Deskripsi Hasil Obervasi Pra Tindakan

37

BAB IV ANALISIS HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian

1. Deskripsi Hasil Obervasi

TKIT Baitturohiim berdiri pada tanggal 1 bulan Juli 2003. Lembaga ini membuka dan mengembangkan dua jenis kegiatan utama yaitu Kelompok Bermain bagi anak usia 2-3 tahun dan Pendidikan Usia dini atau TKIT bagi anak usia 4-6 tahun. Kepala Sekolah dijabat oleh Niken Windarningrum dan ada 4 orang sebagai guru. Peserta didik TKIT ini berasal dari keluarga warga di Perumahan Sukoharjo dan sekelilingnya. Saat ini jumlah keseluruhan anak adalah 39 anak yang terdiri dari 12 anak pada kelompok A, 13 anak pada kelompok B, dan 11 anak pada kelompok bermain, dan yang menjadi objek penelitian adalah kelas A yang berjumlah 12 anak.

2. Pra Tindakan

Pelaksanaan penelitian tindakan kelas ini dilakukan selama dua siklus. Setiap siklusnya proses pembelajaran dasar matematika yang meliputi pengenalan angka, warna, dan bentuk geometri menggunakan strategi pembelajaran kooperatif tipe TGT Team Games Tournament. Setiap siklus dalam penelitian ini menggunakan 2 pertemuan dengan alokasi waktu sebanyak 60 menit setiap pertemuan. Adapun jadwal pelaksanaannya adalah sebagai berikut : 38 Tabel 2. Jadwal Pelaksanaan Penelitian No. Siklus Pertemuan Materi dan Kegiatan 1. I Pertemuan I, Rabu, 19 Januari 2011 Penyampaian materi menggunakan LKA tentang dasar matematika Pertemuan II, Kamis, 20 Januari 2011 Pelaksanaan games dan turnamen dengan permainan puzzle angka, bola warna, papan geometri yang dipadukan dengan media pengenalan angka, warna, dan geometri. 2. II Pertemuan I, Jumat, 21 Januari 2011 Pelaksanaan games dan turnamen dengan lompat angka, papan warna, puzzle geometri yang dipadukan dengan media pengenalan angka, warna, dan geometri. Pertemuan II, Sabtu, 22 Januari 2011 Pelaksanaan games dan turnamen dengan permainan pohon hitung, lompat warna, bentuk geometri yang dipadukan dengan media pengenalan angka, warna, dan geometri.

3. Deskripsi Hasil Penelitian Siklus I

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Melalui Strategi Pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) Siswa Kelas IV SD Negeri Blangu 2 Gesi Srage

0 1 15

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA MELALUI STRATEGI Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Matematika Melalui Strategi Pembelajaran Teams Games Tournament (TGT) Siswa Kelas IV SD Negeri Blangu 2 Gesi Srage

0 1 12

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUIMETODE PEMBELAJARAN BERBASIS JOYFUL LEARNING Peningkatan Keaktifan Belajar Matematika Melalui Metode Pembelajaran Berbasis Joyful Learning pada Siswa Kelas V SD Negeri Sidokerto Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 13

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUIMETODE PEMBELAJARAN BERBASIS JOYFUL LEARNING Peningkatan Keaktifan Belajar Matematika Melalui Metode Pembelajaran Berbasis Joyful Learning pada Siswa Kelas V SD Negeri Sidokerto Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 15

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI MELALUI METODE TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) Peningkatan Keaktifan Belajar Mata Pelajaran Akuntansi Melalui Metode Team Games Tournament (Tgt) Dengan Media Permainan Macan-Macanan Pada Siswa Kelas XI I

0 1 15

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATA PELAJARAN AKUNTANSI MELALUI METODE TEAM GAMES TOURNAMENT (TGT) Peningkatan Keaktifan Belajar Mata Pelajaran Akuntansi Melalui Metode Team Games Tournament (Tgt) Dengan Media Permainan Macan-Macanan Pada Siswa Kelas XI I

0 1 13

UPAYA PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE PROBLEM BASED INSTRUCTION BERBASIS Upaya Peningkatan Keaktifan Belajar Matematika Melalui Metode Problem Based Instruction Berbasis Media Visual ( PPK Pada Siswa Kelas VIII C MSmp Negeri 1 Wer

0 0 16

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS KOMPUTER DENGAN MENGGUNAKAN Peningkatan Motivasi Belajar Matematika Melalui Media Pembelajaran Berbasis Komputer Dengan Menggunakan Matematika Virtual Bagi Siswa Kelas IV Sekolah

0 0 16

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR MATEMATIKA MELALUI METODE PEMBELAJARAN BERBASIS JOYFUL LEARNING Peningkatan Keaktifan Belajar Matematika Melalui Metode Pembelajaran Berbasis Joyful Learning (PTK Pembelajaran Matematika Siswa Kelas VIII Semester Genap SMP N

0 0 16

Pembuatan termometer badan dengan keluaran suara menggunakan ic isd4004 berbasis mikrokontroler AT89S51 COVER

0 0 1