Staf Bidang Fisik dan Tata Ruang BAPPEDA Kota Medan yaitu Bapak Willy

4. Apakah jenis pohon yang dijadikan untuk upaya pelestarian Ruang Terbuka Hijau? Jawab : Jenis pohon yang dijadikan untuk pelestarian Ruang Terbuka Hijau adalah pohon mahoni, pohon angsana, pohon trambesi, pohon kelumpang, pohon ketapang, pohon sengon, pohon pule, pohon kupu-kupu, pohon palem, pohon asam, pohon tanjung, pohon johar. 5. Bagaimana cara meremajakan pohon-pohon yang sudah ada? Jawab : Meremajakan pohon-pohon yang sudah ada dengan cara menyisipkan pohon baru apabila pohon sudah besar dan sudah dapat ditebang. Karena dengan penyisipan pohon yang sudah hampir punah disisipkan dengan bibit pohon baru, maka akan seiiring dengan berjalannya waktu pohon bibit yang baru tumbuh membesar dan pohon yang sudah tua akan punah dan ditebang, sehingga tidak akan terjadi kekosongan di lahan tempat pohon sebelumnya.

IV.3. Staf Bidang Fisik dan Tata Ruang BAPPEDA Kota Medan yaitu Bapak Willy

1. Berapakah luas Ruang Terbuka di Kota Medan? Jawab : Ruang Terbuka di Kota Medan sebenarnya 59, namun pada saat sekarang ini hanya berkisar 49 dan pada luas tersebut didalamnya juga termasuk Ruang Terbuka Hijau. Universitas Sumatera Utara 2. Apakah fungsi Ruang Terbuka Hijau yang sebenarnya? Jawab : Fungsi Ruang Terbuka Hijau Terbagi dua, yaitu : a. Fungsi Ekologis Fungsi ini mengklasifikasikan yang disebut Ruang Terbuka Hijau itu adalah ruang terbuka yang memiliki tanaman- tanaman yang berfungsi dalam menghasilkan oksigen O2, dapat mengurangi polutan, dan tanaman yang dapat menyerap air, dan sebagainya. Gambar 7. Jenis pohon yang menghasilkan oksigen O2, mengurangi polutan, menyerap air yang ada di Taman Beringin Kota Medan 21 Juni 2013. Universitas Sumatera Utara b. Fungsi Estetika Fungsi ini mengklasifikasikan yang disebut Ruang Terbuka Hijau itu adalah ruang terbuka yang dimana ditempat tersebut seseorang merasa suasana yang nyaman dengan adanya penghijauan. Gambar 8. Terlihat dibawah pohon bahwa masyarakat sedang bersantai menikmati penghijauan yang akan menciptakan rasa nyaman yang berada di Taman Lapangan Merdeka Kota Medan 21 Juni 2013. Universitas Sumatera Utara 3. Apakah dikatakan Ruang Terbuka Hijau apabila ruang terbuka tersebut hanya memiliki salah satu fungsi diatas? Jawab : Yang dikatakan Ruang Terbuka Hijau itu apabila ruang terbuka tersebut memiliki kedua fungsi itu yaitu fungsi ekologis dan fungsi estetika. Jadi apabila ruang terbuka hanya memiliki salah satu fungsi diatas maka tidak dikatakan Ruang Terbuka Hijau. 4. Apakah benar bahwa Pemerintah Kota Medan akan menambah Ruang Terbuka Hijau dengan mengalokasikam Dana APBD untuk pembelian lahan sebesar 300-400 meter per tahun? Jawab : Pemerintah Kota Medan telah mencanangkan dana sebesar 20 milyar sampai 30 milyar per tahun untuk menambah Ruang Terbuka Hijau di Kota Medan. Namun tidak seperti berita yang ada yang mengatakan bahwa Pemerintah Kota Medan akan mengalokasikan Dana APBD untuk pembelian lahan guna menambah Ruang Terbuka Hijau di Kota medan, berita tersebut tidak benar adanya. Dana yang dipersiapkan Pemerintah Kota Medan untuk penambahan lahan guna membangun Ruang Terbuka Hijau maupun melestarikannya juga tergantung nilai jual objek pajak. 5. Apakah kendalahambatan yang dihadapi Pemerintah Kota Medan dalam menyediakan maupun melestarikan Ruang Terbuka Hijau di Kota Medan? Universitas Sumatera Utara Jawab : Banyaknya kendala yang dihadapi Pemerintah Kota Medan dan dinas yang mengelola membuat sulitnya membangun dan melestarikan Ruang Terbuka Hijau. Salah satu dana, penyediaan dana termasuk masalah yang paling utama dalam penyediaan dan pelestarian Ruang Terbuka Hijau. Selain itu kendala yang dihadapi lainnya adalah kesadaran diri masyarakat. Kebanyakan masyarakat yang tidak mengerti arti pentingnya Ruang Terbuka Hijau, maka dari itu banyak pula yang hanya mengabaikan mengenai masalah itu. 6. Sesuai dengan pernyataan Walikota Medan dalam artikel di website Pemko Medan yang mengatakan bahwa pihak pemerintah kota Medan telah mewajibkan bagi setiap yang akan mendirikan gedung harus memiliki atau menyediakan ruang terbuka hijau. Apakah kebijakan tersebut telah di tetapkan dalam suatu peraturan dan dalam bentuk apakah peraturan tersebut? Jawab : Mengenai pernyataan tersebut bahwa kebijakan pemerintah kota Medan itu telah dituangkan dalam bentuk Peraturan Daerah Kota Medan Nomor 13 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Medan dan memiliki kekuatan hukum. 7. Apa sajakah yang menjadi program dan kegiatan dinas yang terkait dalam pengelolaan ruang terbuka hijau di Kota Medan? Jawab : Beberapa program kegiatan yang dilakukan oleh badan atau dinas yang saling terkait dalam mewujudkan kota hijau untuk Kota Universitas Sumatera Utara Medan tersebut berdasarkan sumber RKPD tahun 2011 dan RPJM tahun 2011-2015. BERDASARKAN SUMBER RKPD KOTA MEDAN TAHUN 2011 Dinas Tata Ruang dan Tata Bangunan Tabel 9. No Urusan ProgramKegiatan Indikator Kinerja Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamatan Keterangan Target Rp. 1. Penyusunan Rencana Tata Bangunan dan Lingkungan Jumlah biaya penyelenggaraan RTBL 2 lokasi percontohan penataan bangunan dan lingkungan di Kota Medan Tahun 1 400,000,000 Medan Terlaksana 2. Penetapan Kebijakan Tentang RDTRK Jumlah biaya pelaksanaan legalisasi peraturan daerah dan peraturan Walikota Paket 1 300,000,000 Medan Terlaksana 3. Kegiatan Evaluasi dan Pengembangan Rencana Kota Dalam Rangka Pemrosesan IMB Jumlah biaya penyusunan laporan teknis evaluasi rencana tata ruang Tahun 1 90,000,000 Medan Terlaksana 4. Pembuatan Pojok Informasi Pelayanan TRTB Jumlah biaya sistem informasi berupa komputerisasi pojok informasi pelayanan dan tata ruang yang dapat digunakan masyarakat swalayan Paket 1 75,000,000 Medan Terlaksana 5. Pelatihan Aparatur dalam Pengendalian Pemanfaatan Ruang Jumlah biaya pelatihan kemampuan SDM aparatur dalam pengendalian pemanfaatan ruang Tahun 1 75,000,000 Medan Terlaksana 6. Pengawasan Pemanfaatan Ruang Jumlah dana operasional dalam melaksanakan pengawasan pemanfaatan ruang Tahun 1 250,000,000 Medan Terlaksana 7. Sosialisasi Kebijakan Pengendalian Pemanfaatan Ruang Jumlah biaya sosialisasi kebijakan pengendalian pemanfaatan ruang Tahun 1 75,000,000 Medan Terlaksana Sumber : Badan Perencanaan Pembangunan Kota Medan Bidang Fisik dan Tata Ruang Tahun 2011 Universitas Sumatera Utara Badan Lingkungan Hidup Tabel 10. No Urusan ProgramKegiatan INDIKATOR KINERJA Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamatan SKPD Penanggung Jawab Target Rp. [1] [2] [3] [4] [5] [6] [7] [8]

1. Program

Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup Meningkatnya Pengelolaan Lingkungan Hidup 100 1,770,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.1 Koordinasi Penilaian Kota SehatAdipura Jumlah biaya koordinasi program adipura terkoordinasi di Kota Medan Paket 1 150,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.2 Pengawasan Pelaksanaan Kebijakan Bidang Lingkungan Hidup Jumlah biaya pengawasan kualitas terhadap lingkungan hidup Paket 1 150,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.3 Koordinasi Penyusunan AMDAL Jumlah biaya penyelenggaraan koordinasi tim teknis dan komisi amdal Kota Medan Paket 1 100,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.4 Pemantauan Kualitas Lingkungan di Tempat Pembuangan Akhir TPA Jumlah baiaya pemantauan kualitas lingkungan TPA di Kota Medan Paket 1 50,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.5 Pemantauan Kualitas Lingkungan Jumlah biaya pemantauan kualitas air sungai di Kota Medan Paket 1 75,000,000 Medan BLH Kota Medan Universitas Sumatera Utara No Urusan ProgramKegiatan INDIKATOR KINERJA Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamatan SKPD Penanggung Jawab Target Rp. [1] [2] [3] [4] [5] [6] [7] [8] 1.6 Pemeliharaan Sarana dan Prasarana Air Quality Monitoring System AQMS Jumlah baiya spare part peralatan laboratorium AQMS Paket 1 125,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.7 Pemantauan Kualitas Lingkungan Menggunakan Air Quality Monitoring System AQMS Jumlah baiay pelaksanaan pemantauan kualitas lingkungan Paket 1 75,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.8 Safari Daur Ulang Limbah SadariLah Jumlah biaya pelaksanaan program sadarilah untuk daerah miskin Paket 1 100,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.9 Percontohan Pemilahan dan Pengolahan Sampah pada Objek-Objek Penilaian Adipura Jumlah baiya percontohan pemilahan dan pengolahan sampah pada objek-objek penilaian Adipura Paket 1 250,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.10 Pengawasan Pelaksanaan Kebijakan Bidang Lingkungan Hidup Penanganan Kasus-kasus Lingkungan Hidup Jumlah biaya pengawasan kualitas terhadap lingkungan hidup Paket 1 125,000,000 Medan BLH Kota Medan Universitas Sumatera Utara No Urusan ProgramKegiatan INDIKATOR KINERJA Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamatan SKPD Penanggung Jawab Target Rp. [1] [2] [3] [4] [5] [6] [7] [8] 1.11 Biaya Operasional dan pemeliharaan Sarana dan Prasarana Laboratorium Air Jumlah biaya pemeliharaan sarana dan prasarana laboratorium air Paket 1 50,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.12 Koordinasi Kota Sehat Green and Clean Kota Medan Jumlah biaya koordinasi kota sehatgreen and Clean di Kota Medan Paket 1 95,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.13 Sosialisasi Peraturan Perundang-Undangan Bidang Lingkungan Hidup jumlah biaya penyuluhan peraturan lingkungan hidup Paket 1 100,000,000 Medan BLH Kota Medan 1.14 Sosialisasi Pelaksanaan Pengendalian Perubahan Iklim skala Kota dan sarasehan lingkungan Jumlah biaya pelaksanaan sosialisasi pengendalian perubahan iklim talk show dan sarasehan lingkungan Paket 1 100,000,000 Medan BLH Kota Medan 2 Program Perlindungan dan Konservasi Sumber Daya Alam Meningkatnya Perlindungan Konservasi Sumber Daya Alam 100 1,325,000,000 Medan BLH Kota Medan 2.1 Studi Kawasan Pesisir Pantai Jumlah biaya studi kawasan pesisir pantai Paket 1 200,000,000 Medan BLH Kota Medan Universitas Sumatera Utara No Urusan ProgramKegiatan INDIKATOR KINERJA Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamatan SKPD Penanggung Jawab Target Rp. [1] [2] [3] [4] [5] [6] [7] [8] 3 Program Peningkatan Kualitas dan Akses Informasi Sumber Daya Alam dan Lingkungan Hidup Meningkatnya Kualitas dan akses Informasi SDA dan LH 100 613,000,000 Medan BLH Kota Medan 3.1 Peningkatan Edukasi dan Komunikasi Masyarakat di Bidang Lingkungan Jumlah biaya sosialisasi sekolah yang berwawasan lingkungan adiwiyata Paket 1 100,000,000 Medan BLH Kota Medan 3.2 Penyusunan Data Sumber Daya Alam dan Neraca Sumber Daya Hutan NSDH Nasional dan Daerah Jumlah buku SLHD dan buku basis data Paket 1 50,000,000 Medan BLH Kota Medan 3.3 Penguatan Jejaring Informasi Lingkungan Pusat dan Daerah Jumlah biaya pelaksanaan pameran lingkungan hidup tingkat daerah Prov. SU, pusat dan pameran lainnya tingkat Kota Medan Paket 1 200,000,000 Medan BLH Kota Medan 3.4 Peringatan Hari Puncak Lingkungan Hidup se-dunia Tingkat Kota Medan Jumlah biaya pelaksanaan peringatan lingkungan hidup se- dunia tingkat Kota Medan Paket 1 140,000,000 Medan BLH Kota Medan 3.5 Pembuatan Website BLH Kota Medan jumlah biaya penyusunan data-data lingkungan hidup Paket 1 98,000,000 Medan BLH Kota Medan Universitas Sumatera Utara No Urusan ProgramKegiatan INDIKATOR KINERJA Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamatan SKPD Penanggung Jawab Target Rp. [1] [2] [3] [4] [5] [6] [7] [8] 4 Program Peningkatan Pengendalian Polusi Berkurangnya tingkat pencemaran yang ditimbulkan pelaku kegiatan usaha maupun masyarakat 100 620,000,000 Medan BLH Kota Medan 4.1 Pengujian Emisi Kendaraan Bermotor Jumlah biaya pelaksanaan pengujian emisi gas buang kendaraan bermotor di Kota Medan Paket 1 105,000,000 Medan BLH Kota Medan 4.2 Pengujian Emisi Polusi Udara Akibat Aktifitas Industri Jumlah biaya pemantauan kualitas udara di Kota Medan udara ambient dan cerobong asap Paket 1 150,000,000 Medan BLH Kota Medan 4.3 Studi tentang Beban Pencemar Udara di Kota Medan Jumlah biaya pelaksanaan studi pencemar udara Paket 1 100,000,000 Medan BLH Kota Medan 4.4 Pelaksanaan Car Free Day Jumlah biaya penjagaan kualitas udara di Kota Medan Paket 1 250,000,000 Medan BLH Kota Medan Sumber : Badan Perencanaan Pembangunan Kota Medan Bidang Fisik dan Tata Ruang Tahun 2011 Universitas Sumatera Utara Dinas Kebersihan Tabel 11. No Urusan ProgramKegiatan Indikator Kinerja Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamat an SKPD Penanggu ng Jawab Targ et Rp. [1] [2] [3] [4] [5] [6] [7] [8] 5.1 Penyediaan Prasarana dan Sarana Pengelolaan Persampahan Jumlah biaya peningkatan kwalitas pelayanan kebersihan 1 pake t 6,282,50 0,000 Medan D. Kebersiha n 5.2 Peningkatan Operasi dan Pemeliharaan Prasarana dan Sarana Persampahan Jumlah biaya pemeliharaan sarana dan prasarana untuk pelayanan kebersihan 1 pake t 20,375,685, 400 Medan D. Kebersiha n 5.3 Peningkatan Kemampuan Aparat Pengelolaan Persampahan Jumlah biaya peningkatan kwalitas sumber daya manusia di bidang TPA 1 pake t 425,000, 000 Medan D. Kebersiha n 5.4 Kerjasama Pengelolaan Persampahan Jumlah biaya kerjasama dalam pengelolaan persampahan 1 thn 495,000, 000 Medan D. Kebersiha n 5.5 Sosialiasasi Kebijakan Pengelolaan Persampahan Jumlah biaya kesadaran masyarakat dibidang kebersihan 1 thn 650,000, 000 Medan D. Kebersiha n Sumber : Badan Perencanaan Pembangunan Kota Medan Bidang Fisik dan Tata Ruang Tahun 2011 Dinas Pertamanan Tabel 12. No Urusan ProgramKegiatan Indikator Kinerja Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamat an SKPD Penanggu ng Jawab Targ et Rp. [1] [2] [3] [4] 5 [6] [7] [8] 1. Penyediaan Jasa Pemeliharaan Taman Jumlah biaya pemeliharaan taman-taman yang ada di Kota Medan Tahun 1 5,530,80 0,000 Medan Terlaksana 2. Pengadaan Tanaman Penghijauan dan Tanaman Hias Jumlah biaya cadangan tanaman untuk kebutuhan pemeliharaan taman Tahun 1 200,000, 000 Medan Terlaksana 3. Pengadaan Material Organik dan Anorganik Jumlah biaya cadangan pupuk organik dan anorganik untuk kebutuhan pemeliharaan taman Tahun 1 200,000, 000 Medan Terlaksana Universitas Sumatera Utara No Urusan ProgramKegiatan Indikator Kinerja Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamat an SKPD Penanggu ng Jawab Targ et Rp. [1] [2] [3] [4] 5 [6] [7] [8] 4. Pengadaan Polibag untuk Kebun Bibit Jumlah biaya polibag sebagai wadah tanaman di kebun bibit Tahun 1 50,000,0 00 Medan Terlaksana 5. Pemeliharaan, Perawatan dan Renovasi Taman Jumlah biaya pemeliharaan taman-taman yang ada di Kota Medan Tahun 1 2,800,00 0,000 Medan Terlaksana 6. Pemeliharaan Pohon Penghijauan Jumlah biaya penataan dan terpeliharanya pohon-pohon penghijauan di Kota Medan Kegiatan 2 800,000, 000 Medan Terlaksana 7. Pengadaan Lahan untuk Ruang Terbuka Hijau RTH Luas lahan untuk Ruang Terbuka Hijau RTH di kota Medan Lokasi 3 2,000,00 0,000 Medan Terlaksana 8. Pembuatan Taman Kota Jumlah biaya penataan taman- taman di inti Kota Medan Lokasi 5 800,000, 000 Medan Terlaksana 9. Penataan Lapangan Olah raga Jumlah biaya penataan lapangan olah raga Yang ada di Kota Medan Lokasi 1 200,000, 000 Medan Terlaksana 10. Pendataan Pohon Penghijauan Jumlah data pohon penghijauan yang ada di kota Medan Kecamat an 21 50,000,0 00 Medan Terlaksana 11. Pembuatan Reservoir Air Jumlah biaya pompa Air untuk kebutuhan taman dinas pertamanan Kota Medan Lokasi 1 120,000, 000 Medan Terlaksana 12. Pengadaan Material Organik dan Anorganik Jumlah biaya cadangan pupuk organik dan anorganik untuk kebutuhan pemeliharaan taman pemakaman umum Tahun 1 75,000,0 00 Medan Terlaksana 13. Pengadaan Peralatan Taman Pemakaman Umum TPU Jumlah biaya peralatan untuk pemeliharaan taman pemakaman umum TPU di Kota Medan Tahun 1 165,000, 000 Medan Terlaksana 14. Pembuatan Sumur Bor di Taman Pemakaman Umum TPU Jumlah Sumur Bor di Taman Pemakaman Umum TPU Lokasi 2 30,000,0 00 Medan Terlaksana 15. Pemeliharaan Perawatan Taman Pemakaman Umum TPU Jumlah biaya pemeliharaan taman pemakaman umum TPU di Kota Medan Tahun 1 100,000, 000 Medan Terlaksana 16. Pengadaan Tanah di Taman Pemakaman Umum Tersedianya lahan untuk Taman Pemakaman Umum TPU di kota Medan Paket 1 5,500,00 0,000 Medan Terlaksana 17. Perbaikan Perawatan Instalasi Air Kantor dan Gedung Jumlah biaya pemeliharaan instalasi air pada kantor dan gedung pemerintah di Kota Medan Tahun 1 50,000,0 00 Medan Terlaksana 18. Perawatan Air Mancur Jumlah biaya pemeliharaan sarana keindahan yang ada di seluruh kota Medan Tahun 1 400,000, 000 Medan Terlaksana Sumber : Badan Perencanaan Pembangunan Kota Medan Bidang Fisik dan Tata Ruang Tahun 2011 Universitas Sumatera Utara Badan Perencanaan Pembangunan Kota Medan Tabel 13. No Urusan ProgramKegiatan Indikator Kinerja Satuan Capaian Sasaran dan Pagu Indikatif Tahun 2011 Lokasi Medan Kecamatan SKPD Penanggung Jawab Target Rp. [1] [2] [3] [4] [5] [6] [7] [8] 1. Koordinasi Program Pengembangan CSR Kota Medan Jumlah biaya koordinasi program pengembangan CSR Kota Medan tahun 1 100,000,000 Medan Terlaksana 2. Penyusunan KLHS Kawasan CDB Polonia Jumlah biaya penyusunan KLHS kawasan CDB Polonia dokumen 1 500,000,000 Medan Terlaksana 3. Studi Pengembangan RTH Kota Medan Jumlah biaya rencana pengembangan RTH dokumen 1 150,000,000 Medan Terlaksana 4. Sosialisasi Perda RTRW Kota Medan Jumlah biaya sosialisasi RTRW Kota Medan 2010 kegiatan 1 200,000,000 Medan Terlaksana 5. Sosialisasi Peraturan Terkait Bidang Fisik,Ttata Ruang dan lingkungan Hidup Jumlah biaya sosialisasi peraturan daerah terbaru terkait bidang fisik dan tata ruang Kota Medan kegiatan 1 100,000,000 Medan Terlaksana Sumber : Badan Perencanaan Pembangunan Kota Medan Bidang Fisik dan Tata Ruang Tahun 2011 BERDASARKAN SUMBER RPJM KOTA MEDAN TAHUN 2011-2015 Tabel 14. Bidang Urusan Pemerintah dan Program Prioritas Pembangunan Indikator Kinerja Program SKPD PENANGGUNG JAWAB Program Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau RTH Meningkatnya pengelolaan RTH publik Kota Medan D. Pertamanan Pengadaan Tanaman Penghijauan dan Tanaman Hias Tersedianya cadangan tanaman untuk kebutuhan pemeliharaan taman D. Pertamanan Pengadaan Material Organik dan Anorganik Tersedianya cadangan pupuk dan tanah hitam untuk kebutuhan pemeliharaan taman D. Pertamanan Pengadaan Polibag untuk Kebun Bibit Tersedianya polibag sebagai wadah tanaman di kebun bibit D. Pertamanan Pemeliharaan, Perawatan dan Renovasi Taman Terpeliharanya taman - taman yang ada di kota Medan D. Pertamanan Universitas Sumatera Utara Bidang Urusan Pemerintah dan Program Prioritas Indikator Kinerja Program SKPD PENANGGUNG JAWAB Pengadaan Peralatan Taman Tersedianya berbagai peralatan untuk perawatan taman - taman yang ada di kota Medan D. Pertamanan Pengadaan Perlengkapan Upacara Tersedianya kebutuhan perlengkapan upacara untuk kelancaran kegiatan upacara di PEMKO Medan D. Pertamanan Pemeliharaan Pohon Penghijauan Tertatanya dan terpeliharanya pohon - pohon penghijauan di kota Medan D. Pertamanan Pengadaan Lahan untuk Ruang Terbuka Hijau RTH Tersedianya lahan untuk Ruang Terbuka Hijau RTH di kota Medan D. Pertamanan Penataan Taman Kota Terpeliharanya pagar taman yang ada di kota Medan D. Pertamanan Pembuatan Taman Tersedianya taman skala kecamatan dan lingkungan D. Pertamanan Pemeliharaan Tugu Peringatan Terpeliharanya taman tugu peringatan untuk menjaga keindahan kota D. Pertamanan Pemeliharaan Taman Berm Taman Median Jalan Terpeliharanya taman berm taman median jalan D. Pertamanan Pembuatan Taman Dekorasi Acara- Acara Pemko Medan Tersedianya sarana dekorasi taman mini pada acara - acara PEMKO Medan D. Pertamanan Penataan Lapangan Olahraga Tertatanya Lapangan Olah Raga Yang ada di Kota Medan D. Pertamanan Pengadaan Bendera dan Umbul – Umbul Tersedianya kebutuhan perlengkapan untuk kegiatan hari-hari besar di PEMKO Medan D. Pertamanan Penyediaan Jasa Tenaga Kontrak Tersedianya Jasa pemeliharaan taman dinas Pertamanan Kota Medan D. Pertamanan Pendataan Pohon Penghijauan Tersedianya data pohon penghijauan yang ada di kota Medan D. Pertamanan Survey Kegiatan Taman Terpenuhinya biaya survey untuk Tim Perencanaan Taman D. Pertamanan Perencanaan Kegiatan Taman Terpenuhinya biaya perencanaan untuk penyusunan kegiatan Taman D. Pertamanan Pembuatan Reservoir Air Tersedianya Pompa Air untuk kebutuhan Taman dinas pertamanan Kota Medan D. Pertamanan Sosialisasi Penyuluhan Kegiatan Pemeliharaan RTH Ikut berpartisipasinya masyarakat dalam memelihara RTH di kota Medan D. Pertamanan Penyusunan Rencana Tindak Sistem Ruang Terbuka Hijau Rencana Tindak Sistem Ruang Terbuka Hijau D. Pertamanan Koordinasi Tim Pokja Penyusunan Rencana Tindak Sistem Ruang Terbuka Hijau Terkoordinasinya Penyusunan Rencana Tindak Sistem Ruang Terbuka Hijau D. Pertamanan Sumber : Badan Perencanaan Pembangunan Kota Medan Bidang Fisik dan Tata Ruang Tahun 2011 Universitas Sumatera Utara

IV.4. Masyarakat