Distribusi Keberadaan Tikus di Rumah Responden Distribusi Keberadaan Hewan Peliharaan Responden Distribusi Keberadaan Air Menggenang di Sekitar Rumah Responden

Data Tabel 4.6 menggambarkan bahwa dari 33 responden kasus, prosentase responden yang memiliki intensitas cahaya dalam rumah tidak memenuhi syarat sebesar 48,5 dan responden yang memiliki intensitas cahaya dalam rumah memenuhi syarat sebesar 51,5. Sedangkan dari 33 responden kontrol, prosentase responden yang memiliki intensitas cahaya dalam rumah tidak memenuhi syarat sebesar 60,6 dan responden yang memiliki intensitas cahaya dalam rumah memenuhi syarat sebesar 39,4.

4.2.2.4 Distribusi Keberadaan Tikus di Rumah Responden

Hasil penelitian pada responden kasus dan kontrol di Kecamatan Candisari Kota Semarang didapatkan gambaran umum mengenai keberadaan tikus di rumah responden, dapat dilihat pada tabel 4.7 sebagai berikut: Tabel 4.7 Distribusi Keberadaan Tikus di Rumah Responden Keberadaan Tikus Kejadian Leptospirosis Kasus Kontrol ∑ ∑ Ada Tidak Ada 27 6 81,8 18,2 14 19 42,4 57,6 Total 33 100,0 33 100,0 Data Tabel 4.7 menggambarkan bahwa dari 33 responden kasus, prosentase responden yang terdapat tikus di rumah sebesar 81,8 dan responden yang tidak terdapat tikus sebesar 18,2. Sedangkan dari 33 responden kontrol, prosentase responden yang terdapat tikus di rumah sebesar 42,4 dan responden yang tidak terdapat tikus sebesar 57,6

4.2.2.5 Distribusi Keberadaan Hewan Peliharaan Responden

Hasil penelitian pada responden kasus dan kontrol di Kecamatan Candisari Kota Semarang didapatkan gambaran umum mengenai keberadaan hewan peliharaan responden, dapat dilihat pada tabel 4.8 sebagai berikut: Tabel 4.8 Distribusi Keberadaan Hewan Peliharaan Responden Keberadaan Hewan Peliharaan Kejadian Leptospirosis Kasus Kontrol ∑ ∑ Ada Tidak Ada 19 14 57,6 42,2 12 21 36,4 63,6 Total 33 100,0 33 100,0 Data Tabel 4.8 menggambarkan bahwa dari 33 responden kasus, prosentase responden yang memiliki hewan peliharaan sebesar 57,6 dan responden yang tidak memiliki hewan peliharaan sebesar 42,2. Sedangkan dari 33 responden kontrol, prosentase responden yang memiliki hewan peliharaan sebesar 36,4 dan responden yang tidak memiliki hewan peliharaan sebesar 63,6.

4.2.2.6 Distribusi Keberadaan Air Menggenang di Sekitar Rumah Responden

Hasil penelitian pada responden kasus dan kontrol di Kecamatan Candisari Kota Semarang didapatkan gambaran umum mengenai keberadaan air menggenang di sekitar rumah responden, dapat dilihat pada tabel 4.9 sebagai berikut: Tabel 4.9 Distribusi Keberadaan Air Menggenang di Rumah Responden Keberadaan Air Menggenang Kejadian Leptospirosis Kasus Kontrol ∑ ∑ Ada Tidak Ada 23 10 69,7 30,3 9 24 27,3 72,7 Total 33 100,0 33 100,0 Data Tabel 4.9 menggambarkan bahwa dari 33 responden kasus, prosentase responden yang terdapat air menggenang di sekitar rumah sebesar 69,7 dan responden yang tidak terdapat air menggenang di sekitar rumah sebesar 30,3. Sedangkan dari 33 responden kontrol, prosentase responden yang terdapat air menggenang di sekitar rumah sebesar 27,3 dan responden yang tidak terdapat air menggenang di sekitar rumah sebesar 72,7

4.2.2.7 Distribusi Sarana Pembuangan Limbah Responden