesaikan.  Terima  kasih  atas  segala  masukan  guna penyelesaian skripsi ini serta semua motivasi dan nasihat yang telah diberikan
selama ini.
6.  Ibu  Ela  patriana  MM.  Selaku  Dosen  Pembimbing  II  yang  telah  banyak meluangkan waktunya untuk memberi bimbingan, arahan, semangat, dan ilmu
pengetahuannya  kepada  penulis  selama  penyusunan  skripsi  hingga  akhirnya skripsi  ini  bisa  terselesaikan.  Terima  kasih  atas  segala  bimbingan  dan
konsultasi yang telah diberikan selama ini. 7.  Seluruh Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif
Hidayatullah  Jakarta  yang  telah  memberikan  bekal  ilmu  pengetahuan  yang sangat  luas  kepada  penulis  selama  perkuliahan,  semoga  menjadi  ilmu  yang
bermanfaat dan menjadi amal kebaikan bagi kita semua. 8.  Seluruh  Staf  Tata  Usaha  Fakultas  Ekonomi  dan  Bisnis  Universitas  Islam
Negeri  Syarif  Hidayatullah  Jakarta  yang  telah  membantu  penulis  dalam mengurus segala kebutuhan administrasi dan lain-lain.
9.  Pimpinan  Perpustakaan  Utama  UIN  Syarif    Hidayatullah  Jakarta  beserta seluruh Stafnya yang telah rela bersedia memberikan layanan dengan baik dan
tersedianya  buku-buku  yang  penulis  butuhkan  dalam  menyelesaikan  skripsi ini.
10. Kepada seluruh keluarga besar kakak Pertama H. Muzni serta Istri, dan kakak Ke 2 H. Munib beserta istri, kaka saya yang ke 3 teteh HJ. Makiyah Spd, serta
adik-adik  saya  Khubaisi  kubes  dan  yang  paling  bontot  Zahrotul  uyun yuyun Hj. Yumnah berserta keluarga, teh alpen beserta keluarga, yang telah
menyemangati,  selalu  memberikan  keceriaan  serta  do’a  dan  semangat  untuk terus berusaha untuk memberikan yang terbaik.
11. Kepada Seluruh keluarga besar Umak Juairya dan Umak yanti yang telah suka rela  memberikan  tumpangan  tempat  tinggal,  sehingga  penulis  bisa
menyelesaikan tugas akhir skripsi ini.
x
12. Kepada  Aan  Sophan . SE, Epen Sa’ad. SE, Tatang Herwanto Spd.i, Ujuk