Program Sosial Program-program LAZ Dompet Dhuafa Republika

48 yang diharapkan dapat menjadi sebuah lembaga mandiri secara financial dari sektor produksi dan bisnis dengan tetap tidak kehilangan jatidirinya sebagai jejaring dari lembaga nirlaba Dompet Dhuafa. e. Pemberdayaan Komunitas Komunitas pengason adalah Program Development Pembangunan. Seiring dengan peran yang lebih sentral yang dimainkan DD di kancah program development, ke depan DD akan menguatkan sisi development ini dengan mendesain, mengarahkan, dan mengimplementasikan program pembangunan yang berorientasi pada wilayah atau berbasis komunitas. Dengan demikian diharapkan program DD dapat mengakomodir kebutuhan regionalkewilayahan, berimplikasi langsung dengan komunitas setempat dan dapat melahirkan agen-agen perubahan di masyarakat setempat untuk menjamin keberlanjutan program.

2. Program Sosial

a. Rumah bersalin Cuma-Cuma RBC RBC merupakan institusi pelayanan kesehatan bagi ibu dan anak, khususnya dalam bidang persalinan yang diperuntukan bagi kaum dhuafa secara Cuma-Cuma. Jenis pelayanan yang tersediya di RBC berupa pemeriksaan kehamilan, persalinan normal 24 jam, KB, imunisasi, senam hamil, ANC Mobile, Akses Kesehatan, Penyuluhan Kesehatan Masyarakat, serta pengobatab umum bagi iu dan anak bebas biaya. Meski Cuma-Cuma, RBC tetap mengedepankan layanan professional dan maksimal bagi setiap pasiennya. Tidak hanya itu, anggota member juga mendapatkan kesempatan pendampingan dalam bidang agama, pendidikan, dan ekonomi sesuai dengan potensi 49 yang dimilikinya. Melalui upaya ini diharapkan dapat terbentuk keluarga-keluarga mandiri. RBC beralamat di komplek pesantren At-Ta’azhimiyah jl. Holis 448A Bandung. 8 Wujud profesionalitas, RBC merekrut tenaga medis yang memiliki kompetensi di bidangnya, antara lain ; 3 orang dokter umum, 8 orang bidan, dan 3 orang perawat berpengalaman. Untuk lebih meningkatkan pelayanan dan mendekatkan diri. b. Lembaga Pelayanan Masyarakat LPM LPM merupakan lembaga pelayanan bagi masyarakat, yang terbuka setiap hari kerja, pukul 09:00 sampai dengan 15:00. Layanan LPM meliputi kesehatan, pendididkan, sandang pangan, transportasi, hingga ekonomi. Layanan ini bekerjasama dengan berbagai pihak untuk menjaga amanah dan optimalisasi dana zakat, bantuan yang diberikan pun sesuai permasalahannya, seperti bantuan kesehatan berupa pengantar pemeriksaan klinik dan obat, dan tebus resep, pemeriksaan laboraturium. Bantuan pendididkan berupa bantuan yang dibayarkan langsung ke sekolah. Transportasi bantuan diberikan surat jalan pengganti tiket. Sandang pangan bantuan dalam bentuk pakaian, buku, beras dan tiket makan. Ekonomi bantuan dalam bentuk pinjaman tanpa bungan. 8 Summary Dompet Dhuafa Republika 2010 50

3. Program pendidikan dan Dakwah