Uji Statistik Evaluasi Model

parameter-parameter secara teori sesuai dan secara statistik memuaskan. Menurut Koutsoyiannis 1997 terdapat kriteria evaluasi model yaitu : 1. Kriteria ekonomi ‘A Priori’ yang didasarkan pada kesesuaian tanda dan nilai dari parameternya terhadap teori ekonomi yang berlaku. 2. Kriteria statistik uji derajat pertama yang didasarkan pada pengujian F- statistik dan t-statistik. 3. Kriteria ekonometrika uji derajat kedua yang digunakan untuk menentukan apakah pendugaan model yang dilakukan sesuai dengan syarat pendugaan melalui metode OLS.

3.4.1 Uji Statistik

Terlebih dahulu model diuji dengan melihat nilai koefisien determinan R 2 untuk melihat seberapa besar keragaman yang dapat diterangkan oleh variabel bebas yang terpilih terhadap variabel tak bebas. Sifat dari R 2 adalah besarannya yang selalu bernilai positif namun lebih kecil dari satu 0 ≤ R 2 ≤ 1. Jika R 2 bernilai satu maka terjadi kecocokan sempurna dimana variabel tidak bebas dapat dijelaskan oleh garis regresi, sedangkan jika nilainya nol itu berarti tidak ada varian variabel tak bebas dapat diterangkan oleh variabel bebas. Oleh karena itu, semakin dekat nilai R 2 dengan satu maka semakin dekat hubungan antara variabel bebas dengan variabel tak bebas, demikian juga sebaliknya. Untuk menghitung R 2 , maka dapat menggunakan rumus dibawah ini: R 2 = Jumlah Kuadrat Regresi Jumlah Kuadrat Total Adapun nilai koefisien determinasi alternatif atau yang disesuaikan R 2 adj, digunakan untuk membandingkan dua model regresi dengan peubah terikat p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, if you can print from a windows application yo u can use pdfMachine. Get yours now yang sama namun berbeda dalam banyaknya peubah bebas. Rumus yang digunakan adalah sebagai berikut: R 2 adj = Jumlah Kuadrat Regresin-k Jumlah Kuadrat Totaln-1 dimana: n = jumlah pengamatan k = jumlah parameter yang diduga Setelah model diuji dengan melihat nilai koefisien determinasi maka lakukanlah uji statistik yang dapat dilakukan secara keseluruhan maupun secara tersendiri. Hal tersebut dapat dijelaskan sebagai berikut: 1. Uji F-Statistik Uji secara keseluruhan dilakukan dengan uji-F. Uji ini digunakan untuk mengetahui tingkat signifikan dari pergerakan seluruh variabel bebas secara bersama-sama terhadap pergerakan dari variabel tak bebasnya dalam suatu persamaan. Hipotesis yang diuji dari pendugaan persamaan adalah variabel bebas tidak berpengaruh nyata terhadap variabel tak bebas. Hal ini disebut hipotesis nol. Hipotesis: H : a 1 = 0 H 1 : minimal ada salah satu a 1 ≠ 0 Uji statistik yang digunakan adalah uji-F : F Hitung = R 2 k-1 1-R 2 n-k F Tabel = F ák-1, n-k Kriteria Uji: F-hitung F ák-1, n-k , maka tolak H p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, if you can print from a windows application yo u can use pdfMachine. Get yours now F-hitung F ák-1, n-k , maka terima H dimana: R = Koefisien Determinasi n = Banyaknya Data k = Jumlah Koefisien Regresi Dugaan Jika H ditolak berarti ada minimal satu variabel bebas yang berpengaruh nyata terhadap variabel tak bebas, dan sebaliknya. Semakin besar nilai F-hit maka akan semakin kuat bukti bahwa terdapat minimal salah satu variabel bebas yang berpengaruh nyata terhadap keragaman dari variabel tak bebas. 2. Uji T-Statistik Uji secara tersendiri dilakukan dengan uji-t. Uji-t digunakan untuk melihat pengaruh dari setiap variabel bebas terhadap variabel tak bebas. Selain itu, pengujian ini juga dilakukan untuk melihat secara statistik apakah koefisien regresi dari masing-masing variabel dalam suatu model bersifat signifikan atau tidak. Hipotesis: H : a 1 = 0 i = 1,2,3,...,k H 1 : a 1 ≠ 0 Uji statistik yang digunakan adalah uji-T: T-hitung = a i Sa T-tabel = t á2n-k dimana: Sa = simpangan baku koefisien dugaan Kriteria uji : p d f Machine A pdf w rit er t hat produces qualit y PDF files w it h ease Produce quality PDF files in seconds and preserve the integrity of your original docum ents. Com patible across nearly all Windows platform s, if you can print from a windows application yo u can use pdfMachine. Get yours now T-hitung t á2n-k , maka tolak H T-hitung t á2n-k , maka terima H Jika H ditolak dalam kriteria uji-t berarti variabel bebas berpengaruh nyata terhadap variabel tak bebas dan sebaliknya. Semakin besar nilai t-hit maka akan semakin kuat bukti bahwa variabel tersebut signifikan secara statistik.

3.4.2 Uji Ekonometrika